Ini Sebabnya Lemak pada Ikan Aman Dikonsumsi, Tilik yang Dilarang

Reporter

Tabloid Bintang

Editor

Susandijani

Sabtu, 24 November 2018 19:30 WIB

Ilustrasi steak salmon. Shutterstock

TEMPO.CO, Jakarta - Saat badan menggemuk, lemak kerap dituding sebagai biang keladi. Di sisi lain, masih banyak salah kaprah seputar lemak yang kita konsumsi. Salah satunya, asumsi bahwa lemak yang menyebabkan perut buncit berfungsi sebagai zat antiinflamasi alias menangkal peradangan organ dalam tubuh. Benarkah?

Baca juga: Lemak, Benarkah Biang Keladi Kegemukan? Cek 5 Khasiatnya

Untuk menjernihkan asumsi ini kami mewawancara Kepala Instalasi Gizi Rumah Sakit YPK Mandiri Jakarta, Silvia Anita, S.Gz.

Silvia menjawab, "Sebenarnya bukan lemak di perut yang berfungsi sebagai antiradang. Melainkan makanan yang mengandung lemak, tidak seluruhnya jahat. Ada lemak makanan yang mengandung zat antiinflamasi. Avokad misalnya, mengandung lemak tidak jenuh tunggal dan ganda. Selain avokad, ada minyak zaitun, ikan tuna, ikan salmon, dan kacang-kacangan."

Banyak yang meyakini mengkonsumsi ikan baik untuk kesehatan. Ikan disebut baik untuk penderita stroke dan jantung. Silvia membenarkan hal tersebut. "Ikan juga mengandung omega 3 yang bersifat melebarkan pembuluh darah," terangnya kepada tabloidbintang.com di Jakarta, pekan ini.

Jenis lemak lainnya yakni lemak jenuh dan lemak trans. Keduanya tidak dianjurkan para dokter. Kedua lemak ini terdapat di mayones dan whipped cream. Lemak trans biasanya ada di makanan kalengan. Maka saat hendak membeli makanan dalam kaleng, Silvia mengimbau Anda mengecek ada atau tidak kandunganlemak trans. "Kalau ada sekian persen saya kurang rekomendasikan karena itu lemak jahat yang memicu plak dan penyempitan pembuluh darah. Anda mesti mengkonsumsi dengan sangat bijak," pungkas dia.

Baca juga: Makanan Berlemak Jelek buat Diet? 4 Makanan Ini Justru Dianjurkan

TABLOIDBINTANG

Berita terkait

KKP Tangkap Kapal Alih Muatan Ikan Ilegal, Greenpeace Desak Pemerintah Hukum Pelaku dan Ratifikasi Konvensi ILO 188

1 hari lalu

KKP Tangkap Kapal Alih Muatan Ikan Ilegal, Greenpeace Desak Pemerintah Hukum Pelaku dan Ratifikasi Konvensi ILO 188

Greenpeace meminta KKP segera menghukum pelaku sekaligus mendesak pemerintah untuk meratifikasi Konvensi ILO 188 tentang Penangkapan Ikan.

Baca Selengkapnya

Giliran KKP Tangkap Kapal Asing Malaysia yang Menangkap Ikan di Selat Malaka

1 hari lalu

Giliran KKP Tangkap Kapal Asing Malaysia yang Menangkap Ikan di Selat Malaka

KKP meringkus satu kapal ikan asing ilegal berbendera Malaysia saat kedapatan menangkap ikan di Selat Malaka.

Baca Selengkapnya

Tidak Ingin Bau Badan? Hindari 5 Makanan Berikut

4 hari lalu

Tidak Ingin Bau Badan? Hindari 5 Makanan Berikut

Ada beberapa makanan yang memicu timbulnya bau badan. Berikut adalah jenis makanan yang menyebabkan bau badan.

Baca Selengkapnya

Manfaat Konsumsi Ikan Sarden dan Teri bagi Kesehatan

14 hari lalu

Manfaat Konsumsi Ikan Sarden dan Teri bagi Kesehatan

Mengganti daging merah dengan ikan seperti ikan sarden, herring, hingga ikan teri dapat mencegah 750 ribu kematian setiap tahun pada 2050.

Baca Selengkapnya

Seimbangkan Konsumsi Hidangan Lebaran dengan Serat, Simak Saran Ahli Gizi

16 hari lalu

Seimbangkan Konsumsi Hidangan Lebaran dengan Serat, Simak Saran Ahli Gizi

Konsumsi opor dan gulai yang identik dengan hidangan Lebaran perlu diseimbangkan dengan makanan sumber serat seperti sayur dan buah.

Baca Selengkapnya

Jaga Kesehatan, Pilih Daging tanpa Lemak untuk Hidangan Lebaran

19 hari lalu

Jaga Kesehatan, Pilih Daging tanpa Lemak untuk Hidangan Lebaran

Dokter mengingatkan masyarakat agar sebisa mungkin memilih daging sapi tanpa lemak untuk hidangan Lebaran agar kesehatan tetap terjaga.

Baca Selengkapnya

Sajian Berlemak Saat Lebaran, Ahli Gizi Unair Bagikan Tips Makan Opor dan Rendang

19 hari lalu

Sajian Berlemak Saat Lebaran, Ahli Gizi Unair Bagikan Tips Makan Opor dan Rendang

Sajian makanan kaya lemak saat Lebaran aman dikonsumsi asal tahu batasannya. Simak penuturan ahli gizi dari Unair berikut ini.

Baca Selengkapnya

10 Tips Menyimpan Makanan Berbahan Santan

30 hari lalu

10 Tips Menyimpan Makanan Berbahan Santan

Masakan dengan kuah santan selalu menjadi favorit banyak orang. Begini menyimpan makanan bersantan agar awet.

Baca Selengkapnya

Tinggi Lemak dan Kalori, Waspadai Efek Makan Kue Kering Berlebihan

37 hari lalu

Tinggi Lemak dan Kalori, Waspadai Efek Makan Kue Kering Berlebihan

Kue kering seperti nastar yang sering disajikan saat lebaran sebaiknya tidak dikonsumsi terlalu banyak karena mengundang dampak negatif bagi tubuh.

Baca Selengkapnya

Benarkah Santan Bisa Menyebabkan Diare?

39 hari lalu

Benarkah Santan Bisa Menyebabkan Diare?

Sebagai bahan makanan yang mengandung lemak, santan memang dapat memicu gangguan pencernaan pada sebagian orang, terutama jika dikonsumsi secara berlebihan atau oleh orang yang memiliki sensitivitas pencernaan tertentu.

Baca Selengkapnya