4 Bahan Alami Ini Ampuh Redakan Vertigo

Kamis, 29 Agustus 2019 20:30 WIB

ilustrasi pusing. dailymail.co.uk

TEMPO.CO, Jakarta - Vertigo adalah salah satu penyakit kepala yang sangat mengganggu aktivitas. Berbeda dengan pusing pada umumnya, vertigo akan menimbulkan sensasi berputar dan kehilangan keseimbangan yang luar biasa sehingga yang mengalaminya harus segera duduk agar tidak jatuh dan terluka.

Apabila Anda sering mengalami hal ini, mengatasinya ternyata mudah melalui bahan alami. Melansir dari Medical News Today dan Health Line, berikut empat diantaranya.

#Teh jahe
Penelitian yang dipublikasikan dalam Journal of Acupuncture and Tuina Science mengatakan bahwa teh jahe dapat mempercepat kesembuhan vertigo. Cukup rebus campuran teh dan potongan jahe selama lima menit, kemudian konsumsi dengan campuran madu sebagai penambah rasa dan langsung rasakan manfaatnya.

#Almond
Almond adalah salah satu jenis kacang-kacangan yang ampuh menangkal vertigo sebab kandungan vitamin A, B, dan E yang mampu mengatasi penyebab penyakit tersebut. Meski demikian, konsumsinya wajib dibatasi, yakni seperempat gelas saja karena almaond dikenal tinggi kalori sehingga bisa menaikan berat badan.

Ilustrasi wanita minuma air mineral atau air putih. shutterstock.com

Advertising
Advertising

#Air putih
Air putih adalah kunci utama dari kesembuhan vertigo karena para ahli mengatakan bahwa salah satu penyebab vertigo adalah dehidrasi sehingga mereka pun menyarankan untuk cukup minum air, yakni delapan hingga 12 gelar per hari. Selain itu, hindari juga minuman dengan sifat diuretik seperti kopi karena akan membuat buang air lebih sering.

#Cuka sari apel dan madu
Cuka sari apel dan madu diyakini memiliki sifat kuratif untuk meringankan aliran darah ke otak sehingga sangat disarankan buat yang mengalami vertigo. Cukup dua tetes madu dan satu tetes cuka sari apel dapat mencegah dan mengobati gejala penyakit ini.

Berita terkait

4 Sinyal Bahaya Anda Alami Masalah Keseimbangan

2 Februari 2024

4 Sinyal Bahaya Anda Alami Masalah Keseimbangan

Buat beberapa orang, keseimbangan yang buruk bisa menurunkan kualitas hidup, kehilangan kemandirian, dan bahkan komplikasi kesehatan parah.

Baca Selengkapnya

Bahaya Gunakan Cotton Bud untuk Bersihkan Bagian Dalam Telinga, Ini Alasannya

22 Desember 2023

Bahaya Gunakan Cotton Bud untuk Bersihkan Bagian Dalam Telinga, Ini Alasannya

Cotton bud bisa berbahaya jika digunakan untuk membersihkan telinga. Begini penjelasannya.

Baca Selengkapnya

Cegah Bau Badan, Ini 6 Bahan Alami Pengganti Deodoran

7 Desember 2023

Cegah Bau Badan, Ini 6 Bahan Alami Pengganti Deodoran

Bahan alami semakin populer digunakan pengganti deodoran.

Baca Selengkapnya

6 Manfaat Daun Sirih Tak Hanya untuk Antiseptik, Berikut Rincian Kandungannya

24 November 2023

6 Manfaat Daun Sirih Tak Hanya untuk Antiseptik, Berikut Rincian Kandungannya

Daun sirih bagi kesehatan sudah lama dikenal sebagai obat herbal untuk berbagai gangguan kesehatan. Apa manfaatnya, apa saja kandungannya?

Baca Selengkapnya

6 Bahan Alami Cegah Rambut Rontok

22 November 2023

6 Bahan Alami Cegah Rambut Rontok

Berikut ini adalah beberapa obat alami yang dapat menjadi solusi bagi mereka yang ingin mengatasi masalah rambut rontok secara alami.

Baca Selengkapnya

5 Makanan yang Dapat Memicu Gejala Vertigo

22 November 2023

5 Makanan yang Dapat Memicu Gejala Vertigo

Vertigo dapat disebabkan oleh berbagai faktor, termasuk makanan. Berikut beberapa makanan yang dapat memicu gejala vertigo.

Baca Selengkapnya

Kapan Serangan Vertigo Mengarah pada Gejala Stroke?

8 November 2023

Kapan Serangan Vertigo Mengarah pada Gejala Stroke?

Spesialis saraf mengatakan keluhan vertigo yang disertai nyeri kepala dan terjadi mendadak bisa terkait penyakit yang mengarah kepada gejala stroke.

Baca Selengkapnya

Ciri Kesemutan yang Jadi Gejala Stroke

25 Oktober 2023

Ciri Kesemutan yang Jadi Gejala Stroke

Pakar mengatakan kesemutan yang menjadi gejala stroke biasanya terjadi di satu sisi tubuh dulu, kiri atau kanan, bukan kedua sisi.

Baca Selengkapnya

Brian Austin Green Mengalami Gejala Mirip Stroke Selama 4 Tahun

5 Oktober 2023

Brian Austin Green Mengalami Gejala Mirip Stroke Selama 4 Tahun

Brian Austin Green menceritakan kondisi kesehatan yang pernah dialaminya beberapa waktu lalu

Baca Selengkapnya

Michael Alford Asal Kentucky Tewas Akibat Segerombolan Lebah, Seberapa Berbahaya Sengatannya?

26 September 2023

Michael Alford Asal Kentucky Tewas Akibat Segerombolan Lebah, Seberapa Berbahaya Sengatannya?

Seorang warga Kentucky, Michael Alford, tewas akibat diserbu segerombol lebah. Simak bahaya sengatan lebah dalam artikel ini.

Baca Selengkapnya