Cara Jitu Potret Minuman Dingin dan Panas dengan Ponsel

Reporter

Tabloid Bintang

Editor

Mitra Tarigan

Senin, 8 Januari 2018 08:30 WIB

Ilustrasi minuman bersoda. TEMPO/Rully Kesuma

TEMPO.CO, Jakarta - Untuk mendapat hasil foto minuman maksimal dengan hanya berbekal kamera ponsel, Rika Ekawati (28), blogger makanan halal yang bergabung dalam komunitas Upload Kompakan, membagi kiat mudah berikut ini.

Berbeda dengan makanan, minuman yang disajikan dengan gelas membuat kita agak sulit bereksplorasi. Namun Rika punya beberapa trik untuk menghasilkan foto minuman yang mampu membuat orang lain merasa dahaga seketika.

Minuman Panas

Minuman panas identik dengan asap, sehingga Anda harus dapat menangkap uap asap yang mengepul dari minuman dalam foto.

“Kendalanya, kita butuh kecepatan tinggi. Kalau kecepatan kamera ponsel tidak memadai, siasati dengan menggunakan cahaya tambahan,” kata Rika. “Gunakan latar berwarna gelap, cahaya melimpah, dan reflektor yang diarahkan berlawanan dengan datangnya cahaya,” katanya.

ilustrasi minuman panas/ dok. Rika Ekawati

Advertising
Advertising

Minuman Dingin

Untuk minuman dingin, Anda harus mampu menangkap gambar bulir-bulir air yang mengungkap kesegaran minuman.

“Saya biasanya menggunakan es batu palsu berbahan akrilik yang aman untuk makanan dan semprotan berisi air mineral untuk disemprotkan ke bagian luar gelas. Selain untuk meminimalkan pantulan cahaya lampu, juga membuat minuman tampak lebih segar,” pungkas Rika.

Ilustrasi minuman dingin /dok. Rika Ekawati

TABLOID BINTANG

Berita terkait

Tips agar Tak Salah Pilih Pasangan lewat Perjodohan

13 hari lalu

Tips agar Tak Salah Pilih Pasangan lewat Perjodohan

Buat yang sedang mencari pasangan melalui proses perjodohan atau kencan kilat, perhatikan beberapa hal penting berikut agar tak salah pilih.

Baca Selengkapnya

Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

21 hari lalu

Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

Kepala Eksekutif OJK Friderica Widyasari Dewi memberikan sejumlah tips yang dapat diterapkan oleh ibu-ibu dalam menyikapi isi pelemahan rupiah.

Baca Selengkapnya

7 Tips dari PLN untuk Pastikan Kondisi Listrik di Rumah Aman sebelum Ditinggal Mudik

37 hari lalu

7 Tips dari PLN untuk Pastikan Kondisi Listrik di Rumah Aman sebelum Ditinggal Mudik

PT PLN memberikan tips bagi masyarakat untuk memastikan listrik di rumah dalam kondisi aman sebelum ditinggal mudik lebaran.

Baca Selengkapnya

Tips Perjalanan Mudik Lebaran: Bagaimana Pola Istirahat yang Ideal?

37 hari lalu

Tips Perjalanan Mudik Lebaran: Bagaimana Pola Istirahat yang Ideal?

Ahli gizi dari Persatuan Ahli Gizi Indonesia (PERSAGI) dr. Atmarita MPH memberi tips jalani perjalanan yang aman saat mudik lebaran.

Baca Selengkapnya

5 Tips dari Polisi agar Rumah Tetap Aman saat Ditinggal Mudik Lebaran

38 hari lalu

5 Tips dari Polisi agar Rumah Tetap Aman saat Ditinggal Mudik Lebaran

Polisi membagikan tips kepada masyarakat yang akan mudik Lebaran agar rumah yang ditinggalkan dalam keadaan kosong bisa tetap aman.

Baca Selengkapnya

Tips Memilih Hotel Murah di Jakarta

4 Maret 2024

Tips Memilih Hotel Murah di Jakarta

Menemukan sebuah hotel yang nyaman dan sesuai dengan kebutuhan memang tidak mudah. Namun, untuk membantu Anda dalam mencari penginapan yang sesuai dengan budget dan kebutuhan, kami telah menyusun beberapa tips yang bisa Anda gunakan sebagai panduan dalam memilih hotel murah di Jakarta.

Baca Selengkapnya

Tips Bugar untuk Perempuan dari Andien

12 Februari 2024

Tips Bugar untuk Perempuan dari Andien

Penyanyi Andien membagikan tips mulai dari hal sederhana dan mengetahui kapasitas diri masing-masing untuk mulai berolahraga.

Baca Selengkapnya

4 Tips Memilih Ban Mobil Listrik yang Tepat

8 Februari 2024

4 Tips Memilih Ban Mobil Listrik yang Tepat

Berikut adalah hal-hal yang perlu menjadi pertimbangan utama dalam memilih ban mobil listrik:

Baca Selengkapnya

Sertifikat Halal Diharapkan Bisa Tingkatkan Kepercayaan Masyarakat

27 Januari 2024

Sertifikat Halal Diharapkan Bisa Tingkatkan Kepercayaan Masyarakat

Konsumen Indonesia sangat memahami dan sadar akan makanan yang mereka konsumsi. Sertifikat halal semakin sering ditanyakan

Baca Selengkapnya

Anda Sering Ditambahkan ke Grup Telegram Spam? Tips Ini Bisa Mencegahnya

17 Januari 2024

Anda Sering Ditambahkan ke Grup Telegram Spam? Tips Ini Bisa Mencegahnya

Pengguna aplikasi Telegram mungkin pernah tiba-tiba ditambahkan ke sebuah grup acak yang tidak diinginkan. Begini cara mencegahnya

Baca Selengkapnya