Mendongkrak Kadar Kolesterol HDL  

Reporter

Editor

Kamis, 29 Juli 2010 15:51 WIB

static.guim.co.uk

TEMPO Interaktif, Jakarta - Kolesterol adalah salah satu jenis lemak dalam tubuh manusia. Dua jenis kolesterol yaitu kolesterol HDL (high density lipoprotein) dan LDL (low density lipoprotein).

HDL berfungsi mencegah penumpukan kolesterol dalam darah yang dapat menyebabkan penyempitan pembuluh darah. Adapun LDL disebut sebagai kolesterol jahat karena menempel pada dinding pembuluh darah yang menyebabkan penyempitan pembuluh darah. Menurut kardiolog pengasuh www.heartdisease.com, Richard N Fogoros, ada beberapa cara latihan dan asupan makanan yang bisa mendongkrak mengurangi kolesterol LDL dan mendongkrak untuk meningkatkan kolesterol HDL. Berikut makanan dan latihan tersebut.

1. Olahraga
Berolah raga teratur adalah cara yang paling efektif untuk meningkatkan kadar HDL. Berjalan, jogging atau naik sepeda bisa meningkatkan denyut jantung Anda selama 20 sampai 30 menit.

2. Turunkan berat badan
Obesitas tak hanya bikin kolesterol LDL meningkat, tetapi juga dalam mengurangi kolesterol HDL. Mengurangi berat anda akan meningkatkan tingkat HDL Anda. Terutama jika kelebihan berat berada di daerah perut

3. Stop merokok
Jika Anda merokok, berhentilah maka tingkat HDL akan naik.

4. Kurangi asam lemak trans
Lemak trans bisa mengurangi HDL dan mendongkrak LDL. Biasanya lemak trans terdapat pada gorengan dan biskuit.

5. Alkohol
Satu atau dua gelas per hari secara signifikan dapat meningkatkan kadar HDL. Namun jika lebih, bisa berdampak besar bagi kesehatan, termasuk gagal jantung

6. Tingkatkan konsumsi lemak monounsaturated
Lemak tak jenuh tunggal (monounsaturated) bisa mengendalikan kolesterol. Biasanya terdapat pada minyak canola, minyak alpukat, atau minyak zaitun dan lemak dalam selai kacang

7. Perbanyak konsumsi serat
Serat larut ditemukan dalam gandum, buah-buahan, sayuran, dan polong-polongan, dan hasil baik dalam pengurangan kolesterol LDL dan meningkatkan HDL kolesterol. Untuk hasil terbaik, minimal makan serat dua kali sehari.

8. Buah dan ikan
Jus cranberry telah menunjukkan mendongkrak kadar HDL. Ikan dan makanan lain yang mengandung omega-3 asam lemak juga dapat meningkatkan tingkat HDL. Pada wanita pascamenopause suplemen kalsium dapat meningkatkan kadar HDL.

nur rochmi | about.com

Berita terkait

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

23 jam lalu

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

PT Indordesa-- anak perusahaan PT Konimex, meluncurkan produk makanan nutrisi dan perawatan kesehatan, FontLife One, di Kota Solo, Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

2 hari lalu

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

Kehadiran itu membahayakan tujuan perjanjian, yaitu mengatur keseluruhan daur hidup plastik untuk melindungi kesehatan manusia dan lingkungan.

Baca Selengkapnya

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

2 hari lalu

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

Presiden Joko Widodo atau Jokowi acap menyampaikan keresahannya soal warga negara Indonesia yang berbondong-bondong berobat ke negara lain, alih-alih dalam negeri.

Baca Selengkapnya

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

3 hari lalu

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

Ternyata lima masalah ini menjadi penyebab penderita diabetes sulit tidur.

Baca Selengkapnya

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

3 hari lalu

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

Proyek penelitian di 13 negara ini bertujuan meningkatkan kesadaran global tentang bahan kimia berbahaya dalam plastik daur ulang

Baca Selengkapnya

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

3 hari lalu

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

Presiden Jokowi mengungkapkan PR besar Indonesia di bidang kesehatan. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Pakta Konsumen Nasional Minta Pemerintah Penuhi Hak Konsumen Tembakau

6 hari lalu

Pakta Konsumen Nasional Minta Pemerintah Penuhi Hak Konsumen Tembakau

Pakta Konsumen Nasional meminta pemerintah untuk memenuhi hak konsumen tembakau di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Definisi Kesehatan Mental Menurut Psikolog, Perlu Dimiliki Setiap Orang

10 hari lalu

Definisi Kesehatan Mental Menurut Psikolog, Perlu Dimiliki Setiap Orang

Kesehatan mental lebih dari sekadar gangguan atau kecacatan mental yang diderita seseorang. Psikolog beri penjelasan.

Baca Selengkapnya

7 Tanda-tanda Kucing Mengalami Dehidrasi

11 hari lalu

7 Tanda-tanda Kucing Mengalami Dehidrasi

Dehidrasi terjadi ketika kucing kehilangan lebih banyak cairan dari yang mereka konsumsi.

Baca Selengkapnya

Jadi Makanan Khas Lebaran, Ketahui Kandungan Nutrisi dan Manfaat Hati Ayam dalam Sambal Goreng Kentang Ati

18 hari lalu

Jadi Makanan Khas Lebaran, Ketahui Kandungan Nutrisi dan Manfaat Hati Ayam dalam Sambal Goreng Kentang Ati

Hati ayam dalam sambal goreng kentang ati, makan khas ketika lebaran, ternyata memiliki manfaat kesehatan. Apa saja?

Baca Selengkapnya