2 Jenis Jerawat di Hidung, Bisa Menyebar Sampai Pipi dan Dahi

Reporter

Sehatq.com

Editor

Rini Kustiani

Rabu, 16 Desember 2020 13:00 WIB

Wanita melihat jerawat di hidung. Freepik.com

TEMPO.CO, Jakarta - Di manapun berada, jerawat pasti bikin tidak nyaman. Terlebih jika ada jerawat di hidung. Ada kalanya membuat bernapas saja terasa sakit.

Ada berbagai pemicu jerawat di hidung. Bisa karena stress, folikel rambut, penumpukan sel-sel kulit mati, produksi minyak berlebih, hingga sebum yang menyumbat pori-pori. Kondisi yang kotor ini membuat bakteri lebih mudah berkembang sehingga memicu peradangan, dan akhirnya muncul jerawat.

Selain hidung, dahi dan dagu juga termasuk rentan berjerawat. Arena ini disebut juga T-zone. Musababnya, daerah T ini cenderung memproduksi minyak berlebih dibandingkan bagian wajah lainnya.

Mengutip laman Sehatq, ada dua jenis jerawat yang muncul di hidung. Kamu perlu mengetahui jenis jerawat agar memahami penyebabnya dan apa metode penanganan yang tepat.

  1. Acne vulgaris
    Acne vulgaris dipicu oleh penyumbatan pori-pori. Ini adalah jenis jerawat yang paling umum terjadi. Selain di hidung, acne vulgaris juga bisa muncul di punggung. Bentuk acne vulgaris mirip dengan komedo baik whiteheads maupun blackheads, dan jerawat kistik.

    Ilustrasi jerawat. Shutterstock.com

  2. Acne rosacea
    Ini jenis jerawat yang lebih tinggi kadar peradangannya ketimbang acne vulgaris. Sebab, jerawat ini sampai mengakibatkan ruam atau kemerahan pada kulit sampai pembengkakan. Jika dibiarkan, acne rosacea dapat menjalar ke bagian wajah lain, seperti dahi dan pipi.

Jerawat jenis acne vulgaris dapat diatasi dengan memakai salep, mengkonsumsi obat, maupun mengkompres dengan air hangat. Namun jerawat jenis acne rosacea sebaiknya perlu penanganan khusus dari dokter. Yang jelas, dilarang menyentuh jerawat dengan tangan dan selalu menjaga kebersihan wajah.

Advertising
Advertising

SEHATQ

Berita terkait

BeautyFest Asia 2024 Hadir Mengusung Tema 'Sheroes'

2 hari lalu

BeautyFest Asia 2024 Hadir Mengusung Tema 'Sheroes'

BeautyFest Asia 2024 akan dilaksanakan di 5 kota di Indonesia, yaitu Jakarta, Yogyakarta, Bandung, Medan, dan Surabaya.

Baca Selengkapnya

Gejala Rinitis Alergi pada Anak yang Perlu Dikenali Orang Tua

4 hari lalu

Gejala Rinitis Alergi pada Anak yang Perlu Dikenali Orang Tua

Kenali empat gejala khas rinitis alergi yang terlihat pada anak, yakni bersin berulang, hidung gatal, hidung meler, dan hidung tersumbat.

Baca Selengkapnya

Mooryati Soedibyo Berpulang di Usia 96 Tahun, Modal Rp 25 Ribu Mulai Bangun Mustika Ratu

6 hari lalu

Mooryati Soedibyo Berpulang di Usia 96 Tahun, Modal Rp 25 Ribu Mulai Bangun Mustika Ratu

Pendiri Mustika Ratu Mooryati Soedibyo wafat. Berikut kisah jatuh bangunnya membangun usaha kecantikan Mustika Ratu, modal awal Rp 25 ribu.

Baca Selengkapnya

Dapat Melembapkan Kulit, Apa Itu Lanolin?

15 hari lalu

Dapat Melembapkan Kulit, Apa Itu Lanolin?

Lanolin adalah pelembab kulit untuk mencegah dan mengatasi kulit yang kering, kasar, gatal, atau iritasi.

Baca Selengkapnya

6 Kebiasaan Perawatan Kulit yang Memperparah Jerawat

29 hari lalu

6 Kebiasaan Perawatan Kulit yang Memperparah Jerawat

Jerawat adalah masalah umum pada orang dewasa dan beberapa kebiasaan perawatan kulit bisa membuatnya semakin parah.

Baca Selengkapnya

Masalah Kulit saat Berpuasa di Cuaca Ekstrem, Jerawat sampai Bibir Kering

36 hari lalu

Masalah Kulit saat Berpuasa di Cuaca Ekstrem, Jerawat sampai Bibir Kering

Dokter kulit jerawat hingga bibir kering adalah masalah kulit yang sering terjadi saat berpuasa di tengah cuaca ekstrem.

Baca Selengkapnya

Sekilas tentang Anita Roddick dan The Body Shop yang Dikabarkan Bangkut

48 hari lalu

Sekilas tentang Anita Roddick dan The Body Shop yang Dikabarkan Bangkut

Didirikan Dame Anita Roodick pada 1976, The Body Shop dimulai dengan keyakinan sesuatu revolusioner, bisnis menjadi kekuatan untuk kebaikan.

Baca Selengkapnya

Cuci Hidung Pakai Apa? Berikut Cara Melakukan dan Manfaatnya

54 hari lalu

Cuci Hidung Pakai Apa? Berikut Cara Melakukan dan Manfaatnya

Cuci hidung pakai apa? Umumnya, mencuci hidung menggunakan larutan NaCl yang bisa dibeli di apotek. Berikut cara melakukannya.

Baca Selengkapnya

Kiat Cuci Muka Saat Wajah Terpapar Cuaca Panas

56 hari lalu

Kiat Cuci Muka Saat Wajah Terpapar Cuaca Panas

Setelah beraktivitas di luar ruangan saat cuaca panas sebaiknya tak langsung cuci muka

Baca Selengkapnya

Jelang Usia 60 Tahun, Elle Macpherson Ungkap Rahasia Bugar dan Awet Muda

28 Februari 2024

Jelang Usia 60 Tahun, Elle Macpherson Ungkap Rahasia Bugar dan Awet Muda

Elle Macpherson mengungkapkan bagaimana menjaga penampilannya agar awet muda. Menurutnya, kecantikan di luar adalah refleksi kesehatan dari dalam.

Baca Selengkapnya