6 Sayuran Padat Nutrisi

Rabu, 8 Februari 2023 07:43 WIB

Ilustrasi sayuran. Unsplash.com/Inigo De la Maza

TEMPO.CO, Jakarta - Banyak jenis sayuran mengandung nutrisi bermanfaat. Mengutip Livestrong, tidak makan sayur dan buah juga mengakibatkan kekurangan kalium. Itu meningkatkan risiko berbagai masalah kesehatan.

Adapun di antaranya detak jantung tidak teratur, kontraksi otot, gangguan saraf, dan tekanan darah tinggi. Dehidrasi dan ketakseimbangan elektrolit juga risiko jika minim mengonsumsi buah dan sayur. Tidak mengonsumsi sayur dan buah meningkatkan risiko penyakit.Sebab tubuh tidak mendapat asupan berbagai vitamin, mineral esensial, fitokimia, antioksidan, dan serat.

Baca: Kulit Buah dan Sayuran Ini Mengandung Banyak Serat dan Nutrisi, Jangan Dikupas

Sayuran padat nutrisi

Advertising
Advertising

1. Bayam

Mengutip Healthline, bayam salah satu bahan makanan yang banyak mengandung zat besi. Porsi 3,5 ons bayam mengandung 2,7 miligram zat besi. Bayam mengandung antioksidan, seperti zat karotenoid yang bermanfaat untuk mencegah kanker, radang akut, dan masalah penglihatan.

2. Wortel

Wortel menyediakan vitamin A dan betakaroten yang tinggi. Wortel juga mengandung potasium, vitamin C dan K. Makan 2 hingga 4 wortel dalam satu pekan mengurangi risiko kanker kolorektal.

3. Brokoli

Dalam 91 gram brokoli terdapat 77 persen vitamin K, 90 persen vitamin C, folat, mangan, dan potasium. Konsumsi brokoli membantu memenuhi kebutuhan zat besi. Satu brokoli matang berukuran 156 gram mengandung 1 miligram zat besi. Brokoli juga mengandung vitamin C, K, dan folat yang membantu tubuh dalam penyerapan zat besi yang lebih baik.

4. Kubis Brussel

Kubis Brussel mengandung antioksidan. Sayuran itumenyediakan serat, folat, magnesium, potasium, vitamin A, C, dan K. Kubis Brussel bersifat antiperadangan dan menjaga kesehatan usus, jantung, dan kontrol gula darah.

5. Kale

Mengutip Medical News Today, kale menyediakan 7 kalori, vitamin A, C, dan K dalam jumlah yang baik. Kale bermanfaat mengendalikan tekanan darah, kolesterol darah, dan kadar gula darah.

6. Kubis merah

Dalam 89 gram kubis merah tersedia 2 gram serat dan 56 persen vitamin C harian. Sayur ini juga mengandung antioksidan dan antosianin membantu melawan efek buruk radikal bebas. Kubis merah juga bermanfaat menurunkan kadar kolesterol jahat dan membantu mengendalikan berat badan.

Baca: 5 Risiko Kurang Makan Sayuran dan Buah

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Berita terkait

Selain Ikan Tongkol, Ini Daftar Makanan yang Perlu Dihindari Penderita Asam Urat

5 hari lalu

Selain Ikan Tongkol, Ini Daftar Makanan yang Perlu Dihindari Penderita Asam Urat

Tak hanya ikan tongkol, berikut daftar makanan lain yang perlu dihindari bagi penderita asam urat.

Baca Selengkapnya

Susu Sapi Vs Susu Kerbau: Mana yang Lebih Sehat?

6 hari lalu

Susu Sapi Vs Susu Kerbau: Mana yang Lebih Sehat?

Memilih antara susu sapi dan susu kerbau bergantung pada preferensi individu, kebutuhan nutrisi, dan pertimbangan pola makan.

Baca Selengkapnya

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

9 hari lalu

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

PT Indordesa-- anak perusahaan PT Konimex, meluncurkan produk makanan nutrisi dan perawatan kesehatan, FontLife One, di Kota Solo, Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya

Diet Mediterania Bantu Pasien Kurang Risiko Hipertensi

12 hari lalu

Diet Mediterania Bantu Pasien Kurang Risiko Hipertensi

Peserta diet Mediterania biasanya konsumsi lebih banyak sayuran, buah, kacang, biji-bijian, minyak sehat, serta ikan dan makanan laut jumlah sedang.

Baca Selengkapnya

Kale Vs Bayam, Mana yang Lebih Sehat dan Bergizi?

13 hari lalu

Kale Vs Bayam, Mana yang Lebih Sehat dan Bergizi?

Sama-sama diklaim sayuran hijau yang bergizi tinggi, mana yang lebih baik, kale atau bayam? Berikut penjelasannya.

Baca Selengkapnya

9 Sayuran Paling Mahal di Dunia, Berapa Harganya?

13 hari lalu

9 Sayuran Paling Mahal di Dunia, Berapa Harganya?

Berikut ini deretan sayuran paling mahal di dunia, salah satunya akar wasabi yang umum ditemukan di di restoran sushi.

Baca Selengkapnya

5 Makanan yang Bisa Meningkatkan Kadar Trombosit

18 hari lalu

5 Makanan yang Bisa Meningkatkan Kadar Trombosit

Kadar trombosit bisa ditingkatkan secara alami dengan mengonsumsi makanan berikut.

Baca Selengkapnya

6 Makanan Sehat yang Bagus untuk Organ Hati

27 hari lalu

6 Makanan Sehat yang Bagus untuk Organ Hati

Intip 6 makanan lezat yang memberikan pengaruh kuat dalam hal kesehatan hati.

Baca Selengkapnya

Semangat Jalani Puasa, Jangan Lupa Penuhi Nutrisi dan Hidrasi di Bulan Ramadan

29 hari lalu

Semangat Jalani Puasa, Jangan Lupa Penuhi Nutrisi dan Hidrasi di Bulan Ramadan

Kebutuhan protein hewani untuk penuhi nutrisi keluarga sangat penting. Penuhi nutrisi dan konsumsi air cukup untuk cegah dehidrasi di Bulan Ramadan.

Baca Selengkapnya

Pentingnya Pemenuhan Nutrisi Keluarga Selama Puasa

33 hari lalu

Pentingnya Pemenuhan Nutrisi Keluarga Selama Puasa

Nutrisi dengan gizi seimbang tidak hanya dibutuhkan anak kecil. Namun seluruh keluarga membutuhkan nutrisi seimbang di Bulan Ramadan.

Baca Selengkapnya