Jakarta dan Beberapa Kota di Jawa Terbebas Malaria

Reporter

Sabtu, 1 April 2017 11:12 WIB

AP/CDC, University of Notre Dame, James Gathany

TEMPO.CO, Jakarta -Data Kementerian Kesehatan tentang pencapaian eliminasi malaria pada provinsi dan kabupaten/kota sampai dengan 2016 menunjukkan Provinsi DKI Jakarta dan Bali 100 persen terbebas dari malaria.(Baca: Ingin Rencanakan Pernikahaan Megah? Ayo Datang ke Pameran Ini!)

Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tular Vektor dan Zoonotik Kementerian Kesehatan drg R Vensya Sitohang di Jakarta, Jumat , 31 Maret 2017 menjelaskan seluruh kabupaten ataukota di DKI Jakarta dan Bali sudah mengelemenasi malaria.

Sedangkan Provinsi yang juga hampir 100 persen mengeliminasi malaria ialah Jawa Timur dengan capaian 97 persen. "Jawa Timur hanya tinggal satu kabupatennya yang belum eliminasi," ujar Vensya.

Provinsi lain yang pencapaian eliminasinya di atas 80 persen ialah Jawa Barat, Jawa Tengah, DI Yogyakarta, dan Sumatera Barat. Sementara angka pencapaian di atas 70 persen ialah Provinsi Aceh, Bangka Belitung, dan Banten.

Vensya menjelaskan sebanyak 41 kabupaten/kota di Indonesia masih endemis tinggi malaria.(Baca: Bentuk Kuku Tangan Bisa Menunjukkan Jenis Penyakit, Kok Bisa?)

Dia menjelaskan, wilayah Kawasan Timur Indonesia (KTI) hingga saat ini masih menjadi endemis tinggi Malaria, bahkan sama sekali belum terbebas dari kasus penyakit yang disebabkan gigitan nyamuk anopheles tersebut.

"Untuk Kawasan Timur Indonesia belum ada satupun kabupaten/kota yang elimenasi malaria," ujar Vensya.

Provinsi NTT, Maluku, Mauluku Utara, Papua Barat, dan Papua pencapaian eliminisasinya masih nol persen.

Di samping itu, provinsi yang masih di bawah 30 persen pencapaian eleminiasi malarianya ialah Jambi, Sulawesi Utara, Sulawesi Barat, Sulawesi Tengah, dan Kalimantan Utara.

Pencapaian eliminasi malaria secara nasional ialah 48 persen dengan 247 dari 511 kabupaten atau kota tereleminasi malaria.

BISNIS.COM
Baca Juga:
Tidak Disarankan Anak Main Gadget Bersama Orang Tua
Ternyata, Main Video Game Berdampak Positif, Ini Penelitiannya!

Berita terkait

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

1 hari lalu

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

KPK masih terus menyelidiki kasus korupsi pada proyek pengadaan APD saat pandemi Covid-19 lalu yang merugikan negara sampai Rp 625 miliar.

Baca Selengkapnya

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

2 hari lalu

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

PT Indordesa-- anak perusahaan PT Konimex, meluncurkan produk makanan nutrisi dan perawatan kesehatan, FontLife One, di Kota Solo, Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

3 hari lalu

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

Kehadiran itu membahayakan tujuan perjanjian, yaitu mengatur keseluruhan daur hidup plastik untuk melindungi kesehatan manusia dan lingkungan.

Baca Selengkapnya

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

3 hari lalu

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

Presiden Joko Widodo atau Jokowi acap menyampaikan keresahannya soal warga negara Indonesia yang berbondong-bondong berobat ke negara lain, alih-alih dalam negeri.

Baca Selengkapnya

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

4 hari lalu

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

Ternyata lima masalah ini menjadi penyebab penderita diabetes sulit tidur.

Baca Selengkapnya

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

4 hari lalu

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

Proyek penelitian di 13 negara ini bertujuan meningkatkan kesadaran global tentang bahan kimia berbahaya dalam plastik daur ulang

Baca Selengkapnya

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

4 hari lalu

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

Presiden Jokowi mengungkapkan PR besar Indonesia di bidang kesehatan. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Bantu Warga Terdampak Gunung Ruang, Kementerian Kesehatan Salurkan 13 Ribu Masker

5 hari lalu

Bantu Warga Terdampak Gunung Ruang, Kementerian Kesehatan Salurkan 13 Ribu Masker

Kementerian Kesehatan membantu warga terdampak Gunung Ruang di Kabupaten Sitaro, Sulawesi Utara dengan penyediaan masker.

Baca Selengkapnya

Alasan Pusat Krisis Kemenkes Mengirim Tim ke Lokasi Banjir Musi Rawas Utara

5 hari lalu

Alasan Pusat Krisis Kemenkes Mengirim Tim ke Lokasi Banjir Musi Rawas Utara

Pusat Krisis Kesehatan Kemenkes mengirimkan tim khusus ke area banjir Musi Rawas Utara. Salah satu tugasnya untuk antisipasi penyakit pasca banjir.

Baca Selengkapnya

Pakta Konsumen Nasional Minta Pemerintah Penuhi Hak Konsumen Tembakau

8 hari lalu

Pakta Konsumen Nasional Minta Pemerintah Penuhi Hak Konsumen Tembakau

Pakta Konsumen Nasional meminta pemerintah untuk memenuhi hak konsumen tembakau di Indonesia.

Baca Selengkapnya