6 Manfaat Teh Hitam, Menurunkan Risiko Kanker sampai Diabetes

Rabu, 5 Oktober 2022 20:20 WIB

Ilustrasi daun teh buah, daun teh hitam, dan daun teh hijau. Foto: Pixabay.com/Pompi

TEMPO.CO, Jakarta - Teh hitam menjadi salah satu jenis teh yang banyak dikonsumsi. Dan biasanya berasal dari tanaman camellia sinensis.

Teh hitam menawarkan berbagai manfaat kesehatan karena kandungan antioksidan dan senyawa lain. Ini juga mengandung lebih banyak kafein dibanding teh lainnya.

Manfaat Teh Hitam

1. Menurunkan risiko kanker

Teh hitam mengandung folifenol.Temuan yang dikutip National Cancer Institute (NCI) menunjukkan polifenol tersebut mengurangi risiko pertumbuhan tumor.

Teh hitam juga dapat mengurangi risiko terkena kanker lainnya. Seperti kanker kulit, payudara, paru-paru, dan prostat. Namun, diperlukan studi lanjutan untuk menguji manfaat teh hitam bagi kanker.

Advertising
Advertising

2. Menurunkan tekanan darah

Mengutip Medical News Today, studi 2015 menunjukkan bahwa teh hitam dapat mengurangi tekanan darah diastolik dan sistolik. Juga diklaim menurunkan tekanan darah akibat makanan tinggi lemak.

Namun, manfaat tersebut masih menggunakan penelitian dengan 19 peserta. Sehingga masih dibutuhkan penelitian lanjutan yang lebih besar.

3. Melindungi dari diabetes

Beberapa penelitian menunjukkan bahwa mengonsumsi teh hitam dapat mengurangi risiko diabetes. Berkat efek antioksidan dan anti-inflamasinya.

Baca: Menurut Studi Minum teh Hitam Setiap Hari Bantu Meningkatkan Umur Panjang


4. Memiliki sifat antioksidan

Antioksidan membantu menghilangkan radikal bebas dan mengurangi kerusakan sel dalam tubuh. Ini dapat membantu mengurangi risiko penyakit kronis. Sebut Healthline, teh hitam juga menyediakan polifenol. Sejenis antioksidan yang dapat meningkatkan kesehatan tubuh secara keseluruhan.

5. Meningkatkan kesehatan jantung

Flavonoid dalam teh hitam mengurangi berbagai potensi penyakit jantung. Termasuk tekanan darah tinggi, kolesterol tinggi, peningkatan kadar trigliserida, dan obesitas.

6. Meningkatkan kesehatan usus

Polifenol dalam teh hitam dapat membantu menjaga kesehatan usus. Dengan mendorong pertumbuhan bakteri baik dan menghambat pertumbuhan bakteri jahat.

Teh hitam juga mengandung sifat antimikroba yang membunuh zat berbahaya. Ini meningkatkan bakteri dan kekebalan tubuh yang memperbaiki lapisan saluran pencernaan.

DELFI ANA HARAHAP

Baca juga: Beda Teh Hijau dan Teh Hitam dari Pengolahan dan Khasiat, Mana yang Terbaik?

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Berita terkait

Lupakan Keripik, Ini Alasan Anda Perlu Mengganti Camilan dengan Kismis

10 jam lalu

Lupakan Keripik, Ini Alasan Anda Perlu Mengganti Camilan dengan Kismis

Karena dibuat dari buah asli, kismis pun baik kesehatan karena mengandung tinggi serat yang baik buat pencernaan dan jantung

Baca Selengkapnya

Cara Menyenangkan Menjaga Kesehatan Jantung

1 hari lalu

Cara Menyenangkan Menjaga Kesehatan Jantung

Tak sekedar olahraga dan makan sehat, ada cara lain yang mungkin tak pernah Anda duga tapi baik untuk kesehatan jantung.

Baca Selengkapnya

Khasiat Akar Kuning yang Dipakai Orang Utan untuk Obati Luka

2 hari lalu

Khasiat Akar Kuning yang Dipakai Orang Utan untuk Obati Luka

Khasiat akar kuning yang mujarab tak hanya dikenal manusia, orang utan pun bisa memanfaatkannya.

Baca Selengkapnya

Ketahui Apa Itu Mitokondria dan Gangguan Metabolik

3 hari lalu

Ketahui Apa Itu Mitokondria dan Gangguan Metabolik

Contoh gangguan mitokondria termasuk penyakit mitokondria, gangguan neurodegeneratif, dan gangguan metabolik.

Baca Selengkapnya

Jangan Beri Anak Parasetamol setelah Imunisasi, Ini Alasannya

8 hari lalu

Jangan Beri Anak Parasetamol setelah Imunisasi, Ini Alasannya

Jangan memberi obat penurun demam seperti parasetamol saat anak mengalami demam usai imunisasi. Dokter anak sebut alasannya.

Baca Selengkapnya

Kenali Dampak Stres pada Diabetes dan Cara Mengelolanya

9 hari lalu

Kenali Dampak Stres pada Diabetes dan Cara Mengelolanya

Stres fisik, seperti saat sakit atau cedera, gula darah juga bisa meningkat, yang dapat mempengaruhi penderita diabetes tipe 1 maupun tipe 2.

Baca Selengkapnya

12 Penyebab Kantuk Berat yang Perlu Diwaspadai, Salah Satunya Kanker

9 hari lalu

12 Penyebab Kantuk Berat yang Perlu Diwaspadai, Salah Satunya Kanker

Rasa kantuk merupakan hal normal yang terjadi dalam tubuh. Tapi, ada beberapa penyebab kantuk berat yang harus diwaspadai. Ini penjelasannya.

Baca Selengkapnya

Yang Perlu Diperhatikan Pasien Diabetes kala Cuaca Panas Ekstrem

11 hari lalu

Yang Perlu Diperhatikan Pasien Diabetes kala Cuaca Panas Ekstrem

Berikut tips tetap terhidrasi dan sehat selama cuaca panas ekstrem bagi pasien diabetes yang mungkin mengalami respons dari obat.

Baca Selengkapnya

12 Tips Bantu Cegah Kolesterol dan Gula Darah Tinggi

13 hari lalu

12 Tips Bantu Cegah Kolesterol dan Gula Darah Tinggi

Berikut 12 tips yang bantu mencegah kolesterol dan gula darah naik, termasuk pola makan dan kelola stres.

Baca Selengkapnya

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

14 hari lalu

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

Ternyata lima masalah ini menjadi penyebab penderita diabetes sulit tidur.

Baca Selengkapnya