Menengok Lagi Manfaat dalam Buah Durian, Apa Saja?

Reporter

Tempo.co

Editor

Dwi Arjanto

Senin, 9 Mei 2022 17:32 WIB

Ilustrasi buah durian. ANTARA/Aditya Pradana Putra

TEMPO.CO, Jakarta -Buah durian memiliki bau yang menyengat dan memiliki rasa yang unik dan enak. Tak aneh durian juga disebut rajanya buah.

Buah durian terkenal di berbagai negara seperti Indonesia, Thailand, Malaysia, Filipina.

Ciri utama durian memiliki bentuk yang besar dan memiliki kulit yang berduri, daging yang tebal dan memiliki biji yang besar.

Apa saja manfaat atau berapa kandungan vitamin dalam buah durian?

Dilansir dari Healthline.com, berikut sederet manfaat dan kandungan vitamin dari buah durian.

  • Mengurangi risiko kanker.
Advertising
Advertising

Antioksidannya dapat menetralisir radikal bebas penyebab kanker. Dalam satu penelitian tabung reaksi, ekstrak durian mencegah penyebaran sel kanker payudara.

Kulitnya mengandung senyawa yang memiliki sifat antibakteri dan anti-ragi.

  • Menurunkan kadar gula darah.

Durian memiliki indeks glikemik (GI) yang berarti dapat meningkatkan kadar gula darah lebih sedikit.

Adapun kandungan vitamin durian sebagai berikut:

Kalori: 357,Lemak: 13 gram, Karbohidrat: 66 gram, Serat: 9 gram, Protein: 4 gram, Vitamin C: 80% dari Nilai Harian (DV), Tiamin: 61% dari DV, Mangan: 39% dari DV, Vitamin B6: 38% dari DV, Kalium: 30% dari DV, Riboflavin: 29% dari DV, Tembaga: 25% dari DV, Folat: 22% dari DV, Magnesium: 18% dari DV, Niasin: 13% dari DV

Itulah manfaat buah durian bagi kesehatan.

BILL CLINTON

Baca juga: Manfaat Mengonsumsi Durian Menurunkan Kadar Kolesterol Jahat LDL?

Berita terkait

12 Tips Bantu Cegah Kolesterol dan Gula Darah Tinggi

6 hari lalu

12 Tips Bantu Cegah Kolesterol dan Gula Darah Tinggi

Berikut 12 tips yang bantu mencegah kolesterol dan gula darah naik, termasuk pola makan dan kelola stres.

Baca Selengkapnya

Pola Tidur Baik Bantu Kurangi Risiko Penyakit Jantung dan Stroke

7 hari lalu

Pola Tidur Baik Bantu Kurangi Risiko Penyakit Jantung dan Stroke

Pola tidur yang sehat dapat membantu meningkatkan kesehatan tubuh secara keseluruhan.

Baca Selengkapnya

Benarkah Tidur di Lantai atau dengan Kipas Angin Sebabkan Paru-paru Basah?

13 hari lalu

Benarkah Tidur di Lantai atau dengan Kipas Angin Sebabkan Paru-paru Basah?

Dokter meluruskan beberapa mitos seputar paru-paru basah, termasuk yang mengaitkan kebiasaan tidur di lantai dan kipas angin menghadap badan.

Baca Selengkapnya

Sering Diabaikan, Padahal Peradangan Berisiko Penyakit Jantung sampai Kanker

14 hari lalu

Sering Diabaikan, Padahal Peradangan Berisiko Penyakit Jantung sampai Kanker

Peradangan yang terlalu sering berbahaya bagi kesehatan dan kita kerap mengabaikan dampaknya, yakni penyakit kronis.

Baca Selengkapnya

Gejala Penyakit Jantung yang Biasa Muncul saat Bangun Tidur

21 hari lalu

Gejala Penyakit Jantung yang Biasa Muncul saat Bangun Tidur

Penelitian baru-baru ini menemukan gejala penyakit jantung yang biasanya terjadi di pagi hari. Berikut penjelasannya.

Baca Selengkapnya

Penyanyi Hong Kong Dicegat di Bandara Malaysia gara-gara Bawa Durian Musang King

23 hari lalu

Penyanyi Hong Kong Dicegat di Bandara Malaysia gara-gara Bawa Durian Musang King

Setelah dicegat, penyanyi beserta kru keluar bandara dan menghabiskan durian itu sebelum terbang.

Baca Selengkapnya

Hati-hati Konsumsi Daging Merah Berlebihan Berbahaya Bagi Kesehatan

25 hari lalu

Hati-hati Konsumsi Daging Merah Berlebihan Berbahaya Bagi Kesehatan

Jika daging sapi atau daging merah dikonsumsi berlebihan dapat mengancam kesehatan. Bagaimana sebaiknya?

Baca Selengkapnya

Permintaan Ekspor Komoditas Durian Tinggi di China

28 hari lalu

Permintaan Ekspor Komoditas Durian Tinggi di China

Ekspor komoditas buah durian masih di bawah nanas dan pisang.

Baca Selengkapnya

Pentingnya EKG untuk Pemeriksaan Awal Penyakit Jantung

35 hari lalu

Pentingnya EKG untuk Pemeriksaan Awal Penyakit Jantung

Ada berbagai masalah terkait penyakit jantung dan EKG pun berperan penting sebagai rekaman aktivitas listrik jantung.

Baca Selengkapnya

Spesialis Sarankan Penderita Penyakit Jantung Kategori Ini Tak Puasa Ramadan

35 hari lalu

Spesialis Sarankan Penderita Penyakit Jantung Kategori Ini Tak Puasa Ramadan

Pakar mengungkapkan puasa Ramadan pada penderita penyakit jantung akut dikhawatirkan dapat mengakibatkan ketidakstabilan pompa jantung.

Baca Selengkapnya