3 Jenis Sariawan, Bisa Muncul Akibat Luka Bahkan Karena Stres

Reporter

Tempo.co

Selasa, 30 Maret 2021 06:10 WIB

Ilustrasi sariawan. Tistory.com

TEMPO.CO, Jakarta - Stomatitis aphtosa atau sariawan adalah peradangan atau luka pada mukosa mulut. Posisinya bisa saja di bagian bibir, lidah, gusi dan area dalam mulut. Keberadaan sariawan sangat mengganggu aktivitas mulut penderitanya. Yakni saat penderita sedang makan, minum, atau berbicara. Penyakit ini tidak menular.

Ada tiga jenis sariawan, yaitu sariawan minor, sariawan mayor, dan sariawan herpetiformis. Jenis pertama biasanya lekas sembuh paling lama dalam seminggu dan tidak meninggalkan bekas luka. Kalau sariawan mayor bentuknya lebih besar. Penderita bahkan akan merasakan nyeri pada bagian yang terkena sariawan. Butuh waktu hingga dua minggu untuk sembuh. Jika sembuh akan berbekas.

Terakhir jenis herpetiformis. Yang ini mirip dengan sariawan minor. Ukurannya juga kecil, tapi jumlahnya banyak. Jika sariawan tak kunjung sembuh, perlu diperiksakan ke dokter. Dikhawatirkan gejala adanya tumor ataupun kanker dalam mulut.

Baca: 5 Cara Mengobati Sariawan dengan Bahan Alami, Cuma Perih Sedikit

Munculnya sariawan karena kombinasi dari beberapa kondisi yang terjadi dalam mulut. Misalnya karena infeksi jamur, virus dan bakteri. Ataupun luka saat sikat gigi, maupun tak sengaja tergigit. Untuk kondisi tertentu, sariawan dipicu oleh perubahan hormon, stres, merokok, faktor genetik serta kekurangan nutrisi.

RAUDATUL ADAWIYAH NASUTION

Advertising
Advertising

Berita terkait

Alami Burnout karena Merawat Orang Tua Demensia, Begini Saran Pakar

2 hari lalu

Alami Burnout karena Merawat Orang Tua Demensia, Begini Saran Pakar

Merawat orang tua dengan demensia menyebabkan burnout, apalagi jika Anda harus merawat anak juga alias generasi sandwich. Simak saran pakar.

Baca Selengkapnya

Penyakit Minamata Ditemukan di Jepang 68 Tahun Lalu, Ini Cara Merkuri Masuk dalam Tubuh

3 hari lalu

Penyakit Minamata Ditemukan di Jepang 68 Tahun Lalu, Ini Cara Merkuri Masuk dalam Tubuh

Penyakit Minamata ditemukan di Jepang pertama kali yang mengancam kesehatan tubuh akibat merkuri. Lantas, bagaimana merkuri dapat masuk ke dalam tubuh?

Baca Selengkapnya

Cara Mengendalikan Nyeri pada Pasien Kanker Menurut Dokter

4 hari lalu

Cara Mengendalikan Nyeri pada Pasien Kanker Menurut Dokter

Dokter menjelaskan cara mengendalikan nyeri pada pasien kanker. Berikut yang perlu dilakukan.

Baca Selengkapnya

Jaga Selalu Kesehatan Mulut agar Terhindar dari Penyakit Ini

5 hari lalu

Jaga Selalu Kesehatan Mulut agar Terhindar dari Penyakit Ini

Penting untuk selalu menjaga kesehatan mulut agar tak mudah terkena penyakit terkait. Berikut di antaranya.

Baca Selengkapnya

Kenali Dampak Stres pada Diabetes dan Cara Mengelolanya

5 hari lalu

Kenali Dampak Stres pada Diabetes dan Cara Mengelolanya

Stres fisik, seperti saat sakit atau cedera, gula darah juga bisa meningkat, yang dapat mempengaruhi penderita diabetes tipe 1 maupun tipe 2.

Baca Selengkapnya

Psikiater: Jangan Ukur Kebahagiaan Berdasar Standar Orang Lain

5 hari lalu

Psikiater: Jangan Ukur Kebahagiaan Berdasar Standar Orang Lain

Faktor penghambat kebahagiaan kerap berasal dari tekanan dalam diri untuk mencapai sesuatu dari standar mengukur kebahagiaan orang lain.

Baca Selengkapnya

Tips Psikiater untuk Mengusir Rasa Tak Bahagia

5 hari lalu

Tips Psikiater untuk Mengusir Rasa Tak Bahagia

Rutin menulis jurnal bersyukur atau gratitude journal, semacam buku harian, bisa menjadi salah satu cara mengusir perasaan tidak bahagia.

Baca Selengkapnya

Fakta Mulut yang Unik dan Anda Mungkin Belum Tahu

6 hari lalu

Fakta Mulut yang Unik dan Anda Mungkin Belum Tahu

Mulut adalah bagian tubuh penting dan pintu saluran pencernaan. Berikut fakta menarik dan aneh terkait mulut sebagai organ yang kompleks.

Baca Selengkapnya

Startup Asal Bandung Produksi Material Fashion Berbahan Jamur, Tembus Pasar Singapura dan Jepang

6 hari lalu

Startup Asal Bandung Produksi Material Fashion Berbahan Jamur, Tembus Pasar Singapura dan Jepang

Startup MYCL memproduksi biomaterial berbahan jamur ramah lingkungan yang sudah menembus pasar Singapura dan Jepang.

Baca Selengkapnya

Terobos Lampu Merah, Menteri Ekstremis Israel Ben-Gvir Kecelakaan

7 hari lalu

Terobos Lampu Merah, Menteri Ekstremis Israel Ben-Gvir Kecelakaan

Mobil Menteri Keamanan Nasional Israel Itamar Ben-Gvir terbalik dalam kecelakaan mobil karena menerobos lampu merah

Baca Selengkapnya