Kurma Segar Vs Kering, Mana yang Lebih Sehat untuk Buka Puasa?

Senin, 4 Mei 2020 17:07 WIB

Ilustrasi kurma. TEMPO/Dian Triyuli Handoko

TEMPO.CO, Jakarta - Salah satu menu makanan yang banyak tersedia untuk buka puasa adalah kurma. Memang, makanan ini sangat disarankan lantaran cepat mengembalikan kadar gula darah ke angka normal.

Namun, di pasaran kita sering menjumpai kurma dalam bentuk segar dan kering. Jika harus memilih salah satu untuk disajikan bagi keluarga di bulan Ramadan, manakah yang lebih baik? Untuk mengetahui hal tersebut, situs Boldsky pun memberi penjelasan.

Jika berbicara tentang kandungan nutrisi, baik kurma segar maupun kering sama-sama memiliki jumlah gizi yang sama, termasuk zat besi yang bisa mencegah anemia, vitamin A untuk mata, kalium untuk jantung, dan magnesium yang membantu melawan diabetes, tekanan darah, dan depresi.

Meski begitu, ada perbedaan mencolok dari segi kandungan fruktosa. Kurma segar memiliki lebih rendah kandungan fruktosa daripada kurma kering dan begitupun sebaliknya. Adapun, terlalu banyak fruktosa bisa meningkatkan kadar kolesterol jahat (LDL) dan berpotensi menyebabkan penyakit jantung.

Dari segi kalori, 100 gram kurma kering mengandung sekitar 280 kalori. Sedangkan dalam ukuran yang sama, kurma segar hanya mengandung 145 kalori. Adapun, kandungan serat pada kurma kering lebih tinggi daripada kurma segar. Berdasarkan berbagai penelitian, serat bisa membantu mengatasi sembelit dan berbagai masalah pencernaan.

Advertising
Advertising

Jadi, kesimpulannya? Baik kurma segar dan kering memiliki kelebihan dan kekurangan masing-masing. Itulah pentingnya untuk mengetahui kandungannya sebelum memilih yang terbaik. Misalnya, jika ingin menaikkan berat badan selama bulan puasa, maka kurma segar lebih disarankan.

Sedangkan bagi mereka yang ingin menurunkan berat badan dan sedang mengalami masalah pencernaan selama puasa, maka kurma kering bisa dikonsumsi. Adapun, jumlahnya harus diperhatikan agar fruktosa tidak berlebihan dan menyebabkan masalah kesehatan.

Berita terkait

Total Aset BFI Finance Indonesia Rp 24,2 Triliun per Kuartal I 2024

6 hari lalu

Total Aset BFI Finance Indonesia Rp 24,2 Triliun per Kuartal I 2024

BFI Finance mencatat laba bersih terkumpul pada kuartal I sebesar Rp 361,4 miliar.

Baca Selengkapnya

Gopay Salurkan Zakat dan Donasi Ramadan Rp 31 Miliar

7 hari lalu

Gopay Salurkan Zakat dan Donasi Ramadan Rp 31 Miliar

Gopay menyalurkan zakat dan donasi dengan total Rp 31 miliar yang terkumpul selama Ramadan.

Baca Selengkapnya

Rupiah Tergelincir, Analis: Perputaran Besar saat Ramadan dan Idul Fitri Tak Mampu Membendung Dolar AS

15 hari lalu

Rupiah Tergelincir, Analis: Perputaran Besar saat Ramadan dan Idul Fitri Tak Mampu Membendung Dolar AS

Rupiah tergelincir 76 poin atau 0,47 persen menjadi Rp16.252 per dolar AS dari sebelumnya sebesar Rp16.176 per dolar AS.

Baca Selengkapnya

Aryaduta Menteng: Membagikan Kebahagiaan dan Kebersamaan dalam Momentum Ramadan

16 hari lalu

Aryaduta Menteng: Membagikan Kebahagiaan dan Kebersamaan dalam Momentum Ramadan

Aryaduta Menteng tidak hanya menjadi sebuah hotel, tetapi juga sebuah tempat yang mampu menyatukan beragam kalangan untuk berbagi kebahagiaan.

Baca Selengkapnya

Besok Puncak Arus Balik Lebaran di Bandara Soekarno-Hatta

18 hari lalu

Besok Puncak Arus Balik Lebaran di Bandara Soekarno-Hatta

Besok diprediksi bakal menjadi puncak arus balik Lebaran di Bandara Soekarno-Hatta.

Baca Selengkapnya

Rayakan Lebaran 12 April 2024, Siapa Jemaah Islam Aboge di Banyumas?

18 hari lalu

Rayakan Lebaran 12 April 2024, Siapa Jemaah Islam Aboge di Banyumas?

Jemaah Islam Aboge di Banyumas baru merayakan lebaran pada Jumat, 12 April 2024, sehari setelah Idul Fitri yang ditetapkan Kemenag. Siapakah mereka?

Baca Selengkapnya

Keutamaan Puasa Syawal, Pahala 6 Hari Puasa Setara Puasa Setahun

20 hari lalu

Keutamaan Puasa Syawal, Pahala 6 Hari Puasa Setara Puasa Setahun

Umat muslim yang melaksanakan puasa Syawal selama 6 hari akan mendapatkan pahala setara puasa setahun.

Baca Selengkapnya

'Tragedi' Lebaran 2011, Opor Ayam Sudah Dibuat Penetapan Idul Fitri Mundur Sehari

20 hari lalu

'Tragedi' Lebaran 2011, Opor Ayam Sudah Dibuat Penetapan Idul Fitri Mundur Sehari

Masih ingat Lebaran 2011, saat pemerintah mundurkan sehari Idul Fitri. Emak-emak protes opor yang sudah dibuat tak jadi disantap esok hari.

Baca Selengkapnya

Sebelum Meninggal, Babe Cabita Sempat Minta Dibangunkan untuk Iktikaf di RS

21 hari lalu

Sebelum Meninggal, Babe Cabita Sempat Minta Dibangunkan untuk Iktikaf di RS

Kakak mendiang Babe Cabita mengungkapkan kondisi adiknya selama dirawat di rumah sakit sebelum meninggal.

Baca Selengkapnya

Ucapan Selamat Idul Fitri Kepala Negara mulai Jokowi hingga Joe Biden

21 hari lalu

Ucapan Selamat Idul Fitri Kepala Negara mulai Jokowi hingga Joe Biden

Preisden Jokowi hingga Presiden Amerika Serikat Joe Biden ucapkan selamat Idul Fitri kepada umat muslim seluruh dunia. Ini kata mereka.

Baca Selengkapnya