Rudy Wowor Wafat, Ini Karirnya Bersama Rolling Stones

Reporter

Tempo.co

Editor

Susandijani

Jumat, 5 Oktober 2018 14:41 WIB

Rudy Wowor. dok.TEMPO

TEMPO.CO, Jakarta - Kabar duka menyelimuti dunia seni Indonesia, aktor dan juga koreografer Rudy Wowor, wafat pada hari ini, Jumat 5 Oktober 2019 pagi.

Baca juga: Rudy Wowor Wafat, Waspada 6 Gejala Kanker Prostat Ini

Tidak banyak yang tahu, selain menjadi aktor dan koreografer, Rudy Wowor pun ternyata pernah berkarir menjadi penari utama pertunjukan grup Rolling Stones. Pementasan Eksotika Karmawibhangga, Miss Kadaluwarsa, di Gedung Kesenian Jakarta pada 2007 membuka rahasia itu.

Bertindak sebagai koreografer, dalam buku katalog dia disebutkan pernah ikut tur bersama The Rolling Stones keliling Eropa. Begitu disebutkan dalam tulisan pada rubrik Pokok Tokoh Majalah TEMPO edisi 2007.
Personil band Rolling Stones (ki-ka), Keith Richards (gitaris), Charlie Watts (drummer), Mick Jagger (vokalis), Bill Wyman (bassis) dan Mick Taylor (gitaris) saat berfoto untuk sampul albumnya pada 1971. Peter Webb fotografer terkenal kala itu berkesempatan menggarap sampul album ini. (dailymail)
”Itu sekitar tahun 1965. Saya ikut tur pertama Stones muter-muter Eropa,” katanya bersemangat. Ia ingat saat menjadi penari utama dalam kelompok tari Rodney Jazz. Kelompok tari inilah yang mendapat kesempatan mengiringi grup rock bersimbol lidah menjulur itu melakukan tur Eropa. Ketika itu, Rolling Stones masih formasi awal. Gitaris utama Stones saat itu, Brian Jones, masih hidup.

”Tur itu disiarkan di seluruh Eropa,” katanya. Kala itu, pria kelahiran Amsterdam ini masih tinggal di Belanda. Selain ikut Rolling Stones, Rudy Wowor pun menjadi penari utama sejumlah pementasan di Belanda, Spanyol, dan Italia.

MAJALAH TEMPO

Berita terkait

Kalimat yang Pantang Diucapkan pada Bos meski Berteman

4 hari lalu

Kalimat yang Pantang Diucapkan pada Bos meski Berteman

Agar tak ada masalah dalam pekerjaan, cobalah hindari mengucapkan kalimat-kalimat berikut meski bos adalah teman sendiri.

Baca Selengkapnya

Tips Persiapkan Diri Bekerja di Perusahaan Terbaik

17 hari lalu

Tips Persiapkan Diri Bekerja di Perusahaan Terbaik

Berikut saran buat yang sedang mempersiapkan diri untuk membangun karir di perusahaan terbaik, baik domestik maupun internasional.

Baca Selengkapnya

Kisah Inspiratif Office Boy yang Kini Sukses Menjadi Bos

32 hari lalu

Kisah Inspiratif Office Boy yang Kini Sukses Menjadi Bos

Di mana ada tekad kuat maka di situ akan ada jalan. Dan mantan office boy bernama Kosim sudah membuktikannya dengan menjadi seorang manajer umum.

Baca Selengkapnya

5 Anak Presiden dan Wapres yang Berkarir di Luar Politik, Ada Anak Prabowo hingga Habibie

50 hari lalu

5 Anak Presiden dan Wapres yang Berkarir di Luar Politik, Ada Anak Prabowo hingga Habibie

Tidak semua anak presiden terjun meneruskan jejak ayahnya.

Baca Selengkapnya

Prioritaskan Karir, Populasi Lajang di Cina 239 Juta Jiwa

56 hari lalu

Prioritaskan Karir, Populasi Lajang di Cina 239 Juta Jiwa

Perempuan di Cina enggan menikah karena khawatir akan menghambat perkembangan karir dan tak siap dengan beban anak.

Baca Selengkapnya

Angka Fertilitas di Korea Selatan Terendah di Dunia

28 Februari 2024

Angka Fertilitas di Korea Selatan Terendah di Dunia

Angka fertilitas di Korea Selatan pada 2023 turun hingga ke rekor terendah. Hal ini dipicu kekhawatiran perempuan yang ingin fokus ke karir.

Baca Selengkapnya

Rekomendasi 10 Doa dan Ucapan Imlek yang Bermakna untuk Keluarga

9 Februari 2024

Rekomendasi 10 Doa dan Ucapan Imlek yang Bermakna untuk Keluarga

Semakin dekat dengan Tahun Baru Imlek, berikut rekomendasi ucapan untuk Anda.

Baca Selengkapnya

Manfaat Bekerja di Perusahaan Kecil bagi Pekerja Baru

16 Januari 2024

Manfaat Bekerja di Perusahaan Kecil bagi Pekerja Baru

Tak ada salahnya mencoba bekerja di perusahaan kecil, terutama sebagai batu loncatan pada pekerja baru atau yang baru lulus, dan dapatkan manfaatnya.

Baca Selengkapnya

Hal yang Perlu Dipertanyakan soal Pekerjaan Sekarang, Anda Puas dan Bahagia?

10 Januari 2024

Hal yang Perlu Dipertanyakan soal Pekerjaan Sekarang, Anda Puas dan Bahagia?

Sebelum sibuk mengejar resolusi pekerjaan, cari tahu dulu perubahan apa yang sebenarnya dibutuhkan sehingga lebih mudah mengejar resolusi tersebut.

Baca Selengkapnya

4 Warna Kepribadian dan Karakternya, Anda Termasuk yang Mana?

7 Januari 2024

4 Warna Kepribadian dan Karakternya, Anda Termasuk yang Mana?

Psikolog membedakan tipe kepribadian melalui empat kode warna, yaitu merah, biru, putih dan kuning. Berikut penjelasan karakter masing-masing warna.

Baca Selengkapnya