Tips Buat Menghilangkan Kebiasaan Mendengkur Saat Tidur

Reporter

Tempo.co

Editor

Dwi Arjanto

Senin, 3 Januari 2022 14:24 WIB

Ilustrasi tidur mangap. Shutterstock

TEMPO.CO, Jakarta -Mendengkur alias mengorok adalah suara yang keluar ketika udara yang melewati mulut bagian belakang dan hidung terjadi gangguan.

Mengorok terjadi karena adanya pergerakan udara dari mulut atau hidung menuju paru-paru dan membuat jaringan tenggorokan bergetar saat tertidur.

Mendengkur biasanya terjadi pada banyak orang, khususnya orang-orang yang memiliki berat badan berlebih.

Mengorok sejatinya bukanlah masalah serius, tetapi bisa menjadi penanda adanya masalah kesehatan. Namun, seringkali mengorok menganggu bagi orang-orang yang tidur di dekat seseorang yang sedang mengorok.

Lalu, bagaimana tips untuk menghilangkan kebiasaan mengorok?

Berikut ini adalah tips untuk menghilangkan kebiasaan mengorok, dikutip dari ciputrahospital.com, Senin, 3 Januari 2022.

  1. Ubah Posisi Tidur

Hindari untuk tidur dalam posisi telentang dan bantal yang tinggi. Hal ini dapat mengurangi intensitas mengorok dan menghindari keluhan sakit pada leher karena salah posisi tidur.

  1. Hindari Minuman Beralkohol
Advertising
Advertising

Jika Anda mengonsumsi alkohol empat sampai lima jam sebelum tidur, maka akan ada kecenderungan Anda akan mengorok ketika tidur. Oleh karena itu, hindari konsumsi alkohol sebelum tidur.

  1. Kurangi Berat Badan

Menurunkan berat badan dapat mengurangi kebiasaan mengorok. Hal ini terjadi karena kelebihan berat badan dapat menekan saluran peranapasan dan menyebabkan ngorok. Walaupun tidak dapat dipungkiri kalau orang-orang yang kurus juga bisa memiliki kebiasaan mengorok.

  1. Tidur Teratur

Seseorang yang memiliki jam tidur yang tidak teratur, memiliki kemungkinan mengorok lebih tinggi.

Oleh akrena itu, coba untuk atur jam tidur Anda teratur. Itulah beberapa tips untuk menghilangkan kebiasaan mendengkur.

Baca : 5 Penyebab di Balik Mendengkur

EIBEN HEIZIER

Berita terkait

Studi Peminum Ciu di Surakarta, Mayoritas Islam Abangan

48 hari lalu

Studi Peminum Ciu di Surakarta, Mayoritas Islam Abangan

Pemilik pabrik ciu di Surakarta bahkan didapati sudah menjalani ibadah Haji.

Baca Selengkapnya

Korban Bullying Binus School Serpong Foto Pegang Botol Miras di RS, Ini Penjelasan Orang Tua

3 Maret 2024

Korban Bullying Binus School Serpong Foto Pegang Botol Miras di RS, Ini Penjelasan Orang Tua

Ibu korban bullying geng pelajar Binus School Serpong, W, buka suara soal viral foto buah hatinya memegang diduga botol miras saat di rumah sakit

Baca Selengkapnya

Bahaya Mendengkur bagi Kesehatan Anak Menurut Guru Besar UI

16 Februari 2024

Bahaya Mendengkur bagi Kesehatan Anak Menurut Guru Besar UI

Sekitar 26 persen anak tidur mendengkur sehingga pakar menyarankan orang tua untuk sadar dan mencari gejala-gejala penyerta.

Baca Selengkapnya

Menurut Studi Baru Minuman Beralkohol Bisa Baik Buat Kesehatan Usus, Benarkah?

5 Februari 2024

Menurut Studi Baru Minuman Beralkohol Bisa Baik Buat Kesehatan Usus, Benarkah?

Bagaimana mekanisme konsumsi minuman beralkohol mempengaruhi sistem pencernaan manusia?

Baca Selengkapnya

Bea Cukai Batam Gagalkan Penyeludupan Minuman Beralkohol dari Singapura Senilai Hampir Rp 7 Miliar

1 Februari 2024

Bea Cukai Batam Gagalkan Penyeludupan Minuman Beralkohol dari Singapura Senilai Hampir Rp 7 Miliar

Sampai saat ini petugas Bea Cukai Batam terus melakukan pemeriksaan terhadap temuan penyelundupan minuman beralkohol itu.

Baca Selengkapnya

Tarif Cukai Minuman Beralkohol Resmi Naik, Jadi Berapa?

6 Januari 2024

Tarif Cukai Minuman Beralkohol Resmi Naik, Jadi Berapa?

Pemerintah resmi menaikkan tarif cukai minuman yang mengandung etil alkohol (MMEA). Bagaimana rinciannya?

Baca Selengkapnya

Serba-serbi Minuman Beralkohol: Ketahui 4 Jenis Individu Suka Minuman Keras

26 Desember 2023

Serba-serbi Minuman Beralkohol: Ketahui 4 Jenis Individu Suka Minuman Keras

Meskipun ketika mengonsumsi minuman beralkohol semua tampak sama, tetapi mereka memiliki jenis atau masuk dalam golongan yang berbeda.

Baca Selengkapnya

Bahaya Mengonsumsi Minuman Beralkohol yang Sudah Berlebihan

26 Desember 2023

Bahaya Mengonsumsi Minuman Beralkohol yang Sudah Berlebihan

Bagi sebagian orang minuman beralkohol membuat kelelahan dan kesedihan hilang. Namun, dampak menenggak berlebihan mengancam kesehatan tubuh.

Baca Selengkapnya

Perbedaan Menenggak Minuman Beralkohol karena Kebiasaan dan Penyalahgunaan

25 Desember 2023

Perbedaan Menenggak Minuman Beralkohol karena Kebiasaan dan Penyalahgunaan

Alkohol kerap dikonsumsi seseorang karena kebiasaan atau penyalahgunaan. Alasan mengonsumsi minuman beralkohol tersebut memiliki perbedaan.

Baca Selengkapnya

Beberapa Hidangan Natal dalam Pesta Bisa Memengaruhi Tes Bau Alkohol, ini Penjelasannya

25 Desember 2023

Beberapa Hidangan Natal dalam Pesta Bisa Memengaruhi Tes Bau Alkohol, ini Penjelasannya

Apakah semua hidangan Natal yang mengandung senyawa alkohol dapat memengaruhi hasil tes breathalyser (memperkirakan alkohol dalam darah)?

Baca Selengkapnya