Pentingnya Memahami Sejarah dan Makna Motif Batik

Reporter

Sabtu, 28 September 2013 19:29 WIB

TEMPO/Aris Andrianto

TEMPO.CO, Jakarta - Pada tanggal 2 Oktober 2013 mendatang, kekayaan batik nusantara Indonesia memasuki usia 4 tahun atas pengakuan resmi dari UNESCO sebagai bagian dari Intagible Cultural Heritage of Humanity. Selama empat tahun itu pulalah batik menjadi lebih mendunia dan banyak dipakai oleh masyarakat Indonesia dalam berbagai aktivitasnya.

Saat ini masyarakat memakai batik dalam berbagai kesempatan. Selama itu pulalah produksi batik di Indonesia mulai meningkat dan berkembang. “Baiknya memasuki tahun keempat ini harusnya naik ke stage lainnya,” kata Era Soekamto.


Direktur Pengembangan Bisnis dan Pemasaran batik Iwan Tirta ini ditemui Tempo di Gallery Iwan Tirta, Jl. Wijaya 13 Kebayoran Baru, pada Sabtu 28 September 2013.

Stage lainnya yang dimaksud wanita yang biasa disapa Era ini adalah sisi lain dari batik itu sendiri. Menurutnya, selama ini orang terpaku memandang batik pada persoalan teknik.


“Kenapa kita bisa di klaim oleh pihak lain? Karena banyak negara memang punya batik, Jepang punya batik, India, Malaysia,” kata Era.


Dia menyoroti persoalan teknik pembuatan batik di beberapa negara yang menurutnya cenderung mirip.


“Ada yang pakai gebok pisang, kayu, besi, memang teknik membatik jaman dulu seperti itu. Tapi canting itu asli Indonesia.”

Era menjelaskan, batik sendiri memiliki dua mata sisi, pertama soal teknik yang kedua makna di balik motif.


Advertising
Advertising

Makna dibalik motif dan sejarah batik inilah yang digarisbawahi Era sangat perlu disebarluaskan. Sehingga orang ketika memakai batik mengerti dan tahu alasan mengapa ia memakai batik bermotif tersebut.

AISHA
Topik Terhangat
Mobil Murah
Senjata Penembak Polisi
Kontroversi Ruhut Sitompul
Guyuran Harta Labora
Info Haji


Berita Terpopuler
Begini Minum Air Putih Cara Baru
Bolehkan Olahraga Angkat Beban Saat Hamil?
Minum Kopi Berlebihan, Bikin Bau Sperma Tak Sedap
Ini 4 Manfaat Infused Water dengan Buah
Ragu Membeli Pangan Olahan? Perhatikan Hal Ini

Berita terkait

Pesawat Jatuh di BSD, Pilot Terlontar Keluar

3 menit lalu

Pesawat Jatuh di BSD, Pilot Terlontar Keluar

Tiga korban pesawat jatuh di Jalan Sunburst, Cilenggang, Kota Tangerang Selatan dibawa ke RS Polri, Keramat Jati.

Baca Selengkapnya

3 Jenazah Korban Pesawat Jatuh di BSD Dibawa ke RS Polri Kramat Jati

4 menit lalu

3 Jenazah Korban Pesawat Jatuh di BSD Dibawa ke RS Polri Kramat Jati

Jenazah korban pesawat jatuh milik Indonesia Flying Club dibawa ke Rumah Sakit (RS) Polri Kramat Jati untuk dilakukan identifikasi. Kementerian Perhubungan belum bisa memastikan penyeban pesawat itu jatuh.

Baca Selengkapnya

Catat, 5 Hal yang Tidak Boleh Dilakukan Jemaah Haji Saat Berada di Tanah Suci

8 menit lalu

Catat, 5 Hal yang Tidak Boleh Dilakukan Jemaah Haji Saat Berada di Tanah Suci

Jemaah haji diwajibkan mematuhi berbagai larangan dan peraturan yang ditetapkan demi menjaga kesucian ibadah dan ketertiban di Tanah Suci.

Baca Selengkapnya

Raja Salman Demam Tinggi dan Nyeri Sendi, Akan Jalani Tes Medis

12 menit lalu

Raja Salman Demam Tinggi dan Nyeri Sendi, Akan Jalani Tes Medis

Raja Salman dari Arab Saudi mengalami demam tinggi dan akan menjalani pemeriksaan hari ini.

Baca Selengkapnya

Shin Tae-yong Berikan Prediksi Juara Liga Inggris Musim Ini, Manchester City atau Arsenal?

16 menit lalu

Shin Tae-yong Berikan Prediksi Juara Liga Inggris Musim Ini, Manchester City atau Arsenal?

Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong menyampaikan prediksinya soal juara Liga Inggris 2023-2024 saat ditemui wartawan pada Minggu, 19 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Ziarah ke Makam Adjie Massaid, Thariq Halilintar Minta Izin Menikahi Aaliyah Massaid

28 menit lalu

Ziarah ke Makam Adjie Massaid, Thariq Halilintar Minta Izin Menikahi Aaliyah Massaid

Thariq Halilintar meminta izin untuk menikah dengan Aaliyah Massaid di hadapan makam Adjie Massaid.

Baca Selengkapnya

Inilah 3 Kapolri dengan Masa Jabatan Tersingkat

32 menit lalu

Inilah 3 Kapolri dengan Masa Jabatan Tersingkat

Ari Dono Sukmanto merupakan Kapolri yang menjabat paling singkat dalam sejarah kepolisian Indonesia.

Baca Selengkapnya

Mau Ikut Pilkada, Putri Eks Bupati Sragen Perkenalkan Diri dengan Blusukan ke Pasar

33 menit lalu

Mau Ikut Pilkada, Putri Eks Bupati Sragen Perkenalkan Diri dengan Blusukan ke Pasar

Putri mantan Bupati Sragen itu mulai terjun langsung ke akar rumput guna menarik simpati masyarakat Sragen menjelang Pilkada 2024,.

Baca Selengkapnya

Kalah di Final Thailand Open 2024, Ana / Tiwi: Kami Tak Bisa Keluar dari Tekanan

36 menit lalu

Kalah di Final Thailand Open 2024, Ana / Tiwi: Kami Tak Bisa Keluar dari Tekanan

Ana / Tiwi kalah menghadapi wakil tuan rumah unggulan pertama, Jongkolphan Kititharakul / Rawinda Prajongjai, di final Thailand Open 2024, Minggu.

Baca Selengkapnya

Ledakan di Tambang Emas Bikin Panik Wisatawan, Dinas LH Banyuwangi Tak Temukan Pelanggaran

45 menit lalu

Ledakan di Tambang Emas Bikin Panik Wisatawan, Dinas LH Banyuwangi Tak Temukan Pelanggaran

Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Banyuwangi membeberkan hasil peninjauan ke situs tambang emas Tumpang Pitu pascakepanikan turis pantai Pulau Merah.

Baca Selengkapnya