Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kesalahan Mencuci yang Bikin Pakaian dan Mesin Cuci Cepat Rusak

Reporter

image-gnews
Ilustrasi mencuci pakaian. ism.com
Ilustrasi mencuci pakaian. ism.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Mencuci pakaian dengan mesin cuci memang praktis dan menghemat tenaga. Anda tak perlu menggilas atau mengucek sendiri, cukup masukkan ke dalam mesin cuci.

Namun, kebiasaan mencuci berikut diklaim bisa merusak pakaian dan juga mesin cuci sehingga sebaiknya dihindari. Apa saja?

Terlalu banyak cucian
Memasukkan terlalu banyak pakaian ke dalam mesin cuci akan membuatnya cepat rusak. "Proses mencuci pakaian jadi tak efisien, butuh putaran tambahan dan menyedot lebih banyak listrik. Cara ini juga membatasi putaran pakaian sehingga proses pencucian tidak merata dan mungkin saja baju jadi robek," jelas Niki English, direktur senior Design & Business Development di AJG Fashion Consulting, kepada Express.

Mengabaikan label pakaian
Menurut pakar, label pakaian perlu diperhatikan dengan seksama dan akan menghindarkannya dari kerusakan. Perhatikan cara perawatan yang tertulis dan ikuti agar baju tidak rusak atau mengkerut.

Tidak memisahkan pakaian
"Pisahkan pakaian berwarna terang dan gelap, juga perhatikan jenis kain dan cuci jenis yang sama bersamaan. Kain yang halus jangan dicampur dengan yang keras karena bisa rusak," jelasnya. Jangan lupa membalik pakaian, bagian dalam di luar agar warnanya lebih awet, begitu juga gambar atau motifnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Menggunakan pelembut kain
Cairan pelembut memang bisa membuat kain terasa lebih lembut dan harum tapi tak cocok untuk semua jenis kain. English menyarankan tak menggunakan pelembut pada pakaian olahraga dan handuk mikrofiber karena akan merusak bahan.

Tak membilas dengan air dingin
"Tak peduli temperatur saat mencuci, bilas pakaian dengan air dingin. Perubahan kecil ini akan berdampak signifikan pada konsumsi listrik tanpa mempengaruhi kebersihan pakaian," ujar English. 

Pilihan Editor: 6 Cara Mencegah Pakaian Berwarna Gelap Luntur saat Dicuci

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Mengenal Konsep Fashion Sandwich Outfit yang Sedang Viral di Media Sosial

4 hari lalu

Chef Renatta merupakan koki lulusan Le Cordo Blue Culinary School di Paris, Perancis. Kehadirannya di Master Chef Indonesia identik dengan pakaian warna serba hitam ataupun padu padan monokrom dan coklat. Foto/instagram/renattamoeloek
Mengenal Konsep Fashion Sandwich Outfit yang Sedang Viral di Media Sosial

Konsep fashion sandwich outfit merupakan gaya kombinasi pakaian dengan pemilihan 2 warna atau proporsi yang simpel.


Toshiba Tawarkan Mesin Cuci Inovasi Terbaru, Cek Fiturnya

8 hari lalu

Toshiba Lifestyle Indonesia meluncurkan mesin cuci terbaru pada Jumat, 13 September 2024 di Hotel Shangrila, Jakarta. TEMPO/Martha Warta Silaban
Toshiba Tawarkan Mesin Cuci Inovasi Terbaru, Cek Fiturnya

Fitur Ultra Fine Bubble pada mesin cuci Toshiba bekerja dengan menghasilkan gelembung mikro yang menghilangkan noda mendalam bahkan pada suhu rendah.


Presiden Direktur Toshiba Lifestyle Indonesia Jack Ding: Kami Optimistis dengan Pembangunan Pabrik Baru, Branding dan Layanan Purna Jual

19 hari lalu

Presiden Direktur Toshiba Lifestyle Indonesia Jack Ding saat menghadiri Asia Pasific 2024 Strategic Dealer and Press Conference di Hanoi, Vietnam. (Martha Warta Silaban/TEMPO)
Presiden Direktur Toshiba Lifestyle Indonesia Jack Ding: Kami Optimistis dengan Pembangunan Pabrik Baru, Branding dan Layanan Purna Jual

Kinerja Toshiba terus tumbuh setelah pandemi, bangkit kembali seiring dengan pertumbuhan ekonomi Indonesia yang berada di atas 5 persen.


Paus Fransiskus Antarkan Pasokan Medis ke Hutan Terpencil Papua Nugini

20 hari lalu

Para siswa berpose dengan biola di Sekolah Humaniora Holy Trinity selama kunjungan Paus Fransiskus, di Baro, dekat Vanimo, Papua Nugini, 8 September 2024. REUTERS/Guglielmo Mangiapane
Paus Fransiskus Antarkan Pasokan Medis ke Hutan Terpencil Papua Nugini

Paus Fransiskus terbang jauh ke dalam hutan Papua Nugini mengunjungi umat Katolik yang tinggal di salah satu daerah paling terpencil di dunia.


KPPI Hentikan Penyelidikan Impor Benang Filamen Artifisial, Benang Apakah Itu?

24 hari lalu

Franciska Simanjuntak. KPPI. Kemendag.go.id
KPPI Hentikan Penyelidikan Impor Benang Filamen Artifisial, Benang Apakah Itu?

Simak informasi lengkap tentang kasus impor benang filamen artifisial yang baru saja dihentikan penyidikannya oleh KPPI


Tips Merapikan Pakaian Kusut di Hotel

31 hari lalu

Ilustrasi perempuan berkemas baju di koper. Shutterstock
Tips Merapikan Pakaian Kusut di Hotel

Sebaiknya hindari menggunakan setrika yang disediakan hotel untuk merapikan pakaian kusut yang disimpan di koper


5 Kebiasaan yang Bisa Cegah Bau Badan

31 hari lalu

Ilustrasi bau badan. shutterstock.com
5 Kebiasaan yang Bisa Cegah Bau Badan

Berikut beberapa kebiasaan yang dapat membantu mengatasi bau badan secara efektif.


Perkuat Pasar di Asia Pasifik, Toshiba Lifestyle Umumkan Strategi dan Inovasi Baru

32 hari lalu

Toshiba Asia Pacific 2024 Strategic Dealer and Press Conference di Hanoi, Vietnam, pada Selasa, 27 Agustus 2024. (Martha Warta Silaban/TEMPO)
Perkuat Pasar di Asia Pasifik, Toshiba Lifestyle Umumkan Strategi dan Inovasi Baru

Sebanyak 98 peralatan rumah tangga Toshiba dengan desain terbaru diluncurkan sepanjang setahun ke depan di kawasan Asia Pasifik.


Omzet Jogja Fashion Week 2024 Miliaran Rupiah, Barang Apa Paling Banyak Diburu?

32 hari lalu

Pengunjung Jogja Fashion Week 2024 di JEC. Tempo/Pribadi Wicaksono
Omzet Jogja Fashion Week 2024 Miliaran Rupiah, Barang Apa Paling Banyak Diburu?

Jogja Fashion Week menampilkan aneka brand dari pakaian anak sampai dewasa, dari baju kain tradisional hingga baju modern.


Jenis Kain yang Harus Dihindai Pemilik Masalah Bau Ketiak

33 hari lalu

Ilustrasi bau badan. shutterstock.com
Jenis Kain yang Harus Dihindai Pemilik Masalah Bau Ketiak

Sudah pakai deodoran dan ganti gaya hidup tapi masih bau ketiak? mungkin Anda salah pilih pakaian.