10 Jenis Makanan yang Bisa Membakar Lemak Tubuh  

Reporter

Editor

Susandijani

Senin, 6 Maret 2017 19:00 WIB

ilustrasi buah-buahan. telegraph.co.uk

TEMPO.CO, Jakarta - Berikut 10 jenis makanan yang dipercaya dapat membakar lemak di tubuh sebagaimana dilansir Hitc. Tapi ini bukan makanan pokok. Jadi, gabungkan cara ini dengan olahraga dan diet seimbang.

1. Daging Organik
Protein dalam daging memiliki efek termogenik, yang menyebabkan tubuh membakar lebih banyak kalori untuk mencerna makanan sehingga sangat disarankan untuk dikonsumsi. Salah satu makanan jenis ini adalah ayam kalkun, karena mereka biasanya rendah lemak.

Baca juga : Hindari Urusan Pribadi di Dunia Kerja! Ini 7 Solusinya

2. Kelapa
Kelapa kaya dengan rantai menengah trigliserida, yang benar-benar membantu Anda membakar lemak. Ini karena MCFAS (rantai menengah trigliserida) dapat meningkatkan metabolisme hati hingga 30 persen. Dalam kondisi paling sederhana, ini dapat mendorong metabolisme untuk membakar lemak tubuh.

3. Ikan
Mengonsumsi ikan akan mempengaruhi Leptin dengan cara yang positif. Leptin adalah hormon yang mengatur penyimpanan lemak dalam tubuh, karena itu Anda juga dapat memasukkan ikan pada daftar diet Anda.

4. Teh Hijau
Teh hijau mengandung katekin, yang merupakan jenis tertentu dari fitokimia yang memiliki efek pada metabolisme. Hormon pembakaran lemak ini membantu untuk mempromosikan oksidasi lemak dan termogenesis, seperti menurunkan norepinephrine hormon pembakaran lemak.

5. Alpukat
Alpukat meningkatkan laju metabolisme dan mempercepat konversi lemak menjadi energi.(Baca :Kurang Tidur? Penyakit Ini yang Akan Muncul)

6. Kayu Manis
Sebagian besar dari Anda mungkin menyadari dan mengetahui bahwa kelebihan gula dalam darah dapat menyebabkan penyimpanan lemak berlebih. Ini akan membuat nafsu makan Anda berkurang dan tidak membuat Anda menjadi malas. Buntutnya, secara keseharian Anda akan menjadi lebih baik.

7. Brokoli
Brokoli mengandung serat, yang dapat membuat Anda merasa kenyang. Juga mengandung sulforaphane, yang merupakan phytonutrisi.

8. Tomat
Tomat tak hanya lezat, namun juga banyak mengandung serat serta kaya lycopene, yang menyimpan antioksidan, sehingga dapat membantu proses oksidasi. Ini jelas akan mencegah penyakit tertentu.

9. Cabai
Capsaicin adalah senyawa yang membantu struktur protein dalam tubuh memecah lemak. Berita baiknya adalah, senyawa ini dapat mudah ditemukan pada cabai dan paprika pedas seperti habaneros, dan sebagai hasilnya, mereka dikenal untuk mengurangi lemak di perut. (Baca :Sering Migrain? 6 Rahasia Dapur Ini Mungkin Bisa Menolong)

10. Telur
Telur sering dikenal sebagai makanan yang mengandung kolesterol. Namun, studi baru-baru ini telah membuktikan bahwa kolesterol dalam makanan tidak meningkatkan kolesterol dalam darah. Pada kenyataannya, telur mengurangi kolesterol. Telur juga memiliki cukup protein, yang membuat orang yang mengkonsumsi mereka merasa kenyang lebih lama.

TABLOIDBINTANG

Berita terkait

Penelitian Sebut Diet Ini Bisa Turunkan Risiko Gagal Jantung

15 hari lalu

Penelitian Sebut Diet Ini Bisa Turunkan Risiko Gagal Jantung

Diet sayur dan rendah gula, yang dikenal sebagai diet EAT-Lancet, membantu mengurangi risiko gagal jantung. Bagaimana hubungannya?

Baca Selengkapnya

Tips Aman Konsumsi Makanan buat Penderita Diabetes saat Lebaran

33 hari lalu

Tips Aman Konsumsi Makanan buat Penderita Diabetes saat Lebaran

Ahli gizi dari RSUPN Dr. Cipto Mangunkusumo membagikan kiat konsumsi makanan yang aman bagi pengidap diabetes saat hari raya lebaran.

Baca Selengkapnya

Bagus untuk Kesehatan Jantung, Apa Saja Manfaat Alpukat

36 hari lalu

Bagus untuk Kesehatan Jantung, Apa Saja Manfaat Alpukat

Alpukat dikenal karena sifat anti-inflamasi dan baik untuk kesehatan jantung. Apa lagi manfaat alpukat yang perlu Anda ketahui?

Baca Selengkapnya

6 Fakta Puasa Ramadan Bisa Sekaligus Diet

51 hari lalu

6 Fakta Puasa Ramadan Bisa Sekaligus Diet

Selain manfaat rohani, puasa Ramadan yang juga dapat mendukung upaya diet dan kesehatan seseorang.

Baca Selengkapnya

Beda Diet Atlantik dan Mediterania, Cek Juga Kemiripannya

58 hari lalu

Beda Diet Atlantik dan Mediterania, Cek Juga Kemiripannya

Diet Atlantik dan Mediterania sebenarnya punya banyak kemiripan tapi ada juga bedanya. Berikut penjelasannya.

Baca Selengkapnya

Apa Itu Diet Flexitarian?

29 Februari 2024

Apa Itu Diet Flexitarian?

Diet flexitarian dikaitkan dengan risiko kardiovaskular yang lebih rendah dibandingkan pola makan omnivora.

Baca Selengkapnya

Tips Bersantap di Restoran saat Sedang Diet

23 Februari 2024

Tips Bersantap di Restoran saat Sedang Diet

Berikut tips dan teknik memesan makanan di restoran saat Anda tengah diet dan berpegang teguh pada rencana makan sehat.

Baca Selengkapnya

Hasil Riset: Diet Atlantik Bisa Kurangi Risiko Sindrom Metabolik

11 Februari 2024

Hasil Riset: Diet Atlantik Bisa Kurangi Risiko Sindrom Metabolik

Para peneliti menemukan bahwa Diet Atlantik yang menjadi pola diet tradisional di Portugal dan Galisia dapat mengurangi risiko sindrom metabolik.

Baca Selengkapnya

5 Makanan Terbaik untuk Diet Golongan Darah O

8 Februari 2024

5 Makanan Terbaik untuk Diet Golongan Darah O

Diet golongan darah O D'Adamo fokus pada daging organik tanpa lemak, buah-buahan, dan sayuran, serta menghindari produk susu, gandum, alkohol, dan kafein.

Baca Selengkapnya

Rahasia Tubuh Sehat dan Diet ala Song Joong Ki

3 Februari 2024

Rahasia Tubuh Sehat dan Diet ala Song Joong Ki

Bagaimana cara Song Joong Ki tetap bugar dan sehat di tengah aktivitas yang padat?

Baca Selengkapnya