Tip Cerdas Menghadapi Anak Generasi Milenial  

Reporter

Jumat, 22 April 2016 13:07 WIB

Ilustrasi anak-anak belajar dengan bola dunia. shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Generasi milenial lahir mulai 1980 hingga awal 2000. Mereka sangatlah fasih teknologi karena lahir serta dibesarkan dengan Internet dan alat elektronik canggih.

Perilaku orang tua yang kerap memanjakan anak, menganggap anak selalu spesial dibanding orang lain, rupanya tidak akan mendidik anak generasi milenial yang tahan uji. Kenapa?

Dosen dari Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, Ivan Sudjana, mengatakan generasi milenial tumbuh ketika orang tua menghayati bahwa setiap individu berbeda, sehingga harus ditangani berbeda.

“Banyak orang tua yang memandang anak spesial, padahal kualitas anak belum nomor satu. Seharusnya orang tua bisa mengkritik secara positif, jangan membohongi,” kata Ivan dalam diskusi Forum Ngobras di Jakarta belum lama ini.

Pada kesempatan yang sama, Anton Wirjono, Founder Brightspot Market dan The Goods Dept, menjelaskan, ada keunikan dari perilaku generasi milenial. Sebaiknya, orang tua harus mencari tahu apa kemampuan yang dimiliki anak.

Melihat karakteristik generasi milenial, Ivan menyarankan hendaknya bisa dijadikan momentum bagi generasi sebelumnya, termasuk orang tua, untuk me-review kembali cara berpikirnya dan tidak melihat generasi milenial hanya sebagai ancaman.

“Sebisa mungkin menjadi sumber inspirasi bagi mereka, karena sudah terbukti bahwa generasi milenial akan mengikuti siapa saja yang bisa menginspirasi,” ucap Ivan.

Bagi orang tua, ujar Ivan, sebaiknya jangan terlalu memanjakan dan menggagap anak mereka spesial. “Fokuskan saja pada kemampuan anak yang paling menonjol dan jujur bahwa anak memiliki kualitas yang tidak nomor satu,” tuturnya.

TABLOIDBINTANG.COM




Berita terkait

Perlunya Contoh Orang Tua dan Guru dalam Pendidikan Karakter Anak

1 hari lalu

Perlunya Contoh Orang Tua dan Guru dalam Pendidikan Karakter Anak

Psikolog menyebut pendidikan karakter perlu contoh nyata dari orang tua dan guru kepada anak karena beguna dalam kehidupan sehari-hari.

Baca Selengkapnya

Mayoritas Gaji Dosen di Bawah Rp 3 Juta, SPK: 76 Persen Terpaksa Kerja Sampingan

1 hari lalu

Mayoritas Gaji Dosen di Bawah Rp 3 Juta, SPK: 76 Persen Terpaksa Kerja Sampingan

Hasil riset Serikat Pekerja Kampus: sebagian besar dosen terpaksa kerja sampingan karena gaji dosen masih banyak yang di bawah Rp 3 juta.

Baca Selengkapnya

Kisah Ki Hadjar Dewantara Sebelum Jadi Bapak Pendidikan: Wartawan Kritis Musuh Belanda

1 hari lalu

Kisah Ki Hadjar Dewantara Sebelum Jadi Bapak Pendidikan: Wartawan Kritis Musuh Belanda

Sebelum memperjuangkan pendidikan, Ki Hadjar Dewantara adalah wartawan kritis kepada pemerintah kolonial. Ia pun pernah menghajar orang Belanda.

Baca Selengkapnya

Makna Logo Pendidikan Tut Wuri Handayani, Ada Belencong Garuda

1 hari lalu

Makna Logo Pendidikan Tut Wuri Handayani, Ada Belencong Garuda

Makna mendalam dibalik logo pendidikan Indonesia, Tut Wuri Handayani

Baca Selengkapnya

KPK Sebut Dana BOS Paling Banyak Disalahgunakan dengan Modus Penggelembungan Biaya

2 hari lalu

KPK Sebut Dana BOS Paling Banyak Disalahgunakan dengan Modus Penggelembungan Biaya

Modus penyalahgunaan dana BOS terbanyak adalah penggelembungan biaya penggunaan dana, yang mencapai 31 persen.

Baca Selengkapnya

Politikus di Rusia Diguncang Silang Pendapat soal Isu Gay

2 hari lalu

Politikus di Rusia Diguncang Silang Pendapat soal Isu Gay

Alexandr Khinstein menilai politikus yang bertugas di lembaga pendidikan atau anak-anak tak boleh penyuka sesama jenis atau gay.

Baca Selengkapnya

USAID Kerja Sama dengan Unhas, ITB dan Binus

6 hari lalu

USAID Kerja Sama dengan Unhas, ITB dan Binus

Program USAID ini untuk mempertemukan pimpinan universitas, mitra industri, dan pejabat pemerintah

Baca Selengkapnya

Gibran Dorong Program CSR Lebih Banyak Diarahkan ke Sekolah-Sekolah

7 hari lalu

Gibran Dorong Program CSR Lebih Banyak Diarahkan ke Sekolah-Sekolah

Gibran mengatakan para penerima sepatu gratis itu sebagian besar memang penerima program Bantuan Pendidikan Masyarakat Kota Surakarta.

Baca Selengkapnya

KPPU: Penegakan Hukum Pinjol Pendidikan Masih Tahap Penyelidikan Awal

7 hari lalu

KPPU: Penegakan Hukum Pinjol Pendidikan Masih Tahap Penyelidikan Awal

Pada Februari 2024, KPPU menyatakan memanggil empat perusahaan pinjol yang berikan pinjaman pendidikan kepada mahasiswa.

Baca Selengkapnya

Kemendikbudristek Buka Pendaftaran Calon Pendidik Tetap di Malaysia

12 hari lalu

Kemendikbudristek Buka Pendaftaran Calon Pendidik Tetap di Malaysia

Tenaga pendidik akan ditempatkan Kemendikbudristek di CLC yang berlokasi di perkebunan atau ladang dengan masa penugasan selama 2 tahun.

Baca Selengkapnya