Daun Pandan Tak Sekadar Wangi-wangian Kuliner, Bisa Redakan Demam dan Insomnia

Reporter

Tempo.co

Selasa, 10 Agustus 2021 14:39 WIB

Daun pandan. Paxel

TEMPO.CO, Jakarta - Daun pandan merupakan bahan atau tumbuhan yang sering digunakan masyarakat untuk pengharum makanan atau sebagai pewarna alami makanan tersebut.

Pandan atau pandan wangi adalah jenis tumbuhan monokotil yang berasal dari famili Pandanaceae, memiliki daun yang beraroma wangi sebagai ciri khas tumbuhan tersebut. Panda juga merupakan tumbuhan yang tergolong kedalam tumbuhan yang berasal dari kawasan tropik.

Dilansir dari disbun.jabarprov.go.id, pandan adalah tumbuhan yang bisa tumbuh subur bila ditanam ditepi sungai, rawa dan juga ditempat-tempat yang lembab. Seperti yang kita tahu, daun pandan atau pandan sudah lama dikenal sebagai produk untuk aroma dalam makan yang memiliki kandungan Tanin, Saponin, Alkaloid, Flavonoid dan Zat Warna.

Selain sebagai pewarna makanan dan aroma makanan, daun pandan juga memiliki manfaat lain, seperti yang dijelaskan berikut ini.

1. Bisa sebagai pengontrol gula darah dan darah tinggi
Daun pandan juga memiliki manfaat lain terutama bagi kesehatan tubuh. Salah satunya yaitu mengontrol kadar gula darah yang terkandung dalam tubuh.

Advertising
Advertising

Selain itu juga bisa menurunkan darah tinggi dengan hanya merebus 3 lembar daun pandan sebanyak 2-3 gelas air hingga mendidih. Air rebusan pandan bisa dikonsumsi setiap dua kali dalam sehari secara rutin hingga anda mereka tekanan darah anda sudah membaik.

2. Dapat meredakan demam dan mengurangi rasa nyeri.
Memiliki manfaat bagi kesehatan tubuh, menjadikan daun pandan sebagai alternatif obat herbal. Seperti untuk meredakan demam.

Tidak hanya itu pandan juga memiliki manfaat utnutk mengurangibrasa nyeri. Terutama nyeri pada bagian sendi. Hal tersebut dirasa sangat efektif untuk menyembuhkan nyeri sendi dan ternyata telah dilakukan sejak zaman dahulu.

3. Dijadikan anyaman, tali, dan furniture.
Tidak hanya baik untuk kesehatan, daun pandan juga bisa dijadikan anyaman. Namun biasanya daun pandan yang sering digunakan sebagai anyaman adalah daun pandan berjenis pandan duri, pandan jerutu, dan juga pandan laut.

4. Insomnia.
Kembali pada manfaat pandan bagi kesehatan tubuh. Ternyata pandan memiliki manfaat untuk mengatasi insomnia. Insomnia tentu saja merupakan masalah yang sangat mengganggu terutama tentunya pada tidur karena orang yang mengidap insomnia menjadi sulit tidur. tidak memiliki waktu yang cukup untuk tidur dan menyebabkan dampak bagi kesehatan tubuh tentunya.

Ternyata daun pandan yang memiliki kandungan alkaloid ini la yang dapat memberikan efek menenangkan. Sehingga membuat daun pandan efektif dalam mengobati insomnia.

ASMA AMIRAH

Baca: 6 Penyebab Insomnia yang Tidak Biasa

Berita terkait

Gejala Baru pada Pasien DBD yang Dialami Penyintas COVID-19

2 hari lalu

Gejala Baru pada Pasien DBD yang Dialami Penyintas COVID-19

Kemenkes mendapat beberapa laporan yang menunjukkan perubahan gejala pada penderita DBD pascapandemi COVID-19. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Ibu Hamil Konsumsi Paracetamol, Apa yang Perlu Jadi Perhatian?

4 hari lalu

Ibu Hamil Konsumsi Paracetamol, Apa yang Perlu Jadi Perhatian?

Ibu hamil mengonsumsi paracetamol perlu baca artikel ini. Apa saja yang harus diperhatikan?

Baca Selengkapnya

Hindari Paracetamol Sambil Minum Kopi, Ini Efek yang Ditimbulkannya

4 hari lalu

Hindari Paracetamol Sambil Minum Kopi, Ini Efek yang Ditimbulkannya

Seseorang perlu waspada agar tidak mengonsumsi paracetamol bersamaan dengan minum kopi. Apa alasannya?

Baca Selengkapnya

Vaksinasi Masih Jadi Tantangan, Banyak Orang Termakan Mitos Keliru

4 hari lalu

Vaksinasi Masih Jadi Tantangan, Banyak Orang Termakan Mitos Keliru

Masih ada warga yang menganggap vaksinasi dapat menyebabkan kematian sehingga pelaksanaannya masih sering menemui kendala.

Baca Selengkapnya

Tinggi Gula dan Asam, Siapa Saja yang Harus Menghindari Nanas?

5 hari lalu

Tinggi Gula dan Asam, Siapa Saja yang Harus Menghindari Nanas?

Buah nanas memang kaya vitamin dan mineral. Tapi tak semua orang bisa leluasa memakan buah ini. Berikut yang sebaiknya menghindari.

Baca Selengkapnya

Jangan Beri Anak Parasetamol setelah Imunisasi, Ini Alasannya

5 hari lalu

Jangan Beri Anak Parasetamol setelah Imunisasi, Ini Alasannya

Jangan memberi obat penurun demam seperti parasetamol saat anak mengalami demam usai imunisasi. Dokter anak sebut alasannya.

Baca Selengkapnya

Kenali Dampak Stres pada Diabetes dan Cara Mengelolanya

7 hari lalu

Kenali Dampak Stres pada Diabetes dan Cara Mengelolanya

Stres fisik, seperti saat sakit atau cedera, gula darah juga bisa meningkat, yang dapat mempengaruhi penderita diabetes tipe 1 maupun tipe 2.

Baca Selengkapnya

Samsung Galaxy Watch 7 Dikabarkan Memiliki Sensor yang Bisa Memantau Gula Darah

8 hari lalu

Samsung Galaxy Watch 7 Dikabarkan Memiliki Sensor yang Bisa Memantau Gula Darah

Sebuah laporan terbaru dari Korea Selatan mengungkapkan fitur sensor kesehatan penting yang dapat dimiliki Samsung Galaxy Watch 7.

Baca Selengkapnya

12 Tips Bantu Cegah Kolesterol dan Gula Darah Tinggi

10 hari lalu

12 Tips Bantu Cegah Kolesterol dan Gula Darah Tinggi

Berikut 12 tips yang bantu mencegah kolesterol dan gula darah naik, termasuk pola makan dan kelola stres.

Baca Selengkapnya

IDAI Anjurkan Pemberian Parasetamol Anak Saat Demam Suhunya 38 Derajat ke Atas, Alasannya?

10 hari lalu

IDAI Anjurkan Pemberian Parasetamol Anak Saat Demam Suhunya 38 Derajat ke Atas, Alasannya?

Hal ini karena saat anak mengalami kenaikan suhu tubuh saat demam sebenarnya sistem imun sedang memerangi virus dan bakteri.

Baca Selengkapnya