Darmin Nasution Berbisnis Tas

Reporter

Editor

Isma Savitri

Senin, 13 Oktober 2014 15:14 WIB

Gubenur Bank Indonesia Darmin Nasution. TEMPO/Dasril Roszandi

TEMPO.CO, Jakarta - Apa yang dikerjakan oleh Darmin Nasution, 65 tahun, setelah tak lagi menjabat Gubernur Bank Indonesia sejak tahun lalu? Ada aktivitasnya yang masih berhubungan dengan ekonomi makro, misalnya mengajar di Lembaga Pengembangan Perbankan Indonesia milik Bank Indonesia.

Selain masih bersinggungan dengan sektor ekonomi makro, Darmin kini juga masuk ke sektor mikro. Bapak dua anak ini terlibat dalam bisnis tas perempuan. "Saya hanya membantu permodalan dan memberi masukan. Bukan saya yang jualan tas," kata Darmin di rumahnya di Pancoran, Jakarta Selatan.

Ceritanya, saat anak kedua dan menantunya—Kiki Nasution dan Anindita Adisrsti—memutuskan berbisnis, Darmin menyuruh mereka berkeliling ke sentra-sentra industri rumahan di berbagai tempat. "Cari industri yang bisa dikembangkan sekaligus membantu para perajin lokal," kata Darmin. Setelah berkeliling, mereka akhirnya memutuskan membuat tas premium bermerek Catha—yang berarti kreatif. Merek ini diluncurkan Desember lalu.

Dalam perjalanan bisnis ini, Darmin memberi banyak masukan untuk pengembangan, termasuk ide membuat lini pakaian. Darmin juga fasih berbicara tentang barang mewah di pusat mode, Italia. "Di Italia, kulit yang terkenal, ya, kulit Jawa. Masak, kita yang justru jadi konsumen produk mereka?" kata doktor lulusan Paris-Sorbonne University ini. (Baca juga: Menteri Hidayat Usul Pajak Tas Hermes Dihapus)

QARIS T.

Terpopuler:
Kebakaran Pesawat Sriwijaya Air, Satu Orang Tewas
Pesawat Sriwijaya Air Terbakar di Bengkel Garuda
Boediono Sarankan Jokowi Cari Menkeu Konservatif
Potong Pesawat Sriwijaya, Dua Pegawai Terbakar
Pesawat Sriwijaya Terbakar, Diduga Salah Komunikasi

Berita terkait

Masa Jabatan Perry Warjiyo Berakhir Mei, Simak Deretan Nama Gubernur BI dari Pertama hingga Kini

7 Februari 2023

Masa Jabatan Perry Warjiyo Berakhir Mei, Simak Deretan Nama Gubernur BI dari Pertama hingga Kini

Masa jabatan Gubernur BI Perry Warjiyo akan berakhir pada Mei 2023 ini. Perry menjabat sejak 23 Mei 2018. Siapa saja yang pernah menjadi Gubernur BI?

Baca Selengkapnya

Gojek Beri Pelatihan UMKM Untuk Pahami Tren Bisnis Selama Ramadan 2021

22 April 2021

Gojek Beri Pelatihan UMKM Untuk Pahami Tren Bisnis Selama Ramadan 2021

Gojek menghadirkan Akademi Mitra Usaha (KAMUS) dan tren bisnis menarik selama Ramadhan yang ditujukan untuk pelaku UMKM

Baca Selengkapnya

Berikut Susunan Baru Direksi dan Komisaris Pupuk Indonesia

4 Agustus 2020

Berikut Susunan Baru Direksi dan Komisaris Pupuk Indonesia

Erick Thohir merombak jajaran direksi dan komisaris PT Pupuk Indonesia (Persero).

Baca Selengkapnya

Erick Thohir Angkat Darmin Nasution Jadi Komut Pupuk Indonesia

4 Agustus 2020

Erick Thohir Angkat Darmin Nasution Jadi Komut Pupuk Indonesia

Menteri BUMN Erick Thohir mengangkat mantan Menko Perekonomian Darmin Nasution menjadi Komisaris Utama PT Pupuk Indonesia.

Baca Selengkapnya

Darmin Nasution Ingatkan Airlangga untuk Paham Soal Inflasi

23 Oktober 2019

Darmin Nasution Ingatkan Airlangga untuk Paham Soal Inflasi

Darmin Nasution mengingatkan Menko Perekonomian yang baru, Airlangga Hartarto untuk paham soal inflasi.

Baca Selengkapnya

Susi Pudjiastuti dan Darmin Dinilai Jadi Korban Koalisi Jokowi

23 Oktober 2019

Susi Pudjiastuti dan Darmin Dinilai Jadi Korban Koalisi Jokowi

Susi Pudjiastuti dan Darmin Nasution diduga tak menjabat menteri lagi karena korban koalisi gemuk Jokowi.

Baca Selengkapnya

Menko Perekonomian Belum Ditunjuk, Kegiatan Kemenko Tetap Normal

21 Oktober 2019

Menko Perekonomian Belum Ditunjuk, Kegiatan Kemenko Tetap Normal

Sekretaris Kemenko Perekonomian Susiwijono mengatakan kegiatan di Kemenko Perekonomian masih berjalan seperti biasa.

Baca Selengkapnya

Sri Mulyani Ungkap Kunci Keberhasilan Kepemimpinan Menteri Darmin

19 Oktober 2019

Sri Mulyani Ungkap Kunci Keberhasilan Kepemimpinan Menteri Darmin

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menceritakan sosok Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Darmin Nasution sebagai pribadi yang rendah hati

Baca Selengkapnya

Darmin Nasution: Ada Saat Pasang Badan, Ada Juga Menahan Perasaan

19 Oktober 2019

Darmin Nasution: Ada Saat Pasang Badan, Ada Juga Menahan Perasaan

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Darmin Nasution beberapa saat lagi bakal segera mengakhiri masa tugasnya di kabinet pertama Presiden Jokowi.

Baca Selengkapnya

Darmin Bercerita Yang Paling Membuat Repot Selama Menjadi Menko

19 Oktober 2019

Darmin Bercerita Yang Paling Membuat Repot Selama Menjadi Menko

Darmin Nasution mengatakan persoalan tingginya harga komoditas menjadi tantangan selama dia menjabat sebagai Menteri Koordinator Bidang Perekonomian.

Baca Selengkapnya