Virus Corona, CDC Imbau Hewan Peliharaan Ikut Social Distancing

Kamis, 30 April 2020 08:25 WIB

Ilustrasi anjing dan kucing. shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Kita tentu tahu bahwa social distancing atau menjaga jarak sosial harus diterapkan selama pandemi virus corona sangat mudah menular antarindividu melalui percikan air liur. Namun, baru-baru ini rekomendasi untuk menetapkan jarak aman tidak hanya berlaku bagi manusia tapi juga hewan.

Melalui surat resmi yang dirilis oleh Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC) di Amerika Serikat, imbauan tersebut dimunculkan seiring dengan hewan-hewan yang mulai dinyatakan positif Covid-19. Melansir dari situs The Hill, kasus pertama tentang pengujian hewan positif virus corona telah ditemukan pada seekor harimau di Kebun Binatang Bronx di New York, Amerika Serikat, pada awal April 2020.

Adapun, jumlah pasiennya bertambah dengan empat harimau dan tiga singa yang berada pada satu penangkaran yang sama. Lebih dari itu, sejumlah hewan kecil yang dijadikan peliharaan oleh beberapa keluarga di Los Angeles, seperti anjing dan kucing, pun sudah dinyatakan positif terinfeksi Covid-19.

Untuk itu, Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC) Amerika Serikat memberikan pedoman bagi masyarakat untuk membatasi diri dari interaksi langsung dengan hewan peliharan. Hal tersebut juga berlaku bagi hewan yang ditemui di pinggir jalan dan yang tidak dikenali asalnya.

“Jika bertemu dengan hewan di jalan atau akan mengajak hewan peliharaan seperti anjing untuk berolahraga guna mengurangi stres di rumah, dianjurkan untuk menetapkan jarak sejauh 1,8 meter,” kata CDC.

Advertising
Advertising

Ada pula rekomendasi untuk menghindari kontak langsung dengan hewan yang sedang sakit. “Apabila harus merawat binatang yang kondisi fisiknya buruk, maka disarankan untuk mengenakan kain penutup wajah atau masker dan mencuci tangan sebelum serta sesudah berinteraksi dengan mereka,” ujarnya.

Berita terkait

Tips Bepergian Naik Pesawat dengan Hewan Peliharaan

3 hari lalu

Tips Bepergian Naik Pesawat dengan Hewan Peliharaan

Tak semua maskapai penerbangan membolehkan penumpang bawa hewan peliharaan, pastikan tahu berikut sebelum beli tiket.

Baca Selengkapnya

Pesawat Khusus Anjing Bakal Terbang dari New York Mulai Bulan Depan

3 hari lalu

Pesawat Khusus Anjing Bakal Terbang dari New York Mulai Bulan Depan

Bark Air merupakan layanan perjalanan udara pertama yang memungkinkan anjing menikmati penerbangan kelas satu.

Baca Selengkapnya

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

5 hari lalu

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

KPK masih terus menyelidiki kasus korupsi pada proyek pengadaan APD saat pandemi Covid-19 lalu yang merugikan negara sampai Rp 625 miliar.

Baca Selengkapnya

Persetujuan Baru Soal Penularan Wabah Melalui Udara dan Dampaknya Pasca Pandemi COVID-19

5 hari lalu

Persetujuan Baru Soal Penularan Wabah Melalui Udara dan Dampaknya Pasca Pandemi COVID-19

Langkah ini untuk menghindari kebingungan penularan wabah yang terjadi di awal pandemi COVID-19, yang menyebabkan korban jiwa yang cukup signifikan.

Baca Selengkapnya

Peruri Ungkap Permintaan Pembuatan Paspor Naik hingga Tiga Kali Lipat

6 hari lalu

Peruri Ungkap Permintaan Pembuatan Paspor Naik hingga Tiga Kali Lipat

Perum Peruri mencatat lonjakan permintaan pembuatan paspor dalam negeri hingga tiga kali lipat usai pandemi Covid-19.

Baca Selengkapnya

Peneliti BRIN di Spanyol Temukan Antibodi Pencegah Virus SARS-CoV-2

10 hari lalu

Peneliti BRIN di Spanyol Temukan Antibodi Pencegah Virus SARS-CoV-2

Fungsi utama antibodi itu untuk mencegah infeksi virus SARS-CoV-2 yang menyebabkan pandemi Covid-19 pada 2020.

Baca Selengkapnya

Prof Tjandra Yoga Aditama Penulis 254 Artikel Covid-19, Terbanyak di Media Massa Tercatat di MURI

13 hari lalu

Prof Tjandra Yoga Aditama Penulis 254 Artikel Covid-19, Terbanyak di Media Massa Tercatat di MURI

MURI nobatkan Guru Besar Pulmonologi dan Kedokteran Respirasi Fakultas Kedokteran UI, Prof Tjandra Yoga Aditama sebagai penulis artikel tentang Covid-19 terbanyak di media massa

Baca Selengkapnya

KPK Tuntut Bekas Bupati Muna Hukuman 3,5 Tahun Penjara dalam Korupsi Dana PEN

13 hari lalu

KPK Tuntut Bekas Bupati Muna Hukuman 3,5 Tahun Penjara dalam Korupsi Dana PEN

"Terbukti secara sah dan meyakinkan," kata jaksa KPK di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat saat membacakan surat tuntutan pada Kamis, 18 April 2024.

Baca Selengkapnya

Pesan PB IDI agar Masyarakat Tetap Sehat saat Liburan dan Mudik di Musim Pancaroba

20 hari lalu

Pesan PB IDI agar Masyarakat Tetap Sehat saat Liburan dan Mudik di Musim Pancaroba

Selain musim libur panjang Idul Fitri, April juga tengah musim pancaroba dan dapat menjadi ancaman bagi kesehatan. Berikut pesan PB IDI.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Menhub Budi Karya Usulkan WFH di Selasa dan Rabu, Sri Mulyani Sebut Idul Fitri Tahun Ini Sangat Istimewa

21 hari lalu

Terpopuler: Menhub Budi Karya Usulkan WFH di Selasa dan Rabu, Sri Mulyani Sebut Idul Fitri Tahun Ini Sangat Istimewa

Menhub Budi Karya Sumadi mengusulkan work from home atau WFH untuk mengantisipasi kepadatan lalu lintas saat puncak arus balik Lebaran.

Baca Selengkapnya