Cek Sebelum Coba, Tanaman Patah Tulang Bisa Atasi Tulang Patah?

Reporter

Tempo.co

Editor

Mila Novita

Rabu, 26 Juni 2019 04:31 WIB

Ilustrasi anak terluka/patah tulang. Shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Namanya sama, adakah hubungan antara tanaman patah tulang dengan tulang yang patah. Sebagian orang meyakini, tumbuhan yang berupa rating yang seperti disambung-sambung itu dapat mengobati patah tulang atau fraktur.

Baca juga: Selain Tulang, Kanker Paru-paru Bisa Menyebar ke Organ Apa Saja?

Tanaman perdu ini digunakan masyarakat di Pulau Jawa untuk patah tulang. Caranya
adalah dengan mengaplikasikan dan menggosokkan getahnya ke area tubuh yang mengalami fraktur.

Seperti yang disebutkan di atas, khasiat didapatkan dari getahnya, bukan daun patah tulang. Bagi Anda yang baru mengetahui hal ini, bisa jadi kabar tersebut menjadi angin segar untuk menyembuhkan patah tulang.

Tanaman patah tulang (Sehatq.com)

Tapi keyakinan itu perlu pembuktian ilmiah. Anda juga harus berhati-hati dengan tanaman patah tulang ini. Jika mengenai mata, getahnya dapat mengakibatkan kebutaan sementara yang dapat berlangsung hingga beberapa hari hingga kebutaan permanen.

Pengobatan medis dari dokter tetap harus menjadi langkah utama Anda dalam menyembuhkan patah tulang. Tindakan yang diambil dokter tentunya akan bergantung pada tingkat keparahan cedera fraktur yang Anda alami.

Penanganan medis yang dilakukan bisa berupa closed reduction maupun open reduction. Closed reduction adalah prosedur yang tidak memerlukan operasi untuk mengembalikan tulang ke posisi semula. Sementara open reduction merupakan penanganan dengan prosedur operasi.

Baca juga: Jaga Kesehatan Tulang Dengan 5 Langkah Mudah Ini

Bukan hanya patah tulang, Anda disarankan untuk berkonsultasi dengan dokter untuk segala masalah kesehatan.

SEHATQ.COM

Berita terkait

Macam Masalah pada Leher dan Cara Mengatasi

2 hari lalu

Macam Masalah pada Leher dan Cara Mengatasi

Pegal pada leher sering mengganggu aktivitas sehari-hari sehingga penting untuk mendeteksi penyebabnya terlebih dulu dengan memahami cara penanganan.

Baca Selengkapnya

Tips Beri Obat Demam pada Anak sesuai Dosis dan Tak Dimuntahkan Lagi

8 hari lalu

Tips Beri Obat Demam pada Anak sesuai Dosis dan Tak Dimuntahkan Lagi

Berikut saran memberikan obat demam pada anak sesuai dosis dan usia serta agar tak dimuntahkan lagi.

Baca Selengkapnya

Alasan Bawang Merah Tetap Diburu Meski Mahal

8 hari lalu

Alasan Bawang Merah Tetap Diburu Meski Mahal

Bawang merah merupakan komoditi penting yang dibutuhkan masyarakat. Apa saja manfaatnya untuk kesehatan?

Baca Selengkapnya

Jangan Langsung Beri Parasetamol saat Anak Demam, Ini Waktu yang Disarankan

9 hari lalu

Jangan Langsung Beri Parasetamol saat Anak Demam, Ini Waktu yang Disarankan

Parasetamol dapat diberikan ketika suhu anak 38 derajat Celcius ke atas atau sudah merasakan kondisi yang tidak nyaman.

Baca Selengkapnya

Pakar Farmasi Bantah Obat Sakit Kepala Bisa Sebabkan Anemia Aplastik

11 hari lalu

Pakar Farmasi Bantah Obat Sakit Kepala Bisa Sebabkan Anemia Aplastik

Pakar menjelaskan kasus anemia aplastik akibat obat-obatan jarang terjadi, apalagi hanya karena obat sakit kepala.

Baca Selengkapnya

Pola Makan yang Perlu Diperhatikan Pasien Parkinson

12 hari lalu

Pola Makan yang Perlu Diperhatikan Pasien Parkinson

Sejumlah hal perlu diperhatikan dalam pola makan penderita Parkinson, seperti pembuatan rencana makan. Berikut yang perlu dilakukan.

Baca Selengkapnya

4 Obat Ini Diklaim Bisa Bikin Panjang Umur, Benarkah?

17 hari lalu

4 Obat Ini Diklaim Bisa Bikin Panjang Umur, Benarkah?

Empat macam obat umum ini disebut berpeluang membuat orang panjang umur. Simak sebabnya dan penjelasan peneliti.

Baca Selengkapnya

Monash University Gelar World Health Summit, Demam Berdarah Hingga Penelitian Soal Obat Jadi Bahasan

21 hari lalu

Monash University Gelar World Health Summit, Demam Berdarah Hingga Penelitian Soal Obat Jadi Bahasan

World Health Summit akan pertama kali digelar di Monash University. Ada beberapa tema yang akan dibahas oleh peneliti, salah satunya, demam berdarah

Baca Selengkapnya

Blokade Mulai Dibuka, Tiga Truk Bantuan Tiba di Rumah Sakit di Utara Gaza

24 hari lalu

Blokade Mulai Dibuka, Tiga Truk Bantuan Tiba di Rumah Sakit di Utara Gaza

Sebanyak tiga truk bantuan berisi bahan bakar, obat-obatan, dan pasokan medis pada Sabtu memasuki Gaza utara yang sebelumnya menghadapi blokade Israel

Baca Selengkapnya

Hakim ICJ Perintahkan Israel Memastikan Makanan dan Obat-obatan Masuk ke Gaza

33 hari lalu

Hakim ICJ Perintahkan Israel Memastikan Makanan dan Obat-obatan Masuk ke Gaza

Para hakim (ICJ) dengan suara bulat memerintahkan Israel untuk mengambil semua tindakan yang diperlukan untuk memastikan pasokan makanan pokok ke Gaza

Baca Selengkapnya