Trik Menyimpan Mentimun agar Tetap Renyah sampai 10 Hari

Reporter

Tempo.co

Rabu, 24 Januari 2024 22:40 WIB

Ilustrasi mentimun. Foto: Pixabay.com/ka_re

TEMPO.CO, Jakarta - Mentimun dikenal dengan teksturnya yang renyah dan rasanya segar, selain kaya nutrisinya yang bermanfaat untuk kesehatan. Akan tetapi, sensitivitasnya terhadap temperatur dan faktor lingkungan lainnya membuat mentimun lekas rusak meski disimpan di lemari es.

Mentimun terdiri dari 90 persen air. Tapi paparan terhadap kelembapan berlebihan membuatnya cepat layu. Untungnya pembuat resep makanan bernama Kat membuat penggemarnya di TikTok senang dengan trik penyimpanan sederhana yang membuat mentimun tetap renyah sampai 10 hari.

ilustrasi mentimun (pixabay.com)

Pastikan kondisi buah baik
Sebelumnya, pastikan kondisi buah layak disimpan sebelum dimasukkan ke kulkas dan sang juru masak mengklaim penting untuk membuka kemasan plastiknya terlebih dulu. Kemudian, cuci mentimun dan keringkan.

"Musuhnya ada dua, oksigen dan air. Terlalu sedikit atau terlalu banyak salah satunya akan membuatnya layu," tuturnya, dikutip dari Express.

Advertising
Advertising

Ia menyarankan menggunakan wadah silikon dengan penutup yang rapat sebelum memasukkan ke kulkas. Gunakan tisu dapur sebagai alas. Para pemirsa video TikTok tersebut rata-rata memuji triknya di kolom komentar.

Pilihan Editor: Ketahui Nutrisi dan Manfaat Mentimun untuk Kesehatan Tubuh

Berita terkait

5 Tips Merawat Kulkas agar Awet

2 hari lalu

5 Tips Merawat Kulkas agar Awet

Berikut tips yang bisa dilakukan agar kulkas Anda di rumah awet.

Baca Selengkapnya

5 Cara Membersihkan RAM iPhone Supaya HP Tidak Lemot

4 hari lalu

5 Cara Membersihkan RAM iPhone Supaya HP Tidak Lemot

Cara membersihkan RAM di iPhone agar HP tidak lemot cukup mudah. Cara paling gampang adalah dengan me-restart perangkat. Ikuti panduannya.

Baca Selengkapnya

4 Cara Melihat RAM di HP iPhone dan iPad Tanpa Aplikasi Tambahan

4 hari lalu

4 Cara Melihat RAM di HP iPhone dan iPad Tanpa Aplikasi Tambahan

Cara mengetahui RAM di HP iPhone dan iPad cukup mudah. Anda bisa mengeceknya secara langsung tanpa aplikasi tambahan. Ini caranya.

Baca Selengkapnya

Begini Cara yang Benar Menyalakan Kulkas Baru

4 hari lalu

Begini Cara yang Benar Menyalakan Kulkas Baru

Ada prosedur khusus tentang berapa lama kulkas baru sebaiknya didiamkan sebelum dinyalakan karena hal ini dapat mempengaruhi kinerja kulkas.

Baca Selengkapnya

Cuaca Jabodetabek Hari Ini, Kelembapan Udara Bisa Sampai 100 Persen

8 hari lalu

Cuaca Jabodetabek Hari Ini, Kelembapan Udara Bisa Sampai 100 Persen

Prediksi cuaca Jakarta hari ini, Minggu 5 Mei 2024, diawali dengan cerah berawan merata di seluruh wilayahnya pada pagi ini.

Baca Selengkapnya

Teknik Kuno Menyimpan Apel agar Tahan Lama, dari Pasir sampai Serbuk Gergaji

15 hari lalu

Teknik Kuno Menyimpan Apel agar Tahan Lama, dari Pasir sampai Serbuk Gergaji

Untuk mencegah apel cepat busuk perlu teknik penyimpanan yang tepat, sederhana, tapi efektif. Berikut cara menyimpan apel gaya lama tapi efektif.

Baca Selengkapnya

Kemenperin Batasi Impor Produk Elektronik Televisi, Mesin Cuci, AC hingga Kulkas

33 hari lalu

Kemenperin Batasi Impor Produk Elektronik Televisi, Mesin Cuci, AC hingga Kulkas

Pengaturan arus impor ini sebagai tindak lanjut arahan Joko Widodo perihal kondisi neraca perdagangan produk elektronik pada 2023 yang defisit.

Baca Selengkapnya

8 Hal yang Perlu Diperhatikan sebelum Membeli Kulkas

48 hari lalu

8 Hal yang Perlu Diperhatikan sebelum Membeli Kulkas

Berikut deretan hal yang perlu diperhatikan sebelum memutuskan untuk membeli kulkas.

Baca Selengkapnya

Cuaca Dingin Bikin Bibir Kering, Pecah dan Berdarah, Berikut Saran Dermatolog

23 Januari 2024

Cuaca Dingin Bikin Bibir Kering, Pecah dan Berdarah, Berikut Saran Dermatolog

Cuaca dingin bikin kulit kering, termasuk bibir. Namun bukan hanya cuaca yang menyebabkan bibir kering. Penyebabnya beragam.

Baca Selengkapnya

5 Manfaat Mentimun untuk Kesehatan Kulit

21 Januari 2024

5 Manfaat Mentimun untuk Kesehatan Kulit

Mentimun memiliki kandungan nutrisi yang menyehatkan kulit. Mentimun mengandung vitamin dan mineral anti inflamasi.

Baca Selengkapnya