Panas Dingin Bernama Cantik, Apa Penyebab dan Gejala Demam Scarlet?

Reporter

Tempo.co

Selasa, 27 Juli 2021 15:52 WIB

Ilustrasi anak demam. webmd.com

TEMPO.CO, Jakarta - Demam scarlet atau scarlatina cenderung menyerang anak-anak, usia sekitar 5 hingga 15 tahun. seperti demam biasanya, demam ini diakibatkan oleh penyakit infeksi bakteri streptococcus pyogenes. Gejala infeksinya dapat ditandai dengan munculnya ruam merah pada kulit, sakit tenggorokan dan suhu tubuh tinggi, sekitar 38,3 Celcius atau bahkan lebih. Demam sering disertai dengan rasa menggigil dan mual.

Dilansir dari Mayo Clinic, penanganan pertama dapat diberikan antibiotik, namun sebaiknya langusng diperiksakan ke doter. Sebab jika tidak ditangani dengan baik, efeknya bisa memperngaruhi kesehatan jantung, ginjal juga tubuh bagian lainnya.

Gejala ruam merah akan tampak seperti terbakar terik matahari. Biasanya muncul pertama kali di area wajah dan leher hingga menyebar ke seluruh tubuh, termasuk lengan dan kaki. Untuk area lipatan tubuh seperti selangkangan, ketiak siku, lutut dan leher akan terlihat lebih merah. Jika bagian ruam merah tersebut dipencet, akan berubah menjadi pucat.

Gejala lainnya dapat dilihat pada lidah dan tenggorokan yang memerah dengan bercak-bercak kuning dan putih.Biasanya, gejala tersebut bisa bertahan hingga seminggu. Bagian yang terkena ruam akan mengelupas sendiri.

Adapun penyebab ruam dan lidah yang memerah adalah reaksi bakteri yang melepaskan racun. Penyakit demam scarlett ini bisa menular melalui batuk dan bersin penyintas, pasalnya bakteri akan keluar dan mencari inang baru. Masa inkubasi atau waktu antara paparan dan penyakit biasanya memakan waktu dua hingga empat hari.

RAUDATUL ADAWIYAH NASUTION

Baca: Kondisi ini Menjadi Penyebab Demam, Bagaimana Menghindarinya?

Advertising
Advertising

Berita terkait

Gejala Baru pada Pasien DBD yang Dialami Penyintas COVID-19

8 jam lalu

Gejala Baru pada Pasien DBD yang Dialami Penyintas COVID-19

Kemenkes mendapat beberapa laporan yang menunjukkan perubahan gejala pada penderita DBD pascapandemi COVID-19. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Tuntutan dari Mahasiswa UGM, IPK 4,00 di Universitas Jember, serta Penyakit Akibat Polusi Mengisi Top 3 Tekno

21 jam lalu

Tuntutan dari Mahasiswa UGM, IPK 4,00 di Universitas Jember, serta Penyakit Akibat Polusi Mengisi Top 3 Tekno

Topik tentang mahasiswa UGM menggelar aksi menuntut tranparansi biaya pendidikan menjadi berita terpopuler Top 3 Tekno Berita Hari Ini.

Baca Selengkapnya

Ibu Hamil Konsumsi Paracetamol, Apa yang Perlu Jadi Perhatian?

1 hari lalu

Ibu Hamil Konsumsi Paracetamol, Apa yang Perlu Jadi Perhatian?

Ibu hamil mengonsumsi paracetamol perlu baca artikel ini. Apa saja yang harus diperhatikan?

Baca Selengkapnya

Lima Besar Penyakit Akibat Polusi Udara di Indonesia, Apa Saja?

1 hari lalu

Lima Besar Penyakit Akibat Polusi Udara di Indonesia, Apa Saja?

Polusi udara yang erat kaitannya dengan tingginya beban penyakit adalah polusi udara dalam ruang (rumah tangga).

Baca Selengkapnya

Vaksinasi Masih Jadi Tantangan, Banyak Orang Termakan Mitos Keliru

2 hari lalu

Vaksinasi Masih Jadi Tantangan, Banyak Orang Termakan Mitos Keliru

Masih ada warga yang menganggap vaksinasi dapat menyebabkan kematian sehingga pelaksanaannya masih sering menemui kendala.

Baca Selengkapnya

Penyakit Minamata Ditemukan di Jepang 68 Tahun Lalu, Ini Cara Merkuri Masuk dalam Tubuh

2 hari lalu

Penyakit Minamata Ditemukan di Jepang 68 Tahun Lalu, Ini Cara Merkuri Masuk dalam Tubuh

Penyakit Minamata ditemukan di Jepang pertama kali yang mengancam kesehatan tubuh akibat merkuri. Lantas, bagaimana merkuri dapat masuk ke dalam tubuh?

Baca Selengkapnya

Jangan Beri Anak Parasetamol setelah Imunisasi, Ini Alasannya

3 hari lalu

Jangan Beri Anak Parasetamol setelah Imunisasi, Ini Alasannya

Jangan memberi obat penurun demam seperti parasetamol saat anak mengalami demam usai imunisasi. Dokter anak sebut alasannya.

Baca Selengkapnya

IDAI Anjurkan Pemberian Parasetamol Anak Saat Demam Suhunya 38 Derajat ke Atas, Alasannya?

8 hari lalu

IDAI Anjurkan Pemberian Parasetamol Anak Saat Demam Suhunya 38 Derajat ke Atas, Alasannya?

Hal ini karena saat anak mengalami kenaikan suhu tubuh saat demam sebenarnya sistem imun sedang memerangi virus dan bakteri.

Baca Selengkapnya

Tips Beri Obat Demam pada Anak sesuai Dosis dan Tak Dimuntahkan Lagi

10 hari lalu

Tips Beri Obat Demam pada Anak sesuai Dosis dan Tak Dimuntahkan Lagi

Berikut saran memberikan obat demam pada anak sesuai dosis dan usia serta agar tak dimuntahkan lagi.

Baca Selengkapnya

Alasan Bawang Merah Tetap Diburu Meski Mahal

10 hari lalu

Alasan Bawang Merah Tetap Diburu Meski Mahal

Bawang merah merupakan komoditi penting yang dibutuhkan masyarakat. Apa saja manfaatnya untuk kesehatan?

Baca Selengkapnya