Pentingnya Simpan 20 Persen Gaji untuk Investasi saat Muda

Reporter

Bisnis.com

Editor

Mitra Tarigan

Kamis, 11 Januari 2018 09:45 WIB

Ilustrasi berinvestasi. Shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Generasi milenial atau kerap disebut 'kidz zaman now' dinilai perlu menyisihkan 20 persen gaji bulanan untuk investasi.

Ivan Jaya, Head of Wealth Mamagement andRetail Digital Bussiness Commontwealth Bank Indonesia mengatakan setiap bulan generasi milenial seperti karyawan atau pelaku usaha yang baru lulus bisa membagi gaji atau pendapatan. "Kalau tip dari saya, 50 persen itu buat pengeluaran sehari-hari, seperti cicilan. Kemudian 30 persen untuk biaya lain-lain, seperti wisata dan beli gawai baru. Nah, 20 persen, itu bisa investasi," katanya kepada Bisnis.com, Rabu 10 januari 2018. Baca: Kerja Malam Picu Risiko 3 Kanker Ini, Cek Penelitiannya

Ivan mengatakan saat ini banyak produk investasi yang terjangkau bagi generasi muda. Beberapa produk tersebut, diantaranya reksa dana, tabungan emas, saham, asuransi dan lain-lain.

Dia juga mengajak generasi kreatif juga mengenal produk-produk investasi. "Generasi milenial tidak usah takut dalam berinvestasi. Yang terpenting, harus mengenal produknya," sambung Ivan.

Menurutnya, anak muda harus mampu mengenal setiap produk. Ivan menjelaskan, setiap produk investasi memiliki keunggulan dan kelemahan tersendiri.

Advertising
Advertising

Namun, dari sekian banyak produk investasi, apakah produk yang baik? Baca: Ahok dan Veronica, Ini Kisah Romantisnya dalam Surat dan Bunga

Commontwealth Bank menyarankan agar anak muda berinvestasi di reksa dana. Karena risiko produk tersebut tidak terlalu tinggi, seperti harga emas.

Commontwealth Bank juga menyasar generasi milenial dengan bernagai program. Salah satubya, Dynamic Model Portofolio. Ivan menjelaskan, Dynamic Model Portofolio merupakan sebuah konsep investasi yang tidak hanya fokus pada perpaduan kelas aset berdasarkan risiko nasabah, namun juga berdasarkan risiko pasar.

Berita terkait

Izin TaniFund Dicabut, ICT Ingatkan Lender agar Hati-Hati Berinvestasi di Fintech P2P Lending

17 jam lalu

Izin TaniFund Dicabut, ICT Ingatkan Lender agar Hati-Hati Berinvestasi di Fintech P2P Lending

ICT ingatkan para pemberi dana yang ingin berinvestasi di platform pinjaman online berbasis peer to peer lebih berhati-hati.

Baca Selengkapnya

Sandiaga Uno Ajak Investor Asing Masuk Indonesia

1 hari lalu

Sandiaga Uno Ajak Investor Asing Masuk Indonesia

Menteri Sandiaga Uno mengajak investor asing untuk berinvestasi di sektor pariwisata Indonesia.

Baca Selengkapnya

Fitch Naikkan Rating Bank Mandiri jadi BBB

1 hari lalu

Fitch Naikkan Rating Bank Mandiri jadi BBB

Bank Mandiri meraih kenaikan peringkat Internasional Jangka Panjang dan Jangka Pendek pada level "BBB", dari sebelumnya

Baca Selengkapnya

Cerita Karyawan Kafe Bukanagara Coffee and Roastery soal Kronologi Gajinya Telat Dibayar sejak 2022

1 hari lalu

Cerita Karyawan Kafe Bukanagara Coffee and Roastery soal Kronologi Gajinya Telat Dibayar sejak 2022

Kafe artistik bernuansa Studio Ghibli di kawasan Jakarta Selatan bernama Bukanagara Coffee and Roastery jadi sorotan publik belakangan ini.

Baca Selengkapnya

Sri Mulyani: Investasi Bidang Pendidikan Membuka Peluang Indonesia Maju

2 hari lalu

Sri Mulyani: Investasi Bidang Pendidikan Membuka Peluang Indonesia Maju

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan investasi di bidang pendidikan akan membuka peluang Indonesia menjadi lebih maju.

Baca Selengkapnya

Terkini Bisnis: Pengalaman Pengguna Layanan Starlink, BTN Persilakan Nasabah Tempuh Jalur Hukum

2 hari lalu

Terkini Bisnis: Pengalaman Pengguna Layanan Starlink, BTN Persilakan Nasabah Tempuh Jalur Hukum

Starlink mulai menawarkan produknya ke masyarakat Indonesia.

Baca Selengkapnya

Wamen BUMN Sebut Freeport Bisa Produksi 50 Ton Emas Batangan per Tahun: Mulai Mei di Manyar

2 hari lalu

Wamen BUMN Sebut Freeport Bisa Produksi 50 Ton Emas Batangan per Tahun: Mulai Mei di Manyar

Wamen BUMN Kartika Wirjoatmodjo menargetkan Indonesia mulai bulan ini bakal memproduksi emas batangan secara mandiri hingga 50 ton per tahun.

Baca Selengkapnya

Viral Kafe Bukanagara Coffe and Roastery Diisukan Tunggak Gaji Karyawan, Kafe Tetap Buka Seperti Biasa

2 hari lalu

Viral Kafe Bukanagara Coffe and Roastery Diisukan Tunggak Gaji Karyawan, Kafe Tetap Buka Seperti Biasa

Salah satu kafe artistik, Bukanagara Coffe and Roastery, belakangan jadi sorotan publik karena manajemennya diduga menunggak pembayaran gaji karyawan.

Baca Selengkapnya

Startup Runchise Kumpulkan Modal Segar Rp 16 Miliar, Akan Digunakan untuk Apa Saja?

2 hari lalu

Startup Runchise Kumpulkan Modal Segar Rp 16 Miliar, Akan Digunakan untuk Apa Saja?

Startup manajemen restoran dan waralaba kuliner dalam negeri, Runchise, memperoleh pendanaan segar sebesar US$1 juta atau sekitar Rp 16 miliar.

Baca Selengkapnya

Ini Alasan Investasi Reksa Dana Saham Tidak Direkomendasikan

3 hari lalu

Ini Alasan Investasi Reksa Dana Saham Tidak Direkomendasikan

Tren harga beberapa saham besar menurun, investasi di reksa dana saham pun terdampak.

Baca Selengkapnya