Berapa Lama Tidur yang Ideal dalam Sehari?

Reporter

Antara

Editor

Mila Novita

Sabtu, 27 Juli 2019 18:55 WIB

Ilustrasi pria tidur di sofa. Shutterstock

TEMPO.CO, Jakarta - Sebuah laporan menunjukkan bahwa makin banyak orang di Amerika Serikat kurang tidur. Salah satu penyebabnya adalah media sosial. Sebagian besar orang membawa ponsel ke tempat tidur lalu berselancar hingga larut malam.

Padahal, tidur itu penting bagi manusia. Tidur, pada dasarnya bertindak sebagai pit-stop untuk mengisi ulang tenaga dan istirahat, demikian seperti dilansir Medical Daily.

Saat tidur, otak akan membersihkan memori-memori buruk, hormon pertumbuhan meningkat, dan sistem tubuh pun memperbaiki diri untuk memastikan Anda siap beraktivitas keesokan harinya.

Jadi, berapa lama tidur yang benar-benar dibutuhkan untuk tidak mengganggu proses itu? National Sleep Foundation pada 2015 merekomendasikan setidaknya antara tujuh hingga sembilan jam untuk tidur terutama untuk mereka yang berusia 18-64 tahun.

Rekomendasi itu dibuat berdasarkan ribuan makalah penelitian yang diterbitkan yang mempelajari hubungan tidur dan kesehatan.

Ketika Anda tidak dapat tidur selama waktu yang direkomendasikan itu, maka ada potensi masalah kesehatan muncul. Misalnya, mereka yang tidur kurang dari tujuh jam memiliki risiko lebih tinggi terkena obesitas, diabetes, atau bahkan penyakit kardiovaskular.

ANTARA

Advertising
Advertising

Berita terkait

Jokowi: Daerah Kepulauan Indonesia Kekurangan Dokter Spesialis

4 jam lalu

Jokowi: Daerah Kepulauan Indonesia Kekurangan Dokter Spesialis

Jokowi mengatakan kemampuan produksi dokter spesialis Indonesia hanya 2.700 per tahun.

Baca Selengkapnya

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

2 hari lalu

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

Bayi harus menjalani imunisasi karena beberapa alasan tertentu yang akan dibahas dalam artikel ini.

Baca Selengkapnya

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

2 hari lalu

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

Bayi penting untuk melakukan imunisasi secara rutin agar terhindar dari bahaya kesehatan mendatang. Lantas, apa saja bahaya bagi bayi yang tidak melakukan imunisasi?

Baca Selengkapnya

Marselino Ferdinan Dihujat Netizen Usai Timnas Indonesia U-23 Kalah Lawan Irak di Piala Asia U-23 2024

2 hari lalu

Marselino Ferdinan Dihujat Netizen Usai Timnas Indonesia U-23 Kalah Lawan Irak di Piala Asia U-23 2024

Marselino Ferdinan menjadi sorotan di media sosial usai timnas Indonesia u-23 dikalahkan Irak 1-2 di perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Kenapa Orang Suka Aroma Bayi? Ini Penjelasan Ilmiahnya

4 hari lalu

Kenapa Orang Suka Aroma Bayi? Ini Penjelasan Ilmiahnya

Cairan amnion dan substansi seperti verniks caseosa berperan dalam menciptakan aroma bayi yang khas.

Baca Selengkapnya

Rayakan Hari Pendidikan Nasional Lewat 35 Link Twibbon Ini

4 hari lalu

Rayakan Hari Pendidikan Nasional Lewat 35 Link Twibbon Ini

35 Twibbon Hari Pendidikan Nasional, silakan download dan upload untuk merayakannya.

Baca Selengkapnya

Semarakkan Hari Buruh Internasional dengan 30 Link Twibbon Ini

6 hari lalu

Semarakkan Hari Buruh Internasional dengan 30 Link Twibbon Ini

Twibbon dapat digunakan untuk turut menyemarakkan Hari Buruh Internasional pada 1 Mei 2024. Silakan unggah dan tayang.

Baca Selengkapnya

Seperti di Amerika, TikTok Bisa Dibatasi di Indonesia Jika Melanggar Kebijakan Ini

6 hari lalu

Seperti di Amerika, TikTok Bisa Dibatasi di Indonesia Jika Melanggar Kebijakan Ini

Kominfo mengaku telah mengatur regulasi terkait pelanggaran data pribadi oleh penyelenggara elektronik seperti TikTok.

Baca Selengkapnya

Kenali Dampak Stres pada Diabetes dan Cara Mengelolanya

7 hari lalu

Kenali Dampak Stres pada Diabetes dan Cara Mengelolanya

Stres fisik, seperti saat sakit atau cedera, gula darah juga bisa meningkat, yang dapat mempengaruhi penderita diabetes tipe 1 maupun tipe 2.

Baca Selengkapnya

5 Teknik Pernapasan untuk Mempermudah Tidur pada Malam Hari

7 hari lalu

5 Teknik Pernapasan untuk Mempermudah Tidur pada Malam Hari

Berikut beberapa teknik pernapasan yang dapat Anda praktikkan untuk memeprmudah tidur pada malam hari

Baca Selengkapnya