Resep Mi Soba Saus Karasumi Pasta Buatan Hotel

Reporter

Antara

Editor

Mitra Tarigan

Selasa, 25 September 2018 18:50 WIB

kuliner Jepang -soba (pixabay.com)

TEMPO.CO, Jakarta - Mi soba yang berasal dari Negeri Sakura bisa diolah untuk makanan dingin atau panas, tergantung kebutuhan dan mood si pembuat.

Baca: Bosan Sarapan Biasa? Coba Mi Soba, Kuliner Khas dari Jepang

Jika sedang ingin menyantap versi dingin tanpa kuah namun penuh bumbu, Anda bisa membuat Soba Saus Karasumi Pasta ala Oku Restaurant & Bar di Hotel Indonesia Kempinski Jakarta. Simak resepnya di bawah ini:

Bahan
1 pak buckwheat soba
40 gram cuka
90 gram mirin
40 gram saos soya
30 gram minyak masak (bisa juga minyak zaitun)
Saus truffle
Tambahan topping sesuai selera (daun bawang, tonburi sampai telur salmon)


Cara membuat
1. Rebus mi soba dengan air dan 1 persen garam selama dua menit, kemudian masukkan ke dalam air dingin.

2. Untuk saus, masukkan kuning telur, campur dengan cuka, mirin, kecap dan minyak dalam mangkuk stainless. Letakkan mangkuk di atas wadah berisi es agar bahan tercampur dalam keadaan dingin.

Baca: Nutrisi Kuliner Ini Lebih Kaya dari Beras, Apa Itu Mi Soba?

Advertising
Advertising

3. Masukkan mi soba, aduk hingga saus tercampur seluruhnya menutupi pasta, tambahkan garam dan merica, gulung dengan garpu panjang dan letakkan di piring.

4. Tambahkan topping di atas pasta sesuai selera.

Berita terkait

Resep Cheesy Rose Spageti ala Dikta

17 hari lalu

Resep Cheesy Rose Spageti ala Dikta

Penyanyi Dikta bagikan resep cheesy rose spageti. Caranya mudah, cocok untuk Anda yang jarang ke dapur.

Baca Selengkapnya

Menu Lebaran Tak Lengkap Tanpa Opor Ayam, Begini Resep dan Cara Membuatnya

18 hari lalu

Menu Lebaran Tak Lengkap Tanpa Opor Ayam, Begini Resep dan Cara Membuatnya

Salah satu menu lebaran yang selalu hadir adalah opor ayam. Jangan pernah bosan, begini cara membuatnya.

Baca Selengkapnya

Meriahkan Menu Lebaran dengan Sambal Goreng Kentang Ati, Ini Resepnya

18 hari lalu

Meriahkan Menu Lebaran dengan Sambal Goreng Kentang Ati, Ini Resepnya

Sambal goreng kentang ati merupakan salah satu sajian andalan dalam rangkaian menu lebaran. Begini resep dan cara membuatnya.

Baca Selengkapnya

Resep Putri Salju dengan Berbagai Varian Rasa, Ada Pandan dan Kacang Mede

20 hari lalu

Resep Putri Salju dengan Berbagai Varian Rasa, Ada Pandan dan Kacang Mede

Ada beberapa resep putri salju dengan berbagai varian rasa yang bisa Anda coba di rumah. Ada rasa original, pandan, hingga kacang mede.

Baca Selengkapnya

Jadi Salah Satu Menu Simulasi Makan Siang Gratis, Begini Resep Membuat Nasi Ayam Tepung

54 hari lalu

Jadi Salah Satu Menu Simulasi Makan Siang Gratis, Begini Resep Membuat Nasi Ayam Tepung

Ada empat menu utama yang disediakan dalam simulasi makan siang gratis, salah satunya nasi ayam tepung.

Baca Selengkapnya

Hobi Aldila Sutjiadi, Main Golf dan Wisata Kuliner untuk Pengusir Jenuh saat Tur Tenis Dunia

7 Februari 2024

Hobi Aldila Sutjiadi, Main Golf dan Wisata Kuliner untuk Pengusir Jenuh saat Tur Tenis Dunia

Aldila Sutjiadi tak menampik kerap merasa jenuh dengan olahraga tenis, dia pun menjadikan golf dan wisata kuliner sebagai pelarian.

Baca Selengkapnya

Resep Siu Mie atau Mi Panjang Umur yang Khas saat Imlek

7 Februari 2024

Resep Siu Mie atau Mi Panjang Umur yang Khas saat Imlek

Siu mie atau mie panjang umur merupakan salah satu makanan khas saat perayaan Imlek. Berikut ini resep siu mie dan cara membuatnya.

Baca Selengkapnya

Masak Apa Hari Ini? Jajal 3 Resep Kudapan Korea Selatan Populer Tapi Mudah

30 Januari 2024

Masak Apa Hari Ini? Jajal 3 Resep Kudapan Korea Selatan Populer Tapi Mudah

Kudapan Korea Selatan menjadi makanan yang kini mulai diminati oleh banyak orang, tak terkecuali di Indonesia

Baca Selengkapnya

3 Varian Resep Ubi Cilembu untuk Penderita Diabetes

27 Januari 2024

3 Varian Resep Ubi Cilembu untuk Penderita Diabetes

Ubi cilembu tidak menyebabkan lonjakan gula darah sehingga bisa menjadi salah satu makanan yang baik untuk penderita diabetes.

Baca Selengkapnya

Resep Pepes Ikan Sederhana untuk Makan Siang Bersama Keluarga

25 Januari 2024

Resep Pepes Ikan Sederhana untuk Makan Siang Bersama Keluarga

Resep pepes ikan ini bisa Anda buat untuk menu makan siang. Selain enak, pepes ikan juga mengandung banyak nutrisi yang bagus untuk tubuh.

Baca Selengkapnya