Rayakan Hari Raya Idul Fitri #Dirumahaja, Lakukan Aksi Seru Ini

Reporter

Antara

Editor

Mitra Tarigan

Minggu, 24 Mei 2020 08:20 WIB

Ilustrasi Tik Tok. REUTERS/Dado Ruvic

TEMPO.CO, Jakarta - Apa yang Anda lakukan dalam menyambut Hari Raya Idul Fitri 1441 H? Apakah Anda mengikuti anjuran pemerintah untuk tetap di rumah saja? Tidak perlu sedih walaupun hari ini Anda belum bisa silaturahmi fisik pada keluarga dan kerabat dekat.

Agar Idul Fitri terasa tetap meriah dan menyenangkan, ada beberapa hal kecil yang seru meski merayakan lebaran di rumah, seperti dikutip dari siaran resmi Joyday.

  1. Panggilan video
    Silaturahmi tak serta merta terputus walau Anda tak bisa keluar rumah. Setelah shalat Ied, bercengkerama bersama kerabat dan sahabat dapat dilakukan melalui panggilan video. Selain berbagi cerita, Anda bisa melakukan hal seperti bermain game tebak gambar lewat aplikasi, mempresentasikan foto-foto lawas hingga karaoke bersama.

  2. Pemotretan virtual
    Idul Fitri identik dengan foto bersama anggota keluarga. Melalui video call, Anda dapat mengambil foto satu sama lain secara virtual. Berkreasilah dengan objek apa pun yang dapat ditemukan di rumah dan edit foto tersebut, seolah-olah Anda berfoto di studio.

  3. Tiktok Challenge
    Membuat video Tiktok jadi salah satu kegiatan yang getol dilakukan masyarakat selama berdiam diri di rumah. Ajak anggota keluarga untuk melakukan tantangan Tiktok dengan suasana Ramadan.

  4. Kreasi makanan
    Perayaan Idul Fitri selalu dipenuhi dengan berbagai hidangan dan kue Lebaran. Akan menyenangkan jika Anda mengajak orang serumah untuk menghias kukis Lebaran atau meracik makanan penutup yang bisa dikreasikan bersama.

    Coba menghias kue dengan nuansa Idul Fitri, misalnya dengan bentuk ketupat, bulan dan bintang, lampu lentera, atau bahkan masjid atau membuat es kopyor yang dikreasikan dengan es krim rasa kelapa kesukaan Anda.

Berita terkait

LPEM UI: Proyeksi Ekonomi RI Tumbuh 5,15 Persen di Kuartal I 2024

16 jam lalu

LPEM UI: Proyeksi Ekonomi RI Tumbuh 5,15 Persen di Kuartal I 2024

Perayaan bulan suci Ramadan dan hari raya Idul Fitri juga dapat memacu pertumbuhan ekonomi domestik lebih lanjut.

Baca Selengkapnya

BI: Inflasi di Jawa Tengah Turun setelah Idul Fitri, Berapa?

18 jam lalu

BI: Inflasi di Jawa Tengah Turun setelah Idul Fitri, Berapa?

Daerah dengan catatan inflasi terendah di Jawa Tengah adalah Kabupaten Rembang yaitu 0,02 persen.

Baca Selengkapnya

Harga Naik, Toko Ritel Batasi Penjualan Gula Pasir

2 hari lalu

Harga Naik, Toko Ritel Batasi Penjualan Gula Pasir

Sejumlah toko ritel melakukan pembatasan penjualan gula pasir imbas dari naiknya harga gula.

Baca Selengkapnya

Sektor Manufaktur Masih Ekspansif dan Inflasi Terkendali

2 hari lalu

Sektor Manufaktur Masih Ekspansif dan Inflasi Terkendali

Sektor manufaktur tunjukan tren kinerja ekspansif seiring Ramadhan dan Idul Fitri 2024. Sementara itu, inflasi masih terkendali.

Baca Selengkapnya

BPS: Inflasi Indonesia Mencapai 3 Persen di Momen Lebaran, Faktor Mudik

2 hari lalu

BPS: Inflasi Indonesia Mencapai 3 Persen di Momen Lebaran, Faktor Mudik

Badan Pusat Statistik mencatat tingkat inflasi pada momen Lebaran atau April 2024 sebesar 3 persen secara tahunan.

Baca Selengkapnya

Ramadan-Lebaran 2024, Tokopedia: Produk Kebutuhan Harian hingga Fesyen Paling Laris

9 hari lalu

Ramadan-Lebaran 2024, Tokopedia: Produk Kebutuhan Harian hingga Fesyen Paling Laris

E-Commerce Communications Director Shop Tokopedia, Nuraini Razak mengungkap tren belanja sepanjang Ramdan dan Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya

KAI Sebut Penjualan Tiket Kereta Kelas Suite Compartment dan Luxury Laris saat Libur Lebaran, Laku hingga 112 Persen

9 hari lalu

KAI Sebut Penjualan Tiket Kereta Kelas Suite Compartment dan Luxury Laris saat Libur Lebaran, Laku hingga 112 Persen

EVP of Corporate Secretary PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI Raden Agus Dwinanto Budiadji mengatakan penjualan tiket kereta api kelas Suite Class Compartment dan Luxury laris dibeli saat pelaksanaan angkutan masa Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya

Bawang Merah Rp 80 Ribu, Menteri Zulhas: Gara-gara Lebaran

10 hari lalu

Bawang Merah Rp 80 Ribu, Menteri Zulhas: Gara-gara Lebaran

Harga bawang merah naik hingga Rp 80 ribu per kilogram. Menteri Zulhas bilang gara-gara lebaran.

Baca Selengkapnya

Penumpang Commuter line di Masa Angkutan Lebaran Mencapai 20 Juta

11 hari lalu

Penumpang Commuter line di Masa Angkutan Lebaran Mencapai 20 Juta

PT Kereta Commuter Indonesia atau KCI mencatat total 20.944.000 penumpang commuter line selama masa angkutan Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya

22 Hari Jadi Angkutan Lebaran, PT KAI Divre 1 Sumut Angkut 187.584 Penumpang

11 hari lalu

22 Hari Jadi Angkutan Lebaran, PT KAI Divre 1 Sumut Angkut 187.584 Penumpang

PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI resmi menutup pelaksanaan Angkutan Lebaran 2024 yang telah berlangsung selama 22 hari sejak 31 Maret.

Baca Selengkapnya