Tak Perlu Takut Bersaing, Simak Tips Usaha Warung Untung Terus

Reporter

Bisnis.com

Selasa, 13 Juli 2021 16:00 WIB

Pedagang plastik dan toko kelontong di Pasar Jl Diponegoro, Kelurahan Paseban, Senen, Jakarta, 25 Agustus 2015. TEMPO/Subekti

TEMPO.CO, Jakarta - Pandemi Covid-19 membawa pengaruh signifikan pada seluruh sektor usaha. Pengusaha kecil seperti warung yang banyak digeluti oleh masyarakat Indonesia juga ikut terpuruk. Bahkan, banyak yang terpaksa gulung tikar karena tidak bisa bertahan.

CEO Warung Pintar Group, Agung Bezharie Hadinegoro, mengatakan untuk pelaku usaha warung harus memiliki ekosistem yang kuat untuk bertahan di era pandemi.

"Sejak awal Covid-19 datang, warung di Indonesia banyak yang mengalami penurunan penjualan dan itu tidak bisa dibiarkan. Maka, harus ada transformasi yang dilakukan dari seluruh eksosistem warung, terutama untuk berkembang secara digitalisasi," ujarnya. Berikut tips agar usaha warung meraup untung di masa pandemi.

Digitalisasi penjualan
Bila sebelumnya warung hanya menunggu pembeli yang menjemput bola, kini warung bisa memanfaatkan teknologi digital untuk memberikan umpan. Pengusaha warung hanya perlu menggunakan marketplace atau e-commerce untuk menjual dagangannya secara online. Atau, manfaatkan pula media sosial untuk mempromosikan barang dagangan. Pembeli hanya perlu menunggu di rumah dan Anda tinggal mengirimkan pesanan tersebut menggunakan bantuan kurir. Cara ini meminimalisir aktivitas masyarakat untuk bertatap muka langsung.

Digitalisasi distributor
Sejumlah merek berskala global telah mendigitalisasi sistem distribusi lewat layanan ini, termasuk Coca Cola Europacific Partners dan Reckitt. Mereka menggunakan dashboard khusus yang bisa digunakan untuk memantau distribusi barang secara langsung dan mendapatkan pandangan berbasis data yang bisa digunakan sebagai referensi dalam menentukan langkah bisnis yang strategis di kanal tradisional. Warung Pintar Group sendiri menggunakan Bizzy Connect untuk menghubungkan merek dan distributor langsung ke pemilik warung secara digital.

Advertising
Advertising

Digitalisasi pembayaran
Jika biasanya menggunakan sistem bayar langsung di muka, kini warung juga harus bisa mengikuti perkembangan zaman dengan memberikan pembayaran digital. Pembeli yang akan berbelanja hanya perlu mengirimkan sejumlah dana secara virtual tanpa perlu datang ke warung. Oleh karena itu, pemilik warung harus punya akun pembayaran untuk menyediakan layanan tersebut.

Bekerja sama dengan kurir
Saat pembelian dilakukan dengan cara virtual, maka harus ada pihak yang mengantarkan barang pesanan kepada pembeli. Warung bisa bekerjasama dengan pihak ketiga seperti ojek daring atau jasa kurir antar paket. Menjalani relasi dengan pihak lain justru akan saling membantu perekonomian di tengah pandemi.

Baca juga: Jangan Ragu Buka Warung, Intip Kiatnya agar Sukses

Berita terkait

Perjanjian Pranikah, Perhatikan Ketentuannya

3 hari lalu

Perjanjian Pranikah, Perhatikan Ketentuannya

Perjanjian pranikah atau perjanjian pisah harta dilakukan kedua pasangan memiliki pendapatan atau bisnis sendiri masing-masing.

Baca Selengkapnya

Chandra Asri Raih Pendapatan Bersih US$ 472 Juta

3 hari lalu

Chandra Asri Raih Pendapatan Bersih US$ 472 Juta

PT Chandra Asri Pacific Tbk. (Chandra Asri Group) meraih pendapatan bersih US$ 472 juta per kuartal I 2024.

Baca Selengkapnya

Tips agar Tak Salah Pilih Pasangan lewat Perjodohan

3 hari lalu

Tips agar Tak Salah Pilih Pasangan lewat Perjodohan

Buat yang sedang mencari pasangan melalui proses perjodohan atau kencan kilat, perhatikan beberapa hal penting berikut agar tak salah pilih.

Baca Selengkapnya

Penjualan Manufaktur Suku Cadang Lesu, Pendapatan VKTR Teknologi Turun

4 hari lalu

Penjualan Manufaktur Suku Cadang Lesu, Pendapatan VKTR Teknologi Turun

Pendapatan PT VKTR Teknologi Mobilitas Tbk. (VKTR) turun karena penjualan manufaktur suku cadang lesu.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Zulhas Revisi Permendag Barang Bawaan Impor, Teten Evaluasi Pernyataan Pejabatnya soal Warung Madura

4 hari lalu

Terpopuler: Zulhas Revisi Permendag Barang Bawaan Impor, Teten Evaluasi Pernyataan Pejabatnya soal Warung Madura

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan atau Zulhas merevisi lagi peraturan tentang barang bawaan impor penumpang warga Indonesia dari luar negeri.

Baca Selengkapnya

Menkop UKM Teten Evaluasi Pernyataan Pejabatnya soal Pembatasan Jam Buka Warung Madura

5 hari lalu

Menkop UKM Teten Evaluasi Pernyataan Pejabatnya soal Pembatasan Jam Buka Warung Madura

Menkop UKM Teten Masduki mengevaluasi pernyataan pejabatnya tentang pembatasan jam operasinal warung atau toko klontong milik masyarakat.

Baca Selengkapnya

Kelola Limbah, Startup asal Bandung dan Bekasi Mendapat Dana di Philanthropy Asia Summit

12 hari lalu

Kelola Limbah, Startup asal Bandung dan Bekasi Mendapat Dana di Philanthropy Asia Summit

Dua startup asal Indonesia, MYCL dan Sampangan, mendapat pendanaan dari Philanthropy Asia Summit 2024 karena sukses mengelola limbah.

Baca Selengkapnya

Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

12 hari lalu

Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

Kepala Eksekutif OJK Friderica Widyasari Dewi memberikan sejumlah tips yang dapat diterapkan oleh ibu-ibu dalam menyikapi isi pelemahan rupiah.

Baca Selengkapnya

10 Prospek Kerja Jurusan Bisnis Digital, Ada Digital Marketer hingga SEO Specialist

17 hari lalu

10 Prospek Kerja Jurusan Bisnis Digital, Ada Digital Marketer hingga SEO Specialist

Berikut ini deretan prospek kerja jurusan Bisnis Digital, di antaranya digital marketing, data analyst, product manager, hingga SEO specialist.

Baca Selengkapnya

Jhon LBF Datangi Kediaman Bahlil saat Lebaran, Bahas Pengusaha Muda

24 hari lalu

Jhon LBF Datangi Kediaman Bahlil saat Lebaran, Bahas Pengusaha Muda

Jhon LBF mendatangi rumah dinas Menteri Investasi Bahlil Lahadalia.

Baca Selengkapnya