7 Langkah Memilih Lipstik Pernikahan

Reporter

Selasa, 15 Juli 2014 20:55 WIB

Seorang pemain opera memoleskan lipstik merah menyala ke bibirnya sebelum tampil di perayaaan festival vegetarian di Bangkok, Thailand (6/10). Festival ini dilaksanakan pada bulan ke-9 kalender Cina, dimana warga dihimbau menghindari makan daging dan menjadi vegetarian. REUTERS/Athit Perawongmetha

TEMPO.CO, - Memilih lipstik pernikahan yang sempurna bukanlah tugas yang mudah. Ada banyak faktor yang berbeda yang harus dipertimbangkan. Seperti setiap detail dari hari pernikahan tentunya harus disesuaikan dengan riasan supaya tampak sempurna. Berikut adalah paduan yang dipaparkan situs All Women Stalk edisi Juli 2014.

1. Fokus pada make up yang dituju
Faktor pertama yang menentukan adalah fokus dengan make up yang dituju. Misalnya dalam riasan pengantin, selain riasan yang lain tentunya lipstik akan menjadi pilihan yang bisa menjadi sorotan. Karena itu pilihlah warna yang sesuai dengan tema pernikahan dan serasi dengan riasan lainnya.

2. Memilih koleksi lama asalkan sesuai
Anda punya koleksi lipstik lama dengan memilih lipstik yang sudah pernah dipakai atau dikenakan? mengapa tidak? Bila sesuai dengan tema riasan dan Anda merasa percaya diri, lipstik lama Anda dapat daya tarik untuk penampilan. Silahkan saja dilakukan, jangan menundanya.

3. Tentukan garis bibir
Sangat baik mempersiapkan tentang jenis lipstik yang pas dan sesuai dengan garis bibir. Garis bibir dapat menonjolkan pribadi Anda. Apakah Anda yang terkesan seksi, lembut, berkilau, menantang atau liar sekalipun tidak ada yang salah. Yang penting Anda sadar berlipstik dengan pilihan sesuai garis bibir sebagai tindakan atau keputusan yang sudah dipikirkan matang-matang.

4. Pilih produk yang aman
jangan merasa khawatir atau bersalah memngenakan lipstik koleksi lama, di saat Anda masih lajang. Asalkan produknya aman, bagus bisa menyempurnakan penampilan Anda.

5. Pikirkan dengan menerima banyak ucapan dan cium pipi
Saat di pesta pernikahan, banyak pengantin yang tidak sadar, ketika tamu memberikan ucapan selamat dan membalasnya dengan ciuman pipi kanan dan kiri, noda lipstik sering tertinggal. Pastikan lipstik Anda tidak tertinggal jejaknya saat cium pipi kanan dan kiri berlangsung. Dengan demikian kesempurnaan lisptik tidak akan terganggu.

6. Cari inspirasi dan tema dari sumber lain
Mengandalkan koleksi lipstik lama atau menaati saran perias yang mendandani Anda adalah cara lain yang dapat ditempuh demi kesempurnaan lipstik Anda. Caranya cari inspirasi dan tema dari beberapa sumber. Misalnya melalui internet, majalah pernikahan, berita gaya hidup atau mengamati foto-foto pesta pernikahan teman dan kerabat.

7.Selaraskan make up secara keseluruhan
Boleh saja mempercayai kesempurnaan lipstik di pesta pernikahan sebagai sumber sorotan. Tetapi sebuah keputusan bijak, bila lipstik Anda tidak menjadi bagian yang mencolok sendiri. Maka kesempurnaan dan harmonisasi akan tercipta tidak hanya mengandalkan lipstik yang utama tapi juga riasan menyeluruh.

ALL WOMEN STALK | HADRIANI P

Berita terkait

BeautyFest Asia 2024 Hadir Mengusung Tema 'Sheroes'

7 hari lalu

BeautyFest Asia 2024 Hadir Mengusung Tema 'Sheroes'

BeautyFest Asia 2024 akan dilaksanakan di 5 kota di Indonesia, yaitu Jakarta, Yogyakarta, Bandung, Medan, dan Surabaya.

Baca Selengkapnya

Mooryati Soedibyo Berpulang di Usia 96 Tahun, Modal Rp 25 Ribu Mulai Bangun Mustika Ratu

11 hari lalu

Mooryati Soedibyo Berpulang di Usia 96 Tahun, Modal Rp 25 Ribu Mulai Bangun Mustika Ratu

Pendiri Mustika Ratu Mooryati Soedibyo wafat. Berikut kisah jatuh bangunnya membangun usaha kecantikan Mustika Ratu, modal awal Rp 25 ribu.

Baca Selengkapnya

Sekilas tentang Anita Roddick dan The Body Shop yang Dikabarkan Bangkut

54 hari lalu

Sekilas tentang Anita Roddick dan The Body Shop yang Dikabarkan Bangkut

Didirikan Dame Anita Roodick pada 1976, The Body Shop dimulai dengan keyakinan sesuatu revolusioner, bisnis menjadi kekuatan untuk kebaikan.

Baca Selengkapnya

Jelang Usia 60 Tahun, Elle Macpherson Ungkap Rahasia Bugar dan Awet Muda

28 Februari 2024

Jelang Usia 60 Tahun, Elle Macpherson Ungkap Rahasia Bugar dan Awet Muda

Elle Macpherson mengungkapkan bagaimana menjaga penampilannya agar awet muda. Menurutnya, kecantikan di luar adalah refleksi kesehatan dari dalam.

Baca Selengkapnya

Mitos Mak Lampir, Diangkat ke Sandiwara Radio hingga Film Horor

11 Februari 2024

Mitos Mak Lampir, Diangkat ke Sandiwara Radio hingga Film Horor

Sejumlah film horor tayang di bulan Februari 2024 ini, salah satunya Film Lampir.

Baca Selengkapnya

Kemenkop UKM: Kesehatan dan Kecantikan jadi Sektor Unggulan Pengembangan UMKM

6 Februari 2024

Kemenkop UKM: Kesehatan dan Kecantikan jadi Sektor Unggulan Pengembangan UMKM

Kemenkop UKM berharap dapat menciptakan lingkungan yang mendukung lahirnya wirausaha yang inovatif, berbasis teknologi, dan bertahan.

Baca Selengkapnya

Kian Banyak Anak Pakai Produk Perawatan Kulit Dewasa, Dermatolog pun Prihatin

26 Januari 2024

Kian Banyak Anak Pakai Produk Perawatan Kulit Dewasa, Dermatolog pun Prihatin

Dermatolog prihatin dengan semakin banyaknya pasien anak di bawah umur gara-gara produk perawatan kulit. Apa saja pemicunya?

Baca Selengkapnya

Ingin Tampil Lebih Menawan, Perhatikan 5 Hal Berikut sebelum Operasi Plastik

20 Januari 2024

Ingin Tampil Lebih Menawan, Perhatikan 5 Hal Berikut sebelum Operasi Plastik

Buat yang ingin tampil lebih cantik, ada lima hal penting yang perlu dirinci dan diperhatikan sebelum melakukan bedah kecantikan atau operasi plastik.

Baca Selengkapnya

Jangan Asal Pakai, Begini Cara yang Benar Memakai Sunscreen

20 Januari 2024

Jangan Asal Pakai, Begini Cara yang Benar Memakai Sunscreen

Penggunaan sunscreen menjadi langkah penting dalam menjaga kesehatan dan kecantikan kulit.

Baca Selengkapnya

Apa Arti Beauty Privilege? Ketahui Dampak yang Ditimbulkan

17 Januari 2024

Apa Arti Beauty Privilege? Ketahui Dampak yang Ditimbulkan

Arti beauty privilege merujuk pada fisik seseorang yang cantik sehingga mudah diterima dan mendapat banyak kesempatan. Berikut ini dampaknya.

Baca Selengkapnya