Kiat Menambah Penghasilan dari Rumah

Reporter

Bisnis.com

Sabtu, 4 Juni 2022 21:40 WIB

Ilustrasi bekerja dari rumah (WFH). Shutterstock

TEMPO.CO, Jakarta - Menambah penghasil dari rumah bisa menjadi keputusan terbaik. Anda juga bisa mendapatkan penghasilan ekstra secara daring dan bekerja di mana saja. Bahkan, jika harus bepergian, Anda masih bisa melakukan pekerjaan dan tetap menghasilkan uang.

Selain itu, Anda juga bisa menghasilkan uang secara pasif, yang memungkinkan untuk mengejar usaha lain sambil menghasilkan uang. Dengan bekerja dari rumah maka Anda juga bisa menumbuhkan kualitas hidup yang lebih tinggi. Dilansir dari Time, berikut beberapa hal yang dapat dilakukan.

Menjual produk digital
Anda dapat mengemas pengetahuan dan pengalaman menjadi produk informasi digital. Contohnya buku elektronik, video kursus, produk audio, atau panduan informasi singkat.

“Hampir setiap orang memiliki keterampilan yang dapat dikemas menjadi produk digital,” kata Arne Giske, pengusaha online dan salah satu pendiri Insider Investors Club and Groups Funnels. Untuk itu, Anda dapat mempelajari proses dalam menyusun penawaran yang bersedia dibayar oleh orang-orang.

Tawarkan layanan bekerja lepas
Baik bisnis ataupun individu memerlukan bantuan. Namun, bantuan tersebut tidak selalu harus diselesaikan oleh karyawan. Anda dapat mencoba untuk membuka layanan sebagai pekerja lepas. Beberapa jasa yang dapat dipilih adalah mengelola akun media sosial, membuat konten, dan menawarkan layanan asisten virtual.

Advertising
Advertising

Menjadi pelatih atau konsultan daring
Jika memiliki sesuatu yang dapat diajarkan kepada orang lain, Anda dapat melakukan pelatihan atau bimbingan daring. Contohnya menggunakan zoom atau perangkat lunak lain. Sedangkan jika tidak terbiasa dengan proses pembinaan, Anda dapat mengikuti opsi pelatihan dan sertifikasi.

Mengajar bahasa Inggris
Jika fasih berbicara bahasa Inggris, Anda dapat mencari pekerjaan les daring untuk mengajar bahasa Inggris. Dengan usaha ini Anda dapat bekerja di mana saja dan berpotensi untuk mendapatkan pendapatan yang baik.

Menjadi afiliasi
Jika tidak memiliki waktu untuk mengirimkan produk atau layanan, Anda dapat mempromosikan penawaran orang lain dan mendapatkan komisi. Contohnya, mendaftar untuk menjadi afiliasi perusahaan yang besar. Nantinya Anda akan dibayar ketika orang membeli dengan tautan afiliasi Anda.

Melakukan pekerjaan secara daring dan jarak jauh dapat menjadi cara yang baik untuk mendapatkan penghasilan tambahan. Bahkan, tindakan ini bisa menjadi perlindungan ketika sesuatu terjadi di karir Anda. Lakukan evaluasi dan pilihlah strategi yang selaras dengan tujuan hidup.

Baca juga: Kiat agar Pundi-pundi Keuangan Keluarga Aman

Berita terkait

Dampak Negatif Parkir Liar, Menghambat Usaha Kecil hingga Sebabkan Kemacetan

11 jam lalu

Dampak Negatif Parkir Liar, Menghambat Usaha Kecil hingga Sebabkan Kemacetan

Pemprov DKI akan tertibkan parkir liar. Benarkah parkir liar menghambat usaha kecil?

Baca Selengkapnya

Indonesia AirAsia Bukukan Pendapatan Rp 6,62 Triliun Sepanjang 2023, Meningkat 75,24 Persen

8 hari lalu

Indonesia AirAsia Bukukan Pendapatan Rp 6,62 Triliun Sepanjang 2023, Meningkat 75,24 Persen

Manajemen Indonesia AirAsia sedang aktif dalam memperoleh sumber pendanaan melalui beberapa skema potensial.

Baca Selengkapnya

Alasan Keluarga Prabowo Dirikan Perusahaan yang Produksi Solder Timah di Batam

8 hari lalu

Alasan Keluarga Prabowo Dirikan Perusahaan yang Produksi Solder Timah di Batam

Adik kandung Prabowo Subianto, Hashim Djojohadikusumo, bersama anaknya, Aryo Djojohadikusumo, memilih Kota Batam menjadi tempat membangun PT Stania.

Baca Selengkapnya

Alasan Orang Stunting Berpotensi Berpenghasilan 22 Persen Lebih Rendah Menurut Kepala BKKBN

9 hari lalu

Alasan Orang Stunting Berpotensi Berpenghasilan 22 Persen Lebih Rendah Menurut Kepala BKKBN

Kepala BKKBN mengatakan orang stunting berpotensi memiliki pendapatan 22 persen lebih rendah dari yang sehat, berikut alasannya.

Baca Selengkapnya

Chandra Asri Raih Pendapatan Bersih US$ 472 Juta

17 hari lalu

Chandra Asri Raih Pendapatan Bersih US$ 472 Juta

PT Chandra Asri Pacific Tbk. (Chandra Asri Group) meraih pendapatan bersih US$ 472 juta per kuartal I 2024.

Baca Selengkapnya

Terkini: Pendapatan Garuda Indonesia Kuartal I 2024 Melonjak, Sri Mulyani Kembali Bicara APBN untuk Transisi Energi

18 hari lalu

Terkini: Pendapatan Garuda Indonesia Kuartal I 2024 Melonjak, Sri Mulyani Kembali Bicara APBN untuk Transisi Energi

PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk. mencatatkan pertumbuhan pendapatan di kuartal I 2024 ini meningkat hingga 18,07 persen dibandingkan kuartal I 2023.

Baca Selengkapnya

OCBC NISP Cetak Laba Bersih Rp 1,17 Triliun di kuartal I 2024

18 hari lalu

OCBC NISP Cetak Laba Bersih Rp 1,17 Triliun di kuartal I 2024

PT Bank OCBC NISP Tbk. mencetak laba bersih yang naik 13 persen secara tahunan (year on year/YoY) menjadi sebesar Rp 1,17 triliun pada kuartal I 2024.

Baca Selengkapnya

Pendapatan Garuda Indonesia di Kuartal Pertama 2024 Mencapai USD 711,98 Juta

18 hari lalu

Pendapatan Garuda Indonesia di Kuartal Pertama 2024 Mencapai USD 711,98 Juta

PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk mencatatkan pertumbuhan pendapatannya di kuartal pertama 2024 ini meningkat hingga 18,07 persen.

Baca Selengkapnya

Kalimat yang Pantang Diucapkan pada Bos meski Berteman

19 hari lalu

Kalimat yang Pantang Diucapkan pada Bos meski Berteman

Agar tak ada masalah dalam pekerjaan, cobalah hindari mengucapkan kalimat-kalimat berikut meski bos adalah teman sendiri.

Baca Selengkapnya

BTPN Syariah Laporkan Laba Bersih Rp 264 M pada Kuartal I 2024

22 hari lalu

BTPN Syariah Laporkan Laba Bersih Rp 264 M pada Kuartal I 2024

PT Bank BTPN Syariah Tbk. melaporkan laba bersih sebesar Rp 264 miliar pada kuartal I 2024 atau turun Rp 161 miliar yoy.

Baca Selengkapnya