30 Link Twibbon Hari Kesaktian Pancasila 2024 Serta Cara Pasangnya

Reporter

Rizki Dewi Ayu

Editor

Laili Ira

Selasa, 1 Oktober 2024 12:35 WIB

Kondisi Monumen Pancasila Sakti menjelang Hari Kesaktian Pancasila, Lubang Buaya, Pondok Gede, Jakarta, Senin, 30 September 2024. Menjelang Hari Kesaktian Pancasila, Monumen Pancasila Sakti disterilkan untuk persiapan upacara 1 Oktober. TEMPO/Ilham Balindra

TEMPO.CO, Jakarta - Hari Kesaktian Pancasila merupakan hari untuk mengenang peristiwa Gerakan 30 September (G30S) yang terjadi pada tahun 1965. Hari Kesaktian Pancasila diperingati untuk menegaskan bahwa Pancasila tetap menjadi dasar negara dan ideologi bangsa yang kokoh, meskipun sempat mengalami ancaman

Setiap tahun, upacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila digelar di Monumen Pancasila Sakti, Lubang Buaya, Jakarta. Selain upacara, salah satu cara untuk mengenangnya adalah dengan memasang Twibbon.

Twibbon bisa menjadi cara sederhana untuk memperingati Hari Kesaktian Pancasila sekaligus menunjukkan dukungan terhadap nilai-nilai Pancasila. Berikut adalah Twibbon Hari Kesaktian Pancasila 2024 yang bisa digunakan dan disebarkan di media sosial.

Link Twibbon Hari Kesaktian Pancasila 2024

  1. https://www.twibbonize.com/59hkp2024
  2. https://www.twibbonize.com/harikesaktianpancasila-2024
  3. https://www.twibbonize.com/kesaktianpancasila-artseidon
  4. https://www.twibbonize.com/hari-kesaktian-pancasila-01
  5. https://www.twibbonize.com/maalfatichkesaktianpancasila01
  6. https://www.twibbonize.com/u/erline25y7ky
  7. https://www.twibbonize.com/harikesaktianpancasila2024
  8. https://www.twibbonize.com/himpjatks2024
  9. https://www.twibbonize.com/sisilviatwibbon
  10. https://www.twibbonize.com/ppuhkp24
  11. https://www.twibbonize.com/kesaktianpancasilaupt16
  12. https://www.twibbonize.com/kespanmibaiturrohim
  13. https://www.twibbonize.com/harlahwk524
  14. https://www.twibbonize.com/sditummibengkulu
  15. https://www.twibbonize.com/kpnharikesaktianpancasila
  16. https://www.twibbonize.com/ucap-haripancasila
  17. https://www.twibbonize.com/pancasilaattaqwa08
  18. https://www.twibbonize.com/hari-kesaktian-pancasila
  19. https://www.twibbonize.com/hapsak2021
  20. https://www.twibbonize.com/1oktober2021
  21. https://www.twibbonize.com/pancasiladay011
  22. https://www.twibbonize.com/kesaktianpancasila1oktober
  23. https://www.twibbonize.com/hapsakmzn2021
  24. https://www.twibbonize.com/59hkp2024
  25. https://www.twibbonize.com/59thhkp2024
  26. https://www.twibbonize.com/hrksktianpancasila24
  27. https://www.twibbonize.com/spdtfspmikesaktianpancasila
  28. https://www.twibbonize.com/harikesaktianpancasila2024new
  29. https://www.twibbonize.com/u/annisaekaa120v2as
  30. https://www.twibbonize.com/sakti24

Cara Pasang Twibbon Hari Kesaktian Pancasila

1. Klik link Twibbon

Klik link Twibbon yang diinginkan, klik pada gambar atau judul Twibbon tersebut.

2. Upload foto

Klik tombol Pilih Foto atau Choose Image untuk mengunggah foto yang ingin dipasang di Twibbon. Pastikan foto yang dipilih sesuai dengan ukuran yang dianjurkan.

3. Sesuaikan posisi foto

Advertising
Advertising

Atur posisi foto agar sesuai dengan frame Twibbon. Anda bisa menggeser dan memperbesar atau memperkecil foto sesuai kebutuhan.

4. Unduh hasilnya

Jika sudah puas dengan hasilnya, klik tombol Unduh atau Download untuk menyimpan Twibbon yang sudah kamu pasang di perangkat.

5. Bagikan Twibbon

Setelah mengunduh, Anda bisa langsung membagikan Twibbon ke media sosial atau ke platform lain sesuai keinginan.

Pilihan Editor: BNPT: Pancasila Kunci Perkuat Generasi Z Hadapi Radikalisme dan Terorisme

Berita terkait

Puan Berbincang dengan Jokowi dan Prabowo: Selalu Hangat

5 jam lalu

Puan Berbincang dengan Jokowi dan Prabowo: Selalu Hangat

Interaksi Puan, Jokowi, dan Prabowo muncul di tengah isu pertemuan Prabowo dan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri.

Baca Selengkapnya

Peringati Hari Kesaktian Pancasila, Nadiem Makarim Tekankan Pentingnya Pendidikan Karakter

7 jam lalu

Peringati Hari Kesaktian Pancasila, Nadiem Makarim Tekankan Pentingnya Pendidikan Karakter

Mendikbudriste, Nadiem Makarim, menekankan pentingnya pendidikan karakter berdasarkan nilai Pancasila dalam upacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila.

Baca Selengkapnya

Jokowi: di Tengah Tantangan Zaman, Mari Kita Renungkan Pancasila

9 jam lalu

Jokowi: di Tengah Tantangan Zaman, Mari Kita Renungkan Pancasila

Hari Kesaktian Pancasila, kata Jokowi, mengingatkan seluruh elemen bahwa nilai-nilai kebangsaan bukan hanya warisan leluhur.

Baca Selengkapnya

Jokowi jadi Inspektur Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila di Lubang Buaya

9 jam lalu

Jokowi jadi Inspektur Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila di Lubang Buaya

Presiden Jokowi hari ini menghadiri acara Hari Kesaktian Pancasila di Monumen Pancasila Sakti, Lubang Buaya Jakarta.

Baca Selengkapnya

BNPT: Pancasila Kunci Perkuat Generasi Z Hadapi Radikalisme dan Terorisme

5 hari lalu

BNPT: Pancasila Kunci Perkuat Generasi Z Hadapi Radikalisme dan Terorisme

Direktur Pencegahan BNPT menekankan anak muda, generasi Z dan generasi Alpha, harus mengimplementasikan nilai-nilai Pancasila sehingga tidak terpapar paham radikalisme dan terorisme.

Baca Selengkapnya

IPKI Bicara tentang Ekonomi Pancasila, Bamsoet: Beri Perhatian UMKM

6 hari lalu

IPKI Bicara tentang Ekonomi Pancasila, Bamsoet: Beri Perhatian UMKM

IPKI atau Ikatan Pendukung Kemerdekaan Indonesia menyampaikan kepada Bamsoet tentang pentingnya mengimplementasikan ekonomi Pancasila. Usulan ini berarti memberi perhatian lebih kepada UMKM.

Baca Selengkapnya

Bamsoet Ajak Elit Politik Implementasikan Pancasila dalam politik Kebangsaan

21 hari lalu

Bamsoet Ajak Elit Politik Implementasikan Pancasila dalam politik Kebangsaan

Bamsoet mengatakan, pengimplementasian Pancasila dalam politik kebangsaan oleh para elite politik sangat penting.

Baca Selengkapnya

Upaya BPIP Kuatkan Ideologi Pancasila

42 hari lalu

Upaya BPIP Kuatkan Ideologi Pancasila

Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) terus memperkuat kolaborasi dengan berbagai kementerian dan lembaga dalam upaya menguatkan ideologi Pancasila di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Gedung Pancasila di Kementerian Luar Negeri Kembali Beroperasi usai Renovasi

43 hari lalu

Gedung Pancasila di Kementerian Luar Negeri Kembali Beroperasi usai Renovasi

Gedung Pancasila di kompleks Kementerian Luar Negeri telah melalui proses pemugaran sejak September 2023.

Baca Selengkapnya

Sederet Kontroversi Kepala BPIP Yudian Wahyudi, Terakhir Larang Hijab Petugas Paskibraka 2024

44 hari lalu

Sederet Kontroversi Kepala BPIP Yudian Wahyudi, Terakhir Larang Hijab Petugas Paskibraka 2024

Kepala BPIP Yudian Wahyudi berkali-kali buat pernyataan kontroversial, terakhir larangan hijab bagi anggota Paskibraka 2024. Pernah larang bercadar.

Baca Selengkapnya