Tips agar Hubungan Suami Istri Selalu Hangat dan Harmonis

Reporter

Antara

Kamis, 8 Agustus 2019 22:44 WIB

Ilustrasi pasangan suami-istri. dailymail.co.uk

TEMPO.CO, Jakarta - Semua pasangan suami istri pasti mengharapkan hubungan yang selalu harmonis dan mesra. Seksolog dokter Boyke Dian Nugraha memberikan tiga tips agar pasangan suami istri yang tinggal di perkotaan atau kaum urban tetap memiliki kehidupan seks yang bergairah meskipun harus menjalani kesibukan pekerjaan setiap hari.

"Yang pertama, suami dan istri sama-sama menjadwalkan rencana hubungan seks pada hari tertentu. Ketika hari itu ditepati, tidak ada lembur, tidak capek, dan tidak ada kesibukan lain," kata Boyke.

Pasangan suami istri yang sibuk berkarir, menurut Boyke, akan kesulitan menjalani kehidupan seksual mereka tanpa adanya jadwal direncanakan bersama. Tips kedua yaitu pasangan suami istri harus memiliki waktu dalam sehari yang berharga atau waktu berkualitas tanpa harus memikirkan atau disibukkan dengan tugas-tugas pekerjaan.

"Ambil cuti. Harus ada bulan madu perkawinan yang kedua, ketiga, keempat, dan seterusnya. Jangan sok menjadi karyawan hebat yang tidak pernah mengambil cuti," katanya.

Resep yang terakhir yaitu kaum urban harus menjaga penampilan dan menerapkan pola hidup sehat agar gairah seks tidak menurun. Menurut Boyke, gaya hidup tidak sehat dengan intensitas olahraga yang kurang, merokok, mengonsumsi minuman keras, kurang tidur atau istirahat, dan stres yang semakin sering akan jadi penyebab gangguan seksual, seperti penurunan gairah seks, disfungsi ereksi, bahkan impotensi.

Advertising
Advertising

Berita terkait

Tips agar Tak Salah Pilih Pasangan lewat Perjodohan

3 hari lalu

Tips agar Tak Salah Pilih Pasangan lewat Perjodohan

Buat yang sedang mencari pasangan melalui proses perjodohan atau kencan kilat, perhatikan beberapa hal penting berikut agar tak salah pilih.

Baca Selengkapnya

Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

11 hari lalu

Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

Kepala Eksekutif OJK Friderica Widyasari Dewi memberikan sejumlah tips yang dapat diterapkan oleh ibu-ibu dalam menyikapi isi pelemahan rupiah.

Baca Selengkapnya

7 Tips dari PLN untuk Pastikan Kondisi Listrik di Rumah Aman sebelum Ditinggal Mudik

26 hari lalu

7 Tips dari PLN untuk Pastikan Kondisi Listrik di Rumah Aman sebelum Ditinggal Mudik

PT PLN memberikan tips bagi masyarakat untuk memastikan listrik di rumah dalam kondisi aman sebelum ditinggal mudik lebaran.

Baca Selengkapnya

Tips Perjalanan Mudik Lebaran: Bagaimana Pola Istirahat yang Ideal?

27 hari lalu

Tips Perjalanan Mudik Lebaran: Bagaimana Pola Istirahat yang Ideal?

Ahli gizi dari Persatuan Ahli Gizi Indonesia (PERSAGI) dr. Atmarita MPH memberi tips jalani perjalanan yang aman saat mudik lebaran.

Baca Selengkapnya

5 Tips dari Polisi agar Rumah Tetap Aman saat Ditinggal Mudik Lebaran

27 hari lalu

5 Tips dari Polisi agar Rumah Tetap Aman saat Ditinggal Mudik Lebaran

Polisi membagikan tips kepada masyarakat yang akan mudik Lebaran agar rumah yang ditinggalkan dalam keadaan kosong bisa tetap aman.

Baca Selengkapnya

Mahkamah Konstitusi Uganda Pertahankan Undang-Undang Anti-LGBTQ

30 hari lalu

Mahkamah Konstitusi Uganda Pertahankan Undang-Undang Anti-LGBTQ

Mahkamah Konstitusi Uganda hanya merubah beberapa bagian dalam undang-undang anti-LGBTQ.

Baca Selengkapnya

Tips Memilih Hotel Murah di Jakarta

4 Maret 2024

Tips Memilih Hotel Murah di Jakarta

Menemukan sebuah hotel yang nyaman dan sesuai dengan kebutuhan memang tidak mudah. Namun, untuk membantu Anda dalam mencari penginapan yang sesuai dengan budget dan kebutuhan, kami telah menyusun beberapa tips yang bisa Anda gunakan sebagai panduan dalam memilih hotel murah di Jakarta.

Baca Selengkapnya

Sederet Fakta Gus Samsudin: Diduga Bikin Konten Suami Istri Boleh Tukar Pasangan, Kini Jadi Tersangka

2 Maret 2024

Sederet Fakta Gus Samsudin: Diduga Bikin Konten Suami Istri Boleh Tukar Pasangan, Kini Jadi Tersangka

Viral video yang menarasikan pasangan suami istri boleh tukar pasangan. Samsudin, si pembuat video, kini telah dijadikan tersangka.

Baca Selengkapnya

Tips Bugar untuk Perempuan dari Andien

12 Februari 2024

Tips Bugar untuk Perempuan dari Andien

Penyanyi Andien membagikan tips mulai dari hal sederhana dan mengetahui kapasitas diri masing-masing untuk mulai berolahraga.

Baca Selengkapnya

4 Tips Memilih Ban Mobil Listrik yang Tepat

8 Februari 2024

4 Tips Memilih Ban Mobil Listrik yang Tepat

Berikut adalah hal-hal yang perlu menjadi pertimbangan utama dalam memilih ban mobil listrik:

Baca Selengkapnya