Apa Bedanya Mag dan Gerd? Ini Kata Dokter

Reporter

Tabloid Bintang

Editor

Mitra Tarigan

Minggu, 16 September 2018 21:45 WIB

Ilustrasi Asam Lambung.(TEMPO/Gunawan Wicaksono)

TEMPO.CO, Jakarta - Gas dan asap rokok yang terhirup memicu pembengkakan lambung. Saat lambung mengembung, risiko terkena penyakit Gastroesophageal Reflux Disease alias Gerd meninggi.

Baca: Asap Rokok yang Terhirup ke Lambung, Bisa Akibatkan Gerd


Dokter ahli penyakit dalam Ari Fahrial Syam dari Yayasan Gastroenterologi Indonesia menjelaskan saat Gerd menyerang, pasien merasa lambungnya seperti terbakar, mulut terasa pahit, dan nyeri hebat di dada. "Kalau sudah begini, pasien dilarikan ke Instalasi Gawat Darurat (IGD), menerima suntikan obat antiasam lalu kondisinya membaik. Mereka dilarikan ke IGD karena menduga nyeri di dada itu serangan jantung,” katanya.

Penyakit Gerd, menurut Ari, berhubungan dengan pola makan dan gaya hidup. Masyarakat zaman sekarang suka mengonsumsi makanan cepat saji, daging, cokelat, keju, lemak, kurang doyan sayur dan buah.

Kondisi ini diperburuk dengan kebiasaan merokok dan sesekali menenggak alkohol. Makin memprihatinkan, karena pengetahuan masyarakat tentang Gerd masih terbatas.

Baca: Mitos atau Fakta, Fast Food dan Rokok Memicu Penyakit Gerd?

Informasi dan definisi soal Gerd baru dikembangkan pada 10 tahun terakhir. Pada 2007-2008, barulah terdefinisi apa sebenarnya Gerd. Pada era 1990-an, Indonesia belum kenal Gerd. Saat ini, masih banyak orang belum bisa membedakan maag dan Gerd. Disebut mag, jika asam lambung masih berada di lambung. Menurut Aari, suatu nyeri di lambung akan dinyatakan Gerd, bila asam lambung naik ke area lain. "Lebih berbahaya mana? Gerd, karena asam lambung sebenarnya tidak boleh keluar dari lambung," katanya.

TABLOID BINTANG

Advertising
Advertising

Berita terkait

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

1 hari lalu

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

Bayi harus menjalani imunisasi karena beberapa alasan tertentu yang akan dibahas dalam artikel ini.

Baca Selengkapnya

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

1 hari lalu

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

Bayi penting untuk melakukan imunisasi secara rutin agar terhindar dari bahaya kesehatan mendatang. Lantas, apa saja bahaya bagi bayi yang tidak melakukan imunisasi?

Baca Selengkapnya

Dokter Bedah Ternama Gaza Tewas di Penjara Israel, Diduga Disiksa

2 hari lalu

Dokter Bedah Ternama Gaza Tewas di Penjara Israel, Diduga Disiksa

Seorang dokter bedah Palestina terkemuka dari Rumah Sakit al-Shifa di Gaza meninggal di penjara Israel setelah lebih dari empat bulan ditahan.

Baca Selengkapnya

4 Fakta Mengenai Penyakit Asam Lambung

5 hari lalu

4 Fakta Mengenai Penyakit Asam Lambung

Asam lambung tidak bisa sembuh, namun, dapat diturunkan intensitas kambuh tidaknya dengan menjaga pola makan dan menghindari pemicunya.

Baca Selengkapnya

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

9 hari lalu

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

PT Indordesa-- anak perusahaan PT Konimex, meluncurkan produk makanan nutrisi dan perawatan kesehatan, FontLife One, di Kota Solo, Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

10 hari lalu

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

Kehadiran itu membahayakan tujuan perjanjian, yaitu mengatur keseluruhan daur hidup plastik untuk melindungi kesehatan manusia dan lingkungan.

Baca Selengkapnya

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

10 hari lalu

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

Presiden Joko Widodo atau Jokowi acap menyampaikan keresahannya soal warga negara Indonesia yang berbondong-bondong berobat ke negara lain, alih-alih dalam negeri.

Baca Selengkapnya

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

11 hari lalu

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

Ternyata lima masalah ini menjadi penyebab penderita diabetes sulit tidur.

Baca Selengkapnya

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

11 hari lalu

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

Proyek penelitian di 13 negara ini bertujuan meningkatkan kesadaran global tentang bahan kimia berbahaya dalam plastik daur ulang

Baca Selengkapnya

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

11 hari lalu

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

Presiden Jokowi mengungkapkan PR besar Indonesia di bidang kesehatan. Apa saja?

Baca Selengkapnya