Apa Itu Kecanduan Seks, Penyakit atau Harapan Tak Sesuai?

Reporter

Antara

Editor

Susandijani

Rabu, 5 September 2018 07:49 WIB

Survey di Korea Selatan menunjukan, remaja disana tidak mempermasalahkan seks diluar nikah. ilustrasi/chosun.com

TEMPO.CO, Jakarta - Seringkali dalam suatu hubungan misalnya antara suami dan istri, entah istri atau suami mengeluhkan pasangannya kecanduan seks atau sebaliknya. Namun, kondisi ini umumnya sebatas perbedaan ekspektasi, menurut psikolog dari Unika Atma Jaya Jakarta, Inez Kristanti, M.Psi.

Baca juga:
Kecanduan Seks, Gangguan atau Bukan? Cek Penjelasannya dari Ahli
Mel B Akui Kecanduan Seks dan Alkohol, Siap Jalani Rehabilitasi


"Saya temukan ternyata ekspektasi istri dan suami dalam hubungan berbeda. Suami ekspektasinya sekian sering, sementara istrinya sebaliknya, sehingga di mata istri, suaminya kecanduan. Sementara di mata suami, istrinya kurang bergairah," papar dia di Jakarta, Selasa.

Penanganan kondisi ini biasanya dengan memperbaiki komunikasi antara kedua belah pihak.

"Yang saya selesaikan adalah komunikasi antar pasangan. Saya maunya apa, dia maunya apa, seberapa sering. Ada yang namanya negosiasi. Hak saya ini, hak dia ini," tutur Inez.

Sebenarnya, saat ini dalam dunia psikologi belum ada diagnosa untuk menyebut seseorang mengalami kecanduan seks.

"Kecanduan seks belum jadi diagnosa tertentu pada saat ini. Orang yang kecanduan zat kalau tidak obat akan bereaksi semisal sakit. Nah apakah mereka yang kecanduan seks seperti itu? Itu masih menjadi perdebatan," tutur Inez.

Umumnya kecanduan seks baru perlu mendapat penanganan bila menganggu orang yang bersangkutan atau pasangannya.

Baca juga: Makanan yang Tingkatkan Gairah Seks, Daging Kambing Salah Satunya

Berita terkait

Kecanduan Pornografi Meningkat sejak Pandemi, Begini Kata Pakar

17 hari lalu

Kecanduan Pornografi Meningkat sejak Pandemi, Begini Kata Pakar

Kecanduan pornografi meningkat di masa pandemi Covid-19 bahkan anak yang masih kecil pun sudah terpapar.

Baca Selengkapnya

4 Dampak Buruk Kecanduan pada Kognitif Anak

35 hari lalu

4 Dampak Buruk Kecanduan pada Kognitif Anak

Kecanduan game atau media sosial sangat buruk terhadap kemampuan kognitif anak. Berikut empat dampak jeleknya.

Baca Selengkapnya

Psikiater Ungkap Penyebab Remaja Rentan Alami Kecanduan

35 hari lalu

Psikiater Ungkap Penyebab Remaja Rentan Alami Kecanduan

Remaja rentan mengalami kecanduan karena kondisi perkembangan otak yang belum sempurna atau matang. Simak penjelasannya.

Baca Selengkapnya

Cara Mengurangi Kecanduan Ponsel, Termasuk yang Ekstrem

25 Februari 2024

Cara Mengurangi Kecanduan Ponsel, Termasuk yang Ekstrem

Kecanduan ponsel adalah kenyataan buat banyak orang dan penyebab seperti stres, depresi, dan kecemasan. Berikut langkah menguranginya.

Baca Selengkapnya

Mengenal Fentanil yang Mencemaskan di Pelosok Perbatasan Meksiko dengan AS

22 Februari 2024

Mengenal Fentanil yang Mencemaskan di Pelosok Perbatasan Meksiko dengan AS

Fentanil dikonsumsi dengan dihirup, diisap, diminum dalam bentuk pil atau tablet, dibubuhkan ke kertas tisu, koyo, dijual sendiri atau dikombinasikan.

Baca Selengkapnya

Kasus Sifilis Naik Pesat di AS, Ketahui Pemicu dan Pengobatannya

6 Februari 2024

Kasus Sifilis Naik Pesat di AS, Ketahui Pemicu dan Pengobatannya

Kasus sifilis melonjak di Amerika Serikat. Penurunan perilaku seks aman, terutama pada anak-anak muda, disebut sebagai faktor kenaikan kasus sifilis.

Baca Selengkapnya

Serba-serbi Minuman Beralkohol: Ketahui 4 Jenis Individu Suka Minuman Keras

26 Desember 2023

Serba-serbi Minuman Beralkohol: Ketahui 4 Jenis Individu Suka Minuman Keras

Meskipun ketika mengonsumsi minuman beralkohol semua tampak sama, tetapi mereka memiliki jenis atau masuk dalam golongan yang berbeda.

Baca Selengkapnya

Mitos soal Ketamin, Penyebab Kematian Matthew Perry

20 Desember 2023

Mitos soal Ketamin, Penyebab Kematian Matthew Perry

Berikut mitos soal ketamin, obat yang disebut punya andil pada kematian aktor Matthew Perry, dan faktanya.

Baca Selengkapnya

7 Cara Menghentikan Kecanduan Judi Online

14 Desember 2023

7 Cara Menghentikan Kecanduan Judi Online

Kecanduan judi online bisa membuat hidup berantakan. Untuk mengubahnya, ketahui cara menghentikan kejaduan judi online yang efektif berikut ini.

Baca Selengkapnya

Ini Alasan Makanan Manis Membuat Ketagihan

25 November 2023

Ini Alasan Makanan Manis Membuat Ketagihan

Gula dalam makanan manis mengaktifkan reseptor opiat di otak dan mempengaruhi pusat penghargaan,yang mengarah pada perilaku kompulsif.

Baca Selengkapnya