Ini Dia 5 Jenis Cinta Sebelum Menikah, Anda Pernah Mengalaminya?

Reporter

Bisnis.com

Editor

Susandijani

Sabtu, 29 September 2018 10:45 WIB

Ilustrasi pria jatuh cinta. Shutterstock

TEMPO.CO, Jakarta - Semua orang pernah merasakan jatuh cinta dan menjalin hubungan dengan seseorang, atau beberapa orang sebelum menikah dengan pasangannya sebagai suami istri.

Baca juga: Mengapa Tatapan Mata Pria Dihindari Wanita? Tanda Cinta?

Tidak semua orang akan menikah dengan cinta pertamanya, namun umumnya mereka akan menikah dengan seseorang yang mereka anggap paling klik dengan dirinya.

Sebelum menikah, pasti Anda pernah mengalami beberapa jenis percintaan dalam hidup. Berikut tipe-tipe percintaan sebelum menikah yang umumnya dialami orang seperti dikutip dari Timesofindia.com

Cinta monyet
Ini adalah jenis cinta pertama dan paling tidak berdosa yang kita semua alami. Kita mungkin tidak mengenal orang itu atau memahami dinamika hubungan romantis, tetapi itu akan menjadikan dunia Anda tempat yang lebih cerah dan akan membuat Anda tersenyum ketika Anda melihat ke belakang setelah tumbuh dewasa.

Cinta pertama
Seseorang mengalami bentuk cinta ini ketika mereka memasuki dunia berpacaran. Anda mungkin tidak tahu apa kebutuhan Anda dari pasangan atau hubungan tetapi Anda hanya menikmati berada di dalamnya. Anda selalu memiliki kupu-kupu di perut Anda dan Anda tidak dapat membayangkan satu hari pun hidup Anda tanpa mereka.
ilustrasi cinta valentine (pixabay.com)
Cinta Sesaat
Ini adalah salah satu hubungan percintaan yang Anda lalui ketika Anda mengalami patah hati. Misalnya, Anda masih memiliki perasaan untuk mantan pasangan tetapi untuk beberapa alasan, Anda tahu tetap bersamanya bukanlah pilihan tepat. Hati Anda sakit setiap saat mengingatnya, namun Anda suatu saat Anda akan dapat melewatinya.

Pelarian cinta
Setelah patah hati, Anda mungkin mencoba menemukan cinta baru hanya untuk melupakan yang membuat hati Anda hancur berkeping-keping. Anda akan mencoba mengisi kekosongan di dalam diri Anda dengan masuk ke dalam hubungan rebound dan meyakinkan diri sendiri bahwa Anda sedang jatuh cinta lagi. Tetapi kemudian, Anda akan menyadari bahwa itu adalah pelarian sementara dan Anda dapat jatuh cinta sejati hanya ketika Anda telah melupakan masa lalu Anda.

Cinta yang beracun
Ini adalah salah satu yang terjadi ketika Anda jatuh cinta dengan seseorang yang tidak pantas mendapatkannya. Orang itu mungkin sangat berarti bagi Anda tetapi bagi mereka, Anda mungkin hanya pilihan. Mungkin Anda membutuhkan waktu untuk menyadari kenyataan, tetapi sebaiknya Anda mundur selangkah setelah menyadari kebenaran.

Baca juga: Heboh Justin Bieber Nikah, Cinta Tanpa Syarat? Ini Cuit Sang Ibu

Berita terkait

Persoalan yang Bisa Muncul Akibat Menikah karena Dijodohkan

1 hari lalu

Persoalan yang Bisa Muncul Akibat Menikah karena Dijodohkan

Perjodohan memang tak selalu berjalan mulus apalagi bila tanpa cinta. Berikut beberapa persoalan yang bisa muncul bila menikah karena dijodohkan.

Baca Selengkapnya

3 Contoh Sambutan Lamaran Pihak Wanita Singkat dan Romantis

3 hari lalu

3 Contoh Sambutan Lamaran Pihak Wanita Singkat dan Romantis

Saat momen lamaran, jangan lupa menyiapkan sambutan lamaran pihak wanita yang singkat dan juga romantis. Berikut ini contoh sambutannya.

Baca Selengkapnya

Tips dan Cara Membuat Kartu Nikah Digital

4 hari lalu

Tips dan Cara Membuat Kartu Nikah Digital

Kartu nikah digital lebih praktis karena dokumen tidak berpotensi hilang atau sobek.

Baca Selengkapnya

Kuasa Hukum Ungkap Ada Perjanjian Pisah Harta Antara Sandra Dewi dan Harvey Moeis

6 hari lalu

Kuasa Hukum Ungkap Ada Perjanjian Pisah Harta Antara Sandra Dewi dan Harvey Moeis

Harvey Moeis dan Sandra Dewi melakukan pisah harta saat keduanya resmi menikah pada 2016 lalu.

Baca Selengkapnya

Jokowi dan Maruf Amin jadi Saksi Nikah Puteri Kelima Bamsoet

7 hari lalu

Jokowi dan Maruf Amin jadi Saksi Nikah Puteri Kelima Bamsoet

Ketua MPR RI, Bambang Soesatyo atau Bamsoet, menikahkan puteri kelimanya, Saras Shintya Putri (Chacha) dengan Avicenna Athalla Zaki Ghani Alli (Athalla), di Hotel Mulia, Jakarta, Sabtu 20 April 2024.

Baca Selengkapnya

Malas Hadapi Pertanyaan Kapan Nikah, Simak Saran Psikolog

10 hari lalu

Malas Hadapi Pertanyaan Kapan Nikah, Simak Saran Psikolog

Saat berkumpul dengan keluarga besar di hari raya, para lajang biasanya dibombardir pertanyaan kapan nikah. Begini jawaban yang disarankan psikolog.

Baca Selengkapnya

Saran buat Pasangan Usia Paruh Baya yang Tengah Membangun Hubungan dan Ingin Menikah

11 hari lalu

Saran buat Pasangan Usia Paruh Baya yang Tengah Membangun Hubungan dan Ingin Menikah

Membangun hubungan baru di umur yang sudah tidak muda atau usia paruh baya punya tantangan unik tersendiri. Berikut hal yang perlu dipahami.

Baca Selengkapnya

Tips Persiapan Menikah untuk Laki-Laki dan Perempuan

11 hari lalu

Tips Persiapan Menikah untuk Laki-Laki dan Perempuan

Ada beragam hal yang harus dipersiapkan para calon pengantin yang hendak menikah. Soal administrasi, ada pula persiapan kehamilan dan per

Baca Selengkapnya

Hal yang Perlu Disiapkan bila Ingin Menikahi Perempuan Anak Orang Kaya

12 hari lalu

Hal yang Perlu Disiapkan bila Ingin Menikahi Perempuan Anak Orang Kaya

Banyak cara yang dapat dilakukan untuk memperjuangan cinta, khususnya jika calon istri anak orang kaya. Berikut beberapa caranya.

Baca Selengkapnya

Ragam Pemicu Pria Memutus Cinta, Tak Suka Dikekang dan Dikuasai

13 hari lalu

Ragam Pemicu Pria Memutus Cinta, Tak Suka Dikekang dan Dikuasai

Seperti juga perempuan, laki-laki pun punya banyak alasan untuk memutus hubungan cinta. Berikut di antaranya.

Baca Selengkapnya