6 Cara Menyimpan Kue Lebaran agar Tahan Lama dan Tidak Melempem

Reporter

Tempo.co

Selasa, 11 April 2023 15:13 WIB

Ilustrasi kue putri salju. Shutterstock

TEMPO.CO, Jakarta - Pada saat Hari Raya Idul Fitri, berbagai macam jenis kue lebaran tersaji dengan sempurna di atas meja makan. Nastar, kastengel, lidah kucing, putri salju, dan kue kacang adalah beberapa jenis kue kering yang biasanya ada di setiap rumah. Teksturnya yang renyah, rasa gurih dan sedikit manis membuat kue kering menjadi favorit banyak orang.

Biasanya, kue kering lebih tahan lama daripada kue basah. Namun, kue kering dapat menjadi alot atau melempem jika tidak diletakkan di tempat dan cara yang benar. Oleh karena itu, penting untuk meletakkan kue kering dengan tepat.

Umumnya, kue kering bisa bertahan hingga 6 bulan jika belum pernah dibuka. Namun, untuk jenis kue yang lembut seperti soft cookies, umumnya hanya tahan selama 2 bulan jika belum pernah dibuka. Jika kue sudah dibuka, maka ketahanan kue akan berkurang dan biasanya hanya bertahan selama sebulan jika disimpan di tempat yang kedap udara.

Tidak usah khawatir, berikut 6 cara agar kue lebaran tidak cepat melempem yang telah dilansir dari Taste of Home.

1. Simpan Dalam Wadah Kedap Udara

Untuk menjaga agar kue lebaran tetap tahan lama, simpanlah kue kering dalam wadah kedap udara. Namun, sebelum disimpan, pastikan untuk membersihkan toples dengan baik dan keringkan terlebih dahulu. Selain itu, pisahkan kue kering dari kue soft cookies yang lembut agar mudah membedakan umur penyimpanannya.

2. Simpan di Dalam Freezer

Advertising
Advertising

Sebenarnya, kue kering dapat disimpan di mana saja, termasuk di dalam freezer. Menyimpan kue dalam freezer akan membuatnya lebih tahan lama. Caranya mudah, cukup masukkan kue kering ke dalam plastik zip lock/kedap udara setelah memastikan udaranya telah keluar semua. Kemudian, masukkan ke dalam freezer agar tahan lama.

3. Dinginkan Kue Terlebih Dahulu

Cara menyimpan kue kering lainnya adalah dengan mendinginkan kue terlebih dahulu sebelum dimasukkan ke dalam toples atau wadah. Jangan langsung memasukkan kue yang baru jadi ke dalam toples karena uap panasnya akan tertahan dan membuat kue menjadi melempem. Sebaiknya, dinginkan kue selama 10-20 menit sebelum dimasukkan ke dalam toples.

4. Pilihlah Toples Plastik

Agar kue lebih awet, cobalah untuk menyimpan kue di dalam toples yang berbahan plastik. Kue kering dengan tipikal renyah wajib disimpan dalam toples plastik agar kerenyahannya tetap terjaga dengan baik. Jangan lupa untuk gunakan penutup karet.

5. Panaskan Dengan Wajan

Jika dirasa kue sudah menunjukkan tanda-tanda akan melempem, cobalah untuk memanaskan dengannya wajan anti lengket. Cara memanaskannya cukup ringan yaitu dengan menata kue di wajan, setelah itu cobalah untuk memanaskan selama kurang lebih 5 menit. Gunakan api kecil saja, jangan gunakan api besar supaya kue tidak gosong.

6. Gunakan Silica Gel Atau Garam

Cara terakhir untuk menjaga kelembaban udara dalam toples adalah dengan menggunakan silica gel atau garam. Silica gel dapat dimasukkan ke dalam toples kue, dan jika tidak tersedia, Anda dapat membungkus 1-2 sendok garam dengan kain kering dan memasukkannya ke dalam toples. Tujuannya adalah agar kelembaban udara tetap terjaga.

Demikian cara agar kue lebaran tetap tahan lama dan tidak melempem. Semoga bermanfaat.

Dwi Lucy Susetiowati

Berita terkait

BPS: Inflasi Indonesia Mencapai 3 Persen di Momen Lebaran, Faktor Mudik

10 hari lalu

BPS: Inflasi Indonesia Mencapai 3 Persen di Momen Lebaran, Faktor Mudik

Badan Pusat Statistik mencatat tingkat inflasi pada momen Lebaran atau April 2024 sebesar 3 persen secara tahunan.

Baca Selengkapnya

Ramadan-Lebaran 2024, Tokopedia: Produk Kebutuhan Harian hingga Fesyen Paling Laris

17 hari lalu

Ramadan-Lebaran 2024, Tokopedia: Produk Kebutuhan Harian hingga Fesyen Paling Laris

E-Commerce Communications Director Shop Tokopedia, Nuraini Razak mengungkap tren belanja sepanjang Ramdan dan Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya

KAI Sebut Penjualan Tiket Kereta Kelas Suite Compartment dan Luxury Laris saat Libur Lebaran, Laku hingga 112 Persen

17 hari lalu

KAI Sebut Penjualan Tiket Kereta Kelas Suite Compartment dan Luxury Laris saat Libur Lebaran, Laku hingga 112 Persen

EVP of Corporate Secretary PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI Raden Agus Dwinanto Budiadji mengatakan penjualan tiket kereta api kelas Suite Class Compartment dan Luxury laris dibeli saat pelaksanaan angkutan masa Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya

Bawang Merah Rp 80 Ribu, Menteri Zulhas: Gara-gara Lebaran

18 hari lalu

Bawang Merah Rp 80 Ribu, Menteri Zulhas: Gara-gara Lebaran

Harga bawang merah naik hingga Rp 80 ribu per kilogram. Menteri Zulhas bilang gara-gara lebaran.

Baca Selengkapnya

Penumpang Commuter line di Masa Angkutan Lebaran Mencapai 20 Juta

19 hari lalu

Penumpang Commuter line di Masa Angkutan Lebaran Mencapai 20 Juta

PT Kereta Commuter Indonesia atau KCI mencatat total 20.944.000 penumpang commuter line selama masa angkutan Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya

22 Hari Jadi Angkutan Lebaran, PT KAI Divre 1 Sumut Angkut 187.584 Penumpang

19 hari lalu

22 Hari Jadi Angkutan Lebaran, PT KAI Divre 1 Sumut Angkut 187.584 Penumpang

PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI resmi menutup pelaksanaan Angkutan Lebaran 2024 yang telah berlangsung selama 22 hari sejak 31 Maret.

Baca Selengkapnya

Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

19 hari lalu

Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

Kepala Eksekutif OJK Friderica Widyasari Dewi memberikan sejumlah tips yang dapat diterapkan oleh ibu-ibu dalam menyikapi isi pelemahan rupiah.

Baca Selengkapnya

Hutama Karya Sebut Usai Lebaran, Kendaraan yang Melintasi Jalan Tol Trans Sumatera Malah Lebih Tinggi

19 hari lalu

Hutama Karya Sebut Usai Lebaran, Kendaraan yang Melintasi Jalan Tol Trans Sumatera Malah Lebih Tinggi

Selama periode arus mudik dan balik Lebaran 2024 di Jalan Tol Trans Sumatera, PT Hutama Karya (Persero) mencatat 2,1 juta kendaraan melintas.

Baca Selengkapnya

Direktur BRI Tinjau Langsung Operasional Layanan Libur Lebaran

19 hari lalu

Direktur BRI Tinjau Langsung Operasional Layanan Libur Lebaran

Direktur Retail Funding and Distribution BRI, Andrijanto, meninjau operasional di Branch Office BRI Jakarta untuk memastikan performa layanan BRI selama periode libur lebaran.

Baca Selengkapnya

Selama Masa Angkutan Lebaran 2024, Ada 208.798 Pelanggan Gunakan Kereta Api di KAI Daop 9 Jember

20 hari lalu

Selama Masa Angkutan Lebaran 2024, Ada 208.798 Pelanggan Gunakan Kereta Api di KAI Daop 9 Jember

KAI Daop 9 Jember menyebutkan ada sebanyak 208.798 penumpang yang menggunakan kereta api di wilayahnya selama pelaksanaan angkutan Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya