6 Penyebab Asfiksia atau Sumbatan Napas

Reporter

Novita Andrian

Editor

Bram Setiawan

Rabu, 5 Oktober 2022 18:52 WIB

ilustrasi anak sesak napas

TEMPO.CO, Jakarta - Asfiksia kondisi kadar oksigen berkurang dalam tubuh. Saat mengalami asfiksia, seseorang sulit menarik dan mengembuskan napas. Akibatnya tubuh kekurangan oksigen dan tak bisa mengeluarkan karbon dioksida.

Mengutip Medical News Today, asfiksia umum ditandai gejala sesak napas, detak jantung lambat, dan suara serak. Kondisi gejala lainnya antara lain, sakit tenggorokan, penurunan kesadaran, mimisan, perubahan visual, sampai gangguan pendengaran

Penyebab asfiksia

Ada banyak kemungkinan penyebab sesak napas. Banyak penyebab yang tersebab sumbatan jalan napas antara lain menghirup bahan kimia atau cedera. Mengutip Healthline beberapa penyebab asfiksia antara lain:

Advertising
Advertising

1. Tenggelam

Tenggelamsaat seseorang tidak bisa bernapas karena menghirup air. Akibatnya, tubuh tidak bisa menyalurkan oksigen ke jaringan dan organ.

2. Kimia

Asfiksia kimia ketika menghirup zat yang memotong suplai oksigen dalam tubuh. Substansi menggantikan oksigen di paru-paru atau mengganggu pengiriman oksigen dalam darah salah satu contohnya karbon monoksida atau polutan.

3. Anafilaksis

Anafilaksis adalah reaksi alergi parah terhadap makanan, obat-obatan, atau sengatan serangga. Selama anafilaksis, sistem kekebalan membuat antibodi yang melepaskan bahan kimia. Itu menyebabkan gejala seperti pembengkakan, gatal-gatal, atau sesak napas.

4. Asma

Asma kondisi kronis yang menyebabkan peradangan saluran udara. Gejalanya seperti kesulitan bernapas dan mengi. Saat asma saluran udara akan membengkak dan menyempit. Tanpa perawatan segera, saluran udara bisa menjadi terlalu sempit dan memotong suplai oksigen.

5. Tersumbat

Tersedak terjadi ketika benda asing tersangkut di saluran napas. Hal ini membuat sulit untuk menghirup oksigen. Misalnya, tersedak dapat terjadi jika seseorang salah menelan makanan. Bisa juga terjadi karena overdosis alkohol dalam jumlah banyak mengurangi refleks muntah seseorang yang menyebabkan mereka tersedak.

6. Cekik

Ketika tercekik ada tekanan di leher. Kondisi itu mengurangi kemampuan seseorang untuk menghirup udara dan menghambat sirkulasi oksigen dalam tubuh.

Baca: Asfiksia, Gejala dan Penyebab Berkurang Kadar Oksigen dalam Tubuh

Ikuti berita terkini dari Tempo di Google News, klik di sini.

Berita terkait

5 Hal yang Perlu Dipersiapkan untuk Pelihara Ikan di Akuarium Air Asin

11 hari lalu

5 Hal yang Perlu Dipersiapkan untuk Pelihara Ikan di Akuarium Air Asin

Akuarium air asin memerlukan salinitas, derajat keasaman, hingga perawatan tertentu agar zat kimia seperti amonia, nitrit, dan nitrat tidak masuk ke dalam airnya.

Baca Selengkapnya

Jakarta Peringkat 10 Kota dengan Udara Terburuk pada Sabtu Pagi

14 hari lalu

Jakarta Peringkat 10 Kota dengan Udara Terburuk pada Sabtu Pagi

Pada Sabtu pagi pukul 07.02 WIB Indeks Kualitas Udara (AQI) di Jakarta berada di angka 122 atau masuk dalam kategori tidak sehat.

Baca Selengkapnya

Kualitas Udara Jakarta Terburuk Kelima Dunia Pagi Ini

24 hari lalu

Kualitas Udara Jakarta Terburuk Kelima Dunia Pagi Ini

Berdasarkan pantauan pada pukul 05.35 WIB, indeks kualitas udara (AQI) di Jakarta berada di angka 151.

Baca Selengkapnya

Arus Balik Lebaran 2024, Polda Banten Tolong Perempuan Sesak Napas di Dermaga 7 Pelabuhan Merak

26 hari lalu

Arus Balik Lebaran 2024, Polda Banten Tolong Perempuan Sesak Napas di Dermaga 7 Pelabuhan Merak

Polda Banten juga melakukan pengawalan korban ke pos kesehatan karena volume kendaraan yang meningkat saat arus balik Lebaran 2024

Baca Selengkapnya

Batuk Membandel di Malam Hari, Berikut Ragam Pemicunya

38 hari lalu

Batuk Membandel di Malam Hari, Berikut Ragam Pemicunya

Batuk yang terus terjadi di malam hari sehingga mengganggu tidur diri sendiri dan orang lain memang menjengkelkan. Berikut ragam pemicunya.

Baca Selengkapnya

Militer Spanyol Kirim Bantuan Kemanusiaan lewat Udara ke Jalur Gaza

43 hari lalu

Militer Spanyol Kirim Bantuan Kemanusiaan lewat Udara ke Jalur Gaza

Walau otoritas Gaza memperingatkan pengiriman bantuan kemanusiaan lewat udara tidak aman, namun sejumlah negara masih melakukannya.

Baca Selengkapnya

18 Warga Gaza Tewas Akibat Bantuan Via Udara, 12 Diantaranya Tenggelam di Laut

46 hari lalu

18 Warga Gaza Tewas Akibat Bantuan Via Udara, 12 Diantaranya Tenggelam di Laut

Setidaknya 12 warga Palestina tenggelam setelah mereka berenang ke Laut Gaza saat mencoba mendapatkan bantuan yang diterjunkan dari udara

Baca Selengkapnya

Bantuan Udara AS Timpa Warga Palestina di Gaza, 5 Orang Tewas

9 Maret 2024

Bantuan Udara AS Timpa Warga Palestina di Gaza, 5 Orang Tewas

Lima warga Palestina di Gaza tewas pada Jumat akibat tertimpa paket bantuan Amerika Serikat dari udara, dua diantaranya anak-anak.

Baca Selengkapnya

Langkah Amerika Serikat Kirim Bantuan Kemanusiaan lewat Udara ke Gaza Dikritik

3 Maret 2024

Langkah Amerika Serikat Kirim Bantuan Kemanusiaan lewat Udara ke Gaza Dikritik

Langkah Amerika Serikat menjatuhkan bantuan kemanusiaan lewat udara ke Gaza sama dengan memperlihatkan pengaruh Washington ke Israel, terbatas

Baca Selengkapnya

Penyakit Jantung Jadi Penyebab Petugas KPPS Meninggal, Ketahui Gejalanya

22 Februari 2024

Penyakit Jantung Jadi Penyebab Petugas KPPS Meninggal, Ketahui Gejalanya

Petugas KPPS meninggal antara lain karena kelelahan dan penyakit jantung. Pahami gejalanya dan cara pencegahannya.

Baca Selengkapnya