Sekali Lagi, 5 Manfaat Madu Bagi Kesehatan

Reporter

Eiben Heizar

Editor

Dwi Arjanto

Senin, 15 Agustus 2022 11:12 WIB

Ilustrasi madu. shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta -Manfaat madu, yang merupakan cairan pemanis yang bisa menjadi subtitusi gula amat banyak. Oleh banyak orang madu yang dihasilkan oleh lebah ini memiliki beragam nutrisi yang sangat baik bagi kesehatan tubuh.

Ragam Manfaat Madu

Berikut ini adalah beberapa manfaat madu bagi kesehatan:

1. Membantu menurunkan berat badan

Mike McInnes, seorang ahli gizi, menyatakan bahwa madu bisa membakar lemak yang ada di dalam tubuh. Bahkan, pembakaran lemak ini bisa terjadi ketika sedang tidur. McInnes menyatakan bahwa merupakan makann terbaik untuk menurunkan berat badan.

Bahkan, banyak dokter yang memberikan saran untuk minum satu sendok madu sebelum tidur dan ketika perut sedang kosong, Anda disarankan untuk mengonsumsi sedikit madu. Dalam beberapa penelitian, disebutkan bahwa madu dapat meningkatkan metabolisme sehingga dapat membantu untuk mengurangi berat badan.

2. Meningkatkan imunitas

Advertising
Advertising

Melansir dari laman Ners Unair, disebutkan bahwa madu mengandung senyawa fitonutrien yang dapat membantu dalam memperkuat sel imun dalam tubuh. Di samping itu, fitonutrien dalam madu juga dapat memperkecil kemungkinan terjadinya penyakit infeksi.

3. Mengobati luka bakar

Madu merupakan cairan yang memilikki sifat antibakteri, antijamur, dan antioksidan. oleh karenanya, banyak orang yang menggunakan madu sebagai antiseptik alami, khususnya untuk pengobatan luka, memar, luka bakar, hingga infeksi.

4. Menjaga kesehatan jantung

Melansir dari Ners Unair, senyawa fitronutrien pada madu selain untuk meningkatkan imun, juga dapat untuk menjaga kesehatan jantung. Hal ini karena senyawa tersebut dapat melancarkan aliran darah dan mencegah terbentuknya ateroskelorosis.

5. Meredakan batuk

Banyak penlitian yang menunjukkan hasil bahwa madu merupakan salah satu obat untuk meredakan batuk, baik batuk basah, maupun keirng. Dalam satu penelitian disebutkan bahwa meminum satu sendok makan madu dapat mengurangi iritasi pada tenggorokan.

Itulah beberapa khasiat alias manfaat madu bagi kesehatan tubuh.

EIBEN HEIZIER
Baca : Begini Ragam Manfaat Madu Hitam yang Pahit

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung.

Berita terkait

Kunci Cegah Flu Singapura, Kebersihan dan Imunitas Tubuh

4 hari lalu

Kunci Cegah Flu Singapura, Kebersihan dan Imunitas Tubuh

Pakar kesehatan kebersihan dan kekuatan imunitas tubuh dapat mencegah tertular flu Singapura. Ini yang perlu dilakukan.

Baca Selengkapnya

Mengulik Asal Usul Harga Tinggi Madu Manuka

42 hari lalu

Mengulik Asal Usul Harga Tinggi Madu Manuka

Madu manuka dihasilkan dari spesies pepohonan berbunga, pohon manuka asal Selandia Baru. Madu ini dibandrol dengan harga nyaris tujuh juta rupiah.

Baca Selengkapnya

Dikonsumsi Ketika Sahur, Berikut Manfaat Madu Sebagai Pengikat Energi Selama Puasa

42 hari lalu

Dikonsumsi Ketika Sahur, Berikut Manfaat Madu Sebagai Pengikat Energi Selama Puasa

Madu populer sebagai obat dan suplemen kesehatan bagi tubuh. Berikut manfaat madu bila dikonsumsi saban sahur.

Baca Selengkapnya

Ogah Berhenti saat Lampu Merah, Anak Diplomat Israel Sengaja Tabrak Polisi di AS

3 Februari 2024

Ogah Berhenti saat Lampu Merah, Anak Diplomat Israel Sengaja Tabrak Polisi di AS

Avraham Gil, 19 tahun, putra Konsul Administrasi Konsulat Israel Eli Gil di Miami, ditangkap dan kemudian dibebaskan karena alasan imunitas.

Baca Selengkapnya

5 Manfaat Kesehatan Buah Kersen, Bisa Atasi Anemia

27 November 2023

5 Manfaat Kesehatan Buah Kersen, Bisa Atasi Anemia

Pohon kersen dikenal tumbuh liar dan banyak ditemui di perumahan. Buah kersen memiliki berbagai manfaat kesehatan

Baca Selengkapnya

Dokter Ungkap Manfaat Daun Meniran untuk Obat, Tingkatkan Imunitas Tubuh

13 November 2023

Dokter Ungkap Manfaat Daun Meniran untuk Obat, Tingkatkan Imunitas Tubuh

Perkumpulan Dokter Pengembang Obat Tradisional dan Jamu Indonesia (PDPOTJI) menyebut daun meniran memiliki manfaat bagi kesehatan.

Baca Selengkapnya

Siapkan Imunitas Anak dengan Intervensi Nutrisi dan Stimulasi

10 November 2023

Siapkan Imunitas Anak dengan Intervensi Nutrisi dan Stimulasi

Menjaga imunitas anak semakin penting saat sistem kekebalan tubuh mereka belum sepenuhnya berkembang sampai usia 8 tahun.

Baca Selengkapnya

Bukan Gulma, Daun Meniran Sahabat Kekebalan Tubuh

4 November 2023

Bukan Gulma, Daun Meniran Sahabat Kekebalan Tubuh

Pakar obat tradisional mengatakan daun meniran bermanfaat bagi kesehatan, terutama untuk meningkatkan kekebalan tubuh.

Baca Selengkapnya

6 Cara Mengecek Keaslian Madu Murni

13 Oktober 2023

6 Cara Mengecek Keaslian Madu Murni

Konsumen harus berhati-hati dan belajar mengidentifikasi madu murni asli di antara madu yang berpotensi dipalsukan.

Baca Selengkapnya

6 Bahaya Asap Rokok Bagi Perokok Pasif, Tak Merokok Tapi Kena Penyakit

13 Agustus 2023

6 Bahaya Asap Rokok Bagi Perokok Pasif, Tak Merokok Tapi Kena Penyakit

Menghisap asap rokok atau perokok pasif berisiko memiliki penyakit jantung dan serangan jantung. Takmerokok tapi bisa kena penyakit.

Baca Selengkapnya