4 Manfaat Zinc Menguatkan Sistem Kekebalan Tubuh

Reporter

Tempo.co

Selasa, 7 Desember 2021 09:09 WIB

Ilustrasi biskuit sereal madu. shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Zinc atau seng merupakan nutrisi yang memainkan peran penting dalam tubuh. Untuk memenuhi kebutuhan zinc, seseorang dapat memerolehnya melalui makanan atau suplemen. Hal ini disebabkan tubuh tidak memproduksi zincc secara alami. Lantas, apa itu zinc dan manfaatnya bagi tubuh?

Melansir laman mayoclinic.com, zincc adalah mineral penting yang tidak diproduksi alami oleh tubuh. Seng adalah jenis mineral kedua yang paling melimpah jumlahnya di dalam tubuh, setelah zat besi. Adapun sumber zinc berasal dari beberapa makanan, seperti daging merah, ayam, dan sereal sarapan.

Jumlah seng harian yang direkomendasikan adalah 8 miligram (mg) untuk wanita sedangkan bagi pria dewasa, kebutuhan zinc yang dianjurkan adalah 11 mg. Secara umum, zinc dapat membantu dalam proses pertumbuhan, sintetis DNA, metabolisme, dan fungsi kekebalan tubuh. Berikut penjelasan lebih lanjut manfaat dari mineral zinc.

Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh
Mengutip laman healthline.com, zincc membantu menjaga sistem kekebalan tubuh agar tetap kuat. Kekurangan zincc dalam tubuh menyebabkan kekebalan tubuh melemah. Dengan mengonsumsi suplemen zinc dapat merangsang sel-sel kekebalan tertentu dan mengurangi stress oksidatif.

Mengontrol Gula Darah
Dikutip dari Diabetology & Metabolic Syndrome, suplemen zincc dapat membantu dalam mengontrol gula dara dan meningkatkan parameter lipid yang sehat di antara penderita diabetes. Selain itu, suplemen zinc telah terbukti meningkatkan sensitivitas insulin di antara individy yang obesitas. Hal ini sebagaimana dijelaskan dalam penelitian Biological Trace Research pada April 2017.

Advertising
Advertising

Mengobati Diare
World Health Organization (WHO) menyatakan suplemen zincc untuk bayi yang mengalami diare. Sebagaimana dijelaskan dalam laman medicalnewstoday.com, konsumsi suplemen diare dapat mengurangi gejala diare pada anak dengan kadar zincc rendah, seperti akibat malnutrisi.

Menyembuhkan Gangguan dalam Indera Penciuman
Dijelaskan dalam laman mayoclinic.org, kadar zincc rendah dapat menyebabkan gangguan indera penciuman seperti pilek. Oleh karena itu, apabila seseorang menderita hidung tersumbat dianjurkan untuk mengonsumsi suplemen zinc karena dapat membantu menyembuhkan pilek lebih cepat.

NAOMY A. NUGRAHENI

Baca: Apa Manfaat Zinc dan 5 Kelompok Orang yang Rentan Kekurangan Zinc

Berita terkait

Tinggi Gula dan Asam, Siapa Saja yang Harus Menghindari Nanas?

2 hari lalu

Tinggi Gula dan Asam, Siapa Saja yang Harus Menghindari Nanas?

Buah nanas memang kaya vitamin dan mineral. Tapi tak semua orang bisa leluasa memakan buah ini. Berikut yang sebaiknya menghindari.

Baca Selengkapnya

Kemenkes, UNDP dan WHO Perkuat Layanan Kesehatan Hadapi Perubahan Iklim

3 hari lalu

Kemenkes, UNDP dan WHO Perkuat Layanan Kesehatan Hadapi Perubahan Iklim

Kemenkes, UNDP dan WHO kolaborasi proyek perkuat layanan kesehatan yang siap hadapi perubahan iklim.

Baca Selengkapnya

Kenali Dampak Stres pada Diabetes dan Cara Mengelolanya

4 hari lalu

Kenali Dampak Stres pada Diabetes dan Cara Mengelolanya

Stres fisik, seperti saat sakit atau cedera, gula darah juga bisa meningkat, yang dapat mempengaruhi penderita diabetes tipe 1 maupun tipe 2.

Baca Selengkapnya

Samsung Galaxy Watch 7 Dikabarkan Memiliki Sensor yang Bisa Memantau Gula Darah

5 hari lalu

Samsung Galaxy Watch 7 Dikabarkan Memiliki Sensor yang Bisa Memantau Gula Darah

Sebuah laporan terbaru dari Korea Selatan mengungkapkan fitur sensor kesehatan penting yang dapat dimiliki Samsung Galaxy Watch 7.

Baca Selengkapnya

12 Tips Bantu Cegah Kolesterol dan Gula Darah Tinggi

7 hari lalu

12 Tips Bantu Cegah Kolesterol dan Gula Darah Tinggi

Berikut 12 tips yang bantu mencegah kolesterol dan gula darah naik, termasuk pola makan dan kelola stres.

Baca Selengkapnya

Saling Mempengaruhi, Ini Hubungan Diabetes dengan Gangguan Tidur

9 hari lalu

Saling Mempengaruhi, Ini Hubungan Diabetes dengan Gangguan Tidur

Penderita diabetes tipe 2 mengalami masalah gangguan tidur karena ketidakstabilan kadar gula darah dan gejala terkait diabetes.

Baca Selengkapnya

Atasi Kekurangan Zinc pada Anak, Periset BRIN Teliti Suplemen Zinc dari Peptida Teripang

10 hari lalu

Atasi Kekurangan Zinc pada Anak, Periset BRIN Teliti Suplemen Zinc dari Peptida Teripang

Saat ini suplemen zinc yang tersedia di pasaran masih perlu pengembangan lanjutan.

Baca Selengkapnya

10 Gejala Diabetes yang Perlu Diwaspadai, Salah Satunya Sering Haus

11 hari lalu

10 Gejala Diabetes yang Perlu Diwaspadai, Salah Satunya Sering Haus

Diabetes adalah salah satu penyakit mematikan. Ketahui beberapa gejala diabetes yang perlu diwaspadai. Mulai dari sering harus hingga kesemutan.

Baca Selengkapnya

Panduan Makan Sehat setelah Lebaran agar Gula Darah Stabil

12 hari lalu

Panduan Makan Sehat setelah Lebaran agar Gula Darah Stabil

Berikut panduan porsi makan yang sehat untuk menjaga gula darah tetap stabil seusai Lebaran dari dokter penyakit dalam.

Baca Selengkapnya

Manfaat Buah Manggis bagi Penderita Diabetes, Begini Penjelasan Ilmiahnya

24 hari lalu

Manfaat Buah Manggis bagi Penderita Diabetes, Begini Penjelasan Ilmiahnya

Buah manggis dengan rasa asam manis cocok dikonsumsi penderita diabetes. Mengapa demikian?

Baca Selengkapnya