Anjing atau Kucing, Panjang Mana Usianya?

Rabu, 7 September 2022 21:34 WIB

Adu Cerdas Kucing dan Anjing

TEMPO.CO, Jakarta - Kucing dan anjing memiliki harapan hidup yang berbeda. Usia kucing lebih panjang dibandingkan anjing. Melansir pets.thenest.com, kucing memiliki rata-rata harapan hidup sekitar 12-15 tahun, sedangkan anjing hanya sekitar delapan tahun.

Laman Guiness Book of Records menyebutkan anjing tertua selama ini adalah anjing ternak Australia betina bernama Bluey. Ia hidup sampai umur 29 tahun 5 bulan.

Sedangkan kucing yang umurnya paling panjang sejauh ini adalah kucing peliharaan bernama Creme Puff. Ia hidup sampai usia 38 tahun 3 hari. Menurut pemiliknya, makanan Cremen Puff selalu terjaga. Seringnya hewan ini diberi asupan makanan kering. Selain itu sebagian makanannya terdiri dari jenis sayuran seperti brokoli, telur, dan kalkun setiap dua hari.

Perbedaan usia itu disebabkan karena anjing memiliki jantung yang lebih besar dan memerlukan kerja yang lebih keras untuk menopang organnya. Namun kedua hewan ini akan memiliki usia yang lebih lama jika dirawat dengan baik, sesuai dengan kebutuhan gizi dan kesehatannya.

Adapun cara lain untuk membantu kedua hewan ini meningkatkan harapan usia lebih panjang, yaitu dengan mengebiri atau memandulkannya. Biasanya caranya dilakukan oleh dokter hewan melalui operasi.

Advertising
Advertising

Dengan mengebiri, kedua hewan ini akan menjauh dari komplikasi masalah kesehatan yang serius. Terutama ketika mereka sedang mengalami persalinan dan kanker tertentu yang mempengaruhi kelenjar susu dan organ reproduksi.

Pemilik anjing dan kucing perlu harus memperhatikan segala aspek kesehatan mereka. Mulai dari kebersihan kandang, lingkungan, fisik, pakan, sampai vitamin. Hal penting lain juga karena mengingat bahwa seiring bertambahnya usia, kedua hewan ini perlu mengubah nutrisinya dan bahkan pola tidurnya.


FATHUR RACHMAN


Baca juga: Empat Alasan Anjing Menjulurkan Lidahnya

Berita terkait

Ibu Hamil Konsumsi Paracetamol, Apa yang Perlu Jadi Perhatian?

2 jam lalu

Ibu Hamil Konsumsi Paracetamol, Apa yang Perlu Jadi Perhatian?

Ibu hamil mengonsumsi paracetamol perlu baca artikel ini. Apa saja yang harus diperhatikan?

Baca Selengkapnya

Pesawat Khusus Anjing Bakal Terbang dari New York Mulai Bulan Depan

3 hari lalu

Pesawat Khusus Anjing Bakal Terbang dari New York Mulai Bulan Depan

Bark Air merupakan layanan perjalanan udara pertama yang memungkinkan anjing menikmati penerbangan kelas satu.

Baca Selengkapnya

Ketahui 7 Fakta Ratu Lebah, Garda Terdepan dari Koloni Lebah

5 hari lalu

Ketahui 7 Fakta Ratu Lebah, Garda Terdepan dari Koloni Lebah

Ratu lebah merupakan anggota koloni lebah madu yang paling terkenal, berikut fakta-faktanya.

Baca Selengkapnya

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

8 hari lalu

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

Presiden Jokowi mengungkapkan PR besar Indonesia di bidang kesehatan. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Apakah Jantung Bocor Bisa Disembuhkan?

8 hari lalu

Apakah Jantung Bocor Bisa Disembuhkan?

Jantung bocor terjadi ketika salah satu dari empat katup di jantung Anda tidak menutup rapat.

Baca Selengkapnya

Bagaimana Risiko Kehamilan pada Usia Terlalu Muda dan Terlalu Tua? Ini Penjelasan Wakil Dekan Kedokteran UI

11 hari lalu

Bagaimana Risiko Kehamilan pada Usia Terlalu Muda dan Terlalu Tua? Ini Penjelasan Wakil Dekan Kedokteran UI

Wakil Dekan Fakultas Kedokteran UI memaparkan sejumlah risiko kehamilan di luar usia 20-35 tahun. Kondisi itu memerlukan antisipasi lebih dini.

Baca Selengkapnya

Penelitian Sebut Diet Ini Bisa Turunkan Risiko Gagal Jantung

14 hari lalu

Penelitian Sebut Diet Ini Bisa Turunkan Risiko Gagal Jantung

Diet sayur dan rendah gula, yang dikenal sebagai diet EAT-Lancet, membantu mengurangi risiko gagal jantung. Bagaimana hubungannya?

Baca Selengkapnya

Tak Banyak Diketahui Orang, Ini Fungsi Utama Kumis Kucing

15 hari lalu

Tak Banyak Diketahui Orang, Ini Fungsi Utama Kumis Kucing

Banyak yang tidak mengetahui jika kumis kucing membantu kucing mendarat dengan selamat ketika melompat tingggi. Berikut fakta lainnya.

Baca Selengkapnya

5 Kepribadian Kucing yang Perlu Anda Ketahui

16 hari lalu

5 Kepribadian Kucing yang Perlu Anda Ketahui

Penting untuk memahami dan mengenali berbagai macam kepribadian kucing peliharaan Anda.

Baca Selengkapnya

8 Tips Merawat Kucing Anggora

16 hari lalu

8 Tips Merawat Kucing Anggora

Kucing anggora memerlukan perhatian khusus dalam hal perawatan bulu dan kebersihan.

Baca Selengkapnya