Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

12 Tentara Israel Dirawat di Rumah Sakit Usai Diserang Tawon, Begini Penyebab dan Efek Sengatan Tawon

image-gnews
Ilustrasi lebah. Trade Vista
Ilustrasi lebah. Trade Vista
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Saat melaksanakan operasi militer di jalur Gaza Selatan belasan tentara Israel disengat ratusan tawon setelah salah satu tank menabrak sarangnya. Dilaporkan sebanyak 12 tentara Israel Defence Force atau IDF dirawat di RS kesakitan akibat sengatan tawon.

Dikutip dari Times of Israel, Rumah Sakit Sheba menerima 12 tentara untuk dirawat, dan satu di antaranya dipindah ke ruang perawatan intensif.  Walaupun pihak rumah rumah sakit menyatakan bahwa tak ada tentara yang kondisi kesehatannya memburuk. Nyawa mereka tidak dalam bahaya. 

“Ada laporan kasus yang bertambah parah, jadi kami bermaksud memantaunya dan memastikan tidak bertambah parah, dan tidak ada kerusakan sistemik. Mereka akan tetap dalam pengawasan untuk memastikan kondisinya stabil,” keterangan rumah sakit.

Seperti diketahui, tawon merupakan serangga yang dapat menyengat dan dalam beberapa kasus, serangan mereka dapat menjadi ancaman bagi manusia. Beberapa tawon memang memiliki sengatan yang sangat menyakitkan sehingga bisa berakibat fatal bagi orang yang alergi. 

Dikutip dari WebMD, walaupun dari ribuan spesies tawon di Amerika Utara, sebagian besar tak berbahaya bagi manusia. Bahkan serangga yang mengganggu pun bermanfaat karena hewan ini penyerbuk yang signifikan dan memakan serangga pengganggu tanaman. 

Namun, Anda harus memahami terkait bagaimana memperlakukan hewan tersebut agar tak menjadi ancaman. Sebab ada beberapa faktor yang dapat menyebabkan tawon atau lebah menyerang manusia. Efeknya pun dapat bervariasi tergantung pada jenis tawon dan sensitivitas individu terhadap racunnya. 

Penyebab Serangan Tawon

1. Terancam

Tawon akan menyerang manusia jika mereka merasa terancam atau mengganggu sarangnya. Ini bisa terjadi jika manusia tanpa sengaja mengganggu sarang tawon atau berada terlalu dekat dengan sumber makanan mereka.

Ketika tawon merasa sarangnya terancam, mereka dapat mengoordinasikan serangan defensif. Kebanyakan tawon penyengat dapat menyengat berkali-kali. 

2. Aroma

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Beberapa spesies tawon tertarik pada aroma makanan, minuman manis, atau bau manusia seperti parfum atau keringat. Mereka dapat menyerang manusia yang berada di sekitar sumber daya tersebut.

3. Cuaca

Perubahan cuaca yang ekstrem atau mendadak, seperti hujan lebat atau panas yang berlebihan, dapat membuat tawon menjadi lebih agresif dan cenderung menyerang manusia. Sengatan tawon sering terjadi, terutama pada bulan-bulan hangat ketika orang berada di luar ruangan dalam jangka waktu lama.

Efek Serangan Tawon

Dikutip dari Healthline, tawon dilengkapi dengan alat penyengat untuk pertahanan diri. Alat penyengat tawon mengandung zat beracun yang kemudian ditularkan ke manusia melalui sengatannya.

Tawon dapat menimbulkan risiko kesehatan yang serius, terutama bagi orang yang alergi terhadap tawon. Sekitar 225.000 kasus yang dilarikan ke ruang gawat darurat dan 100 kematian per tahun disebabkan oleh sengatan tawon. 

Risiko paling signifikan yang terjadi akibat sengatan tawon adalah infeksi dan reaksi alergi. Namun, sebagian besar sengatan hanya menimbulkan sedikit ketaknyamanan. Kecuali Anda mengalami reaksi parah atau tersengat berkali-kali, Anda bisa mengobati sengatan tawon di rumah. 

Beberapa orang mengalami reaksi lokal yang besar yang biasanya tak mengarah pada reaksi umum yang lebih serius kecuali terjadi di area hidung, mulut, atau tenggorokan. Pembengkakan akibat sengatan tawon di area tersebut dapat menyebabkan kesulitan bernapas.

Pilihan editor: Bahaya Tawon Vespa yang Telah Melukai 6 Santri di Tasikmalaya, Hewan Apa Itu?

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Top 3 Dunia: Maroko akan Adili Tentara Israel hingga Trump Ancam Iran

1 hari lalu

Moche Avichzer. Dok.Facebook
Top 3 Dunia: Maroko akan Adili Tentara Israel hingga Trump Ancam Iran

Berita Top 3 Dunia pada Kamis 26 September 2024 diawali oleh kabar Moche Avichzer, tentara Israel yang akan diadili Maroko karena kejahatan perang


Maroko akan Adili Tentara Israel atas Kejahatan Perang di Gaza

2 hari lalu

Moche Avichzer. Dok.Facebook
Maroko akan Adili Tentara Israel atas Kejahatan Perang di Gaza

Tentara Israel Moche Avichzer yang ditahan saat berlibur di Marrakesh akan diadili oleh pengadilan Maroko karena melakukan kejahatan perang di Gaza


Tentara Israel Siapkan Serangan Darat ke Lebanon

3 hari lalu

Para demonstran berkumpul saat protes menentang serangan Israel terhadap Hizbullah di Washington, Amerika Serikat, 24 September 2024. REUTERS/Nathan Howard
Tentara Israel Siapkan Serangan Darat ke Lebanon

Tentara Israel sedang mempersiapkan sebuah operasi darat di Lebanon karena serangan udara terus menggempur negara tersebut.


Kemiskinan Mengancam Israel, Ekonomi Terpuruk Akibat Perang Gaza

3 hari lalu

Warga Palestina memeriksa kerusakan di sekolah yang menjadi tempat penampungan warga setelah terkena serangan Israel di kamp pengungsi Pantai di Kota Gaza, 22 September 2024. Militer Israel mengatakan bahwa serangannya menargetkan militan yang beroperasi dari kompleks tersebut. REUTERS/Dawoud Abu Alkas
Kemiskinan Mengancam Israel, Ekonomi Terpuruk Akibat Perang Gaza

Perang antara Israel Hamas menyebabkan pertumbuhan ekonomi Israel terjun bebas.


Hizbullah Peringatkan Warga Lebanon untuk Tidak Pindai Kode QR Israel

4 hari lalu

Ilustrasi QR Code. Youtube.com
Hizbullah Peringatkan Warga Lebanon untuk Tidak Pindai Kode QR Israel

Kantor media Hizbullah mengatakan Israel menjatuhkan selebaran dengan Kode QR yang "sangat berbahaya" ke Lembah Bekaa timur Lebanon.


Israel Kirim Peringatan lewat Pesan Teks, Apakah Jaringan Telekomunikasi Lebanon Diretas?

4 hari lalu

Asap mengepul di Lebanon selatan menyusul serangan Israel seperti yang terlihat dari Tyre, Lebanon selatan, 23 September 2024.  REUTERS/Aziz Taher
Israel Kirim Peringatan lewat Pesan Teks, Apakah Jaringan Telekomunikasi Lebanon Diretas?

Setelah gelombang pager dan walkie-talkie, Israel mengirim pesan teks dan rekaman ke sejumlah orang dan meretas jaringan radio.


Top 3 Dunia: Tentara Israel Serbu Al Jazeera, Serangan Balasan Hizbullah

5 hari lalu

Tentara Israel menyerbu dan memerintahkan penutupan kantor Al Jazeera di Ramallah, Tepi Barat, Palestina. Screengrab/Al Jazeera
Top 3 Dunia: Tentara Israel Serbu Al Jazeera, Serangan Balasan Hizbullah

Top 3 dunia kemarin adalah tentara Israel menutup kantor Al Jazeera, Hizbullah balas menyerang Israel hingga ekspor pasir laut ke Singapura.


Tentara Israel Bersenjata lengkap Serbu Kantor Al Jazeera, Perintahkan Ditutup

6 hari lalu

Sejumlah pekerja kantor berita bertepuk tangan merayakan dimulainya siaran Al Jazeera America di New York (20/8).  REUTERS/Brendan McDermid
Tentara Israel Bersenjata lengkap Serbu Kantor Al Jazeera, Perintahkan Ditutup

Tentara Israel menyerbu kantor Al Jazeera di Tepi Barat dan memerintahkan penutupan kantor selama 45 hari.


Pangeran Arab Saudi Salahkan Inggris yang Ciptakan Negara Israel

10 hari lalu

Pangeran Arab Saudi Salahkan Inggris yang Ciptakan Negara Israel

Pangeran Arab Saudi menuduh Inggris yang menciptakan negara Israel dan berandil besar menyebabkan perang di Gaza.


Perdana Menteri Yordania Mundur dari Jabatan Beberapa Hari Setelah Terpilih

12 hari lalu

Perdana Menteri Yordania Bisher al-Khasawneh. REUTERS/Mohamed Azakir
Perdana Menteri Yordania Mundur dari Jabatan Beberapa Hari Setelah Terpilih

PM Yordania mundur dari jabatannya hanya beberapa hari setelah diambil sumpah.