Jika Rabun Jauh Makin Memburuk Coba Konsumsi Makanan Ini

Reporter

Tempo.co

Rabu, 16 Juni 2021 09:20 WIB

Ilustrasi sup tomat. Shutterstock

TEMPO.CO, Jakarta - Rabun jauh atau miopia ialah kondisi mata yang dapat melihat objek dekat dengan jelas, namun kurang mampu melihat objek dengan jarak lebih jauh. Selain melakukan perawatan medis, Anda bisa mengurangi perkembangan rabun jauh melalui konsumsi makanan bergizi, apa sajakah ia?

Merangkum Healthline dan Dr Axe, berikut beberapa jenis makanan yang dapat mencegah perkembangan rabun jauh:

  1. Makanan yang mengandung lutein dan zeaxanthin, seperti brokoli, jagung organik, kuning telur, dan buah-buahan tropis seperti papaya. Juga sayuran hijaun, seperti bayam, kangkung, lobak swis dan lain-lain.
  2. Buah dan sayur berdaging kuning dan merah, seperti wortel, ubi jalar, labu, tomat, melon, aprikot, dan paprika merah.
  3. Makanan yang tinggi vitamin E, seperti biji bunga matahari, almond dan alpukat.
  4. Makanan kaya vitamin C, seperti jambu biji, kiwi, jeruk, dan beri.
  5. Makanan kaya seng, seperti daging domba, daging sapi, biji labu dan buncis.
  6. Makanan tinggi vitamin A, seperti kuning telur, hati, dan minyak ikan cod.
  7. Makanan kaya asam lemak omega-3, seperti salmon, sarden, trout, walnut, dan biji rami.

Selain mengkonsumsi makanan yang baik untuk kesehatan mata, penderita rabun jauh juga perlu melakukan manajeman kontrol berbasis medis. Untuk orang dewasa, kontrol rabun jauh bisa melalui operasi mata laser, dan lensa resep. Sementara untuk anak-anak, kontrol rabun jauh bisa dilakukan dengan tetes mata atropin, kacamata multifokal dan lensa kontak.

Sementara itu, bagi Anda yang belum terdiaknosa rabun jauh, namun mengalami beberapa gejala seperti objek jauh terlihat kabur, sakit kepala, ketegangan mata, menyipitkan mata saat melihat objek, kelelahan mata saat mengemudi, berolahraga maupun melihat objek jauh, disarankan segera menemui dokter mata. Sebab beberapa ciri tersebut merupakan bagian dari gejala rabun jauh atau miopia.

DELFI ANA HARAHAP

Advertising
Advertising

Baca: Penyebab Rabun Jauh, Bisakah Miopia Sebabkan Kebutaan

Berita terkait

Ingin Terlihat Awet Muda? Hindari 7 Makanan dan Minuman Ini

1 hari lalu

Ingin Terlihat Awet Muda? Hindari 7 Makanan dan Minuman Ini

Menjaga kulit agar tetap awet muda bisa dimulai dengan olahraga teratur dan makan makanan sehat.

Baca Selengkapnya

Ini Kompensasi yang Seharusnya Diterima Penumpang jika Terjadi Keterlambatan Kereta Api

3 hari lalu

Ini Kompensasi yang Seharusnya Diterima Penumpang jika Terjadi Keterlambatan Kereta Api

Aturan kompensasi diatur dalam Permenhub Nomor PM 63 Tahun 2019 tentang Standar Pelayanan Minimum Angkutan Orang dengan Kereta Api.

Baca Selengkapnya

15 Makanan Penghilang Mual untuk Ibu Hamil yang Wajib Dicoba

3 hari lalu

15 Makanan Penghilang Mual untuk Ibu Hamil yang Wajib Dicoba

Saat hamil muda, Anda sebaiknya mengonsumsi makanan penghilang mual untuk ibu hamil. Baiknya konsumsi makanan sehat dan bergizi.

Baca Selengkapnya

Inilah 5 Makanan yang Meningkatkan Kolagen pada Kulit Secara Alami

3 hari lalu

Inilah 5 Makanan yang Meningkatkan Kolagen pada Kulit Secara Alami

Banyak yang belum menyadari pentingnya mengonsumsi makanan tinggi kolagen yang secara langsung dapat meningkatkan pembentukan kolagen pada kulit.

Baca Selengkapnya

World Central Kitchen Akan Kembali Beroperasi di Gaza

4 hari lalu

World Central Kitchen Akan Kembali Beroperasi di Gaza

Setelah sebulan kejadian penyerangan pada relawan World Central Kitchen, LSM itu sekarang siap beroperasi kembali

Baca Selengkapnya

Tentara Somalia Diduga Menyelewengkan Bantuan Makanan

5 hari lalu

Tentara Somalia Diduga Menyelewengkan Bantuan Makanan

Sejumlah tentara Somali ditahan karena diduga melakukan korupsi dengan menyelewengkan donasi makanan

Baca Selengkapnya

7 Tips Jaga Kualitas Hidup dengan Glaukoma

5 hari lalu

7 Tips Jaga Kualitas Hidup dengan Glaukoma

Setiap individu harus memahami tantangan yang dihadapi saat didiagnosis glaukoma dan harus mempertahankan kualitas hidup dengan manajemen tepat.

Baca Selengkapnya

Siprus Lanjutkan Bantuan Pangan ke Gaza Via Laut Pasca-Pembunuhan Relawan WCK

5 hari lalu

Siprus Lanjutkan Bantuan Pangan ke Gaza Via Laut Pasca-Pembunuhan Relawan WCK

Pengiriman bantuan pangan ke Gaza dari Siprus melalui jalur laut dilanjutkan pada Jumat malam

Baca Selengkapnya

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

6 hari lalu

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

PT Indordesa-- anak perusahaan PT Konimex, meluncurkan produk makanan nutrisi dan perawatan kesehatan, FontLife One, di Kota Solo, Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya

Tidak Ingin Bau Badan? Hindari 5 Makanan Berikut

9 hari lalu

Tidak Ingin Bau Badan? Hindari 5 Makanan Berikut

Ada beberapa makanan yang memicu timbulnya bau badan. Berikut adalah jenis makanan yang menyebabkan bau badan.

Baca Selengkapnya