Pilih Makanan Manis dengan Gula Alami untuk Berbuka Puasa

Reporter

Antara

Kamis, 23 Februari 2023 21:55 WIB

Ilustrasi Buka Puasa. shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Ramadan 2023 M tinggal sebulan lagi dan seperti biasa, makanan manis sering menjadi pilihan untuk berbuka puasa. Juru masak jebolan Masterchef Indonesia Musim 2, Desi Trisnawati, mengingatkan makanan manis untuk berbuka puasa tidak selalu harus mengandung gula pasir.

"Tapi kata manis, gula itu enggak berarti gula pasir. Manis itu tidak berarti dalam bentuk gula. Itu bisa ada dalam buah-buahan yang mungkin bisa jadi pilihan," kata Desi.

Kadar gula darah dalam tubuh bisa jadi rendah setelah satu hari berpuasa. Oleh karena itu, orang perlu meningkatkan kadar gula setelah berpuasa supaya tubuh tidak lemas. Desi mengingatkan mengonsumsi makanan yang memiliki kadar gula tinggi bisa menimbulkan risiko kesehatan, misalnya diabetes.

Pilih gula alami
Contoh makanan manis berbuka puasa yang memiliki kadar gula tinggi adalah es buah yang ditambahkan sirup dan susu. Dia menyarankan untuk mengonsumsi makanan manis dengan gula alami untuk berbuka puasa, misalnya buah. Desi juga memahami butuh proses untuk menerapkan pola makanan manis alami untuk berbuka puasa sebab mengonsumsi makanan manis setelah berpuasa sudah menjadi kebiasaan.

"Kitalah orang yang memulai untuk memutuskan tali rantai itu dengan memilih makan yang sehat, gula yang sehat, itu yang bisa dipertimbangkan," jelasnya.

Advertising
Advertising

Pilihan Editor: Kenali Anatomi dan Gejala Infeksi Saluran Kemih: Rasa Terbakar Saat Pipis hingga Air Kencing Keruh

Berita terkait

Terkini: Jokowi Dorong Penghiliran Industri Jagung, Uni Eropa Jajaki Peluang Investasi IKN

11 jam lalu

Terkini: Jokowi Dorong Penghiliran Industri Jagung, Uni Eropa Jajaki Peluang Investasi IKN

Terkini: Presiden Jokowi dorong penghiliran industri jagung, Uni Eropa jajaki peluang investasi di IKN.

Baca Selengkapnya

Bahlil Janji Percepat Investasi untuk Swasembada Gula dan Bioetanol

13 jam lalu

Bahlil Janji Percepat Investasi untuk Swasembada Gula dan Bioetanol

Menteri Investasi Bahlil Lahadalia mengatakan akan mempercepat investasi untuk percepatan swasembada gula dan bioetanol.

Baca Selengkapnya

Harga Naik, Toko Ritel Batasi Penjualan Gula Pasir

15 jam lalu

Harga Naik, Toko Ritel Batasi Penjualan Gula Pasir

Sejumlah toko ritel melakukan pembatasan penjualan gula pasir imbas dari naiknya harga gula.

Baca Selengkapnya

Tinggi Gula dan Asam, Siapa Saja yang Harus Menghindari Nanas?

3 hari lalu

Tinggi Gula dan Asam, Siapa Saja yang Harus Menghindari Nanas?

Buah nanas memang kaya vitamin dan mineral. Tapi tak semua orang bisa leluasa memakan buah ini. Berikut yang sebaiknya menghindari.

Baca Selengkapnya

Kenali Dampak Stres pada Diabetes dan Cara Mengelolanya

4 hari lalu

Kenali Dampak Stres pada Diabetes dan Cara Mengelolanya

Stres fisik, seperti saat sakit atau cedera, gula darah juga bisa meningkat, yang dapat mempengaruhi penderita diabetes tipe 1 maupun tipe 2.

Baca Selengkapnya

12 Penyebab Kantuk Berat yang Perlu Diwaspadai, Salah Satunya Kanker

4 hari lalu

12 Penyebab Kantuk Berat yang Perlu Diwaspadai, Salah Satunya Kanker

Rasa kantuk merupakan hal normal yang terjadi dalam tubuh. Tapi, ada beberapa penyebab kantuk berat yang harus diwaspadai. Ini penjelasannya.

Baca Selengkapnya

Jokowi Percaya Bahlil Pimpin Satgas Gula dan Bioetanol, Ini 7 Tugas Pokoknya

4 hari lalu

Jokowi Percaya Bahlil Pimpin Satgas Gula dan Bioetanol, Ini 7 Tugas Pokoknya

Presiden Jokowi tunjuk Menteri Investasi Bahlil Lahadalia sebagai Ketua Satgas Gula dan bioetanol. Apa saja tugas-tugasnya?

Baca Selengkapnya

Yang Perlu Diperhatikan Pasien Diabetes kala Cuaca Panas Ekstrem

6 hari lalu

Yang Perlu Diperhatikan Pasien Diabetes kala Cuaca Panas Ekstrem

Berikut tips tetap terhidrasi dan sehat selama cuaca panas ekstrem bagi pasien diabetes yang mungkin mengalami respons dari obat.

Baca Selengkapnya

12 Tips Bantu Cegah Kolesterol dan Gula Darah Tinggi

7 hari lalu

12 Tips Bantu Cegah Kolesterol dan Gula Darah Tinggi

Berikut 12 tips yang bantu mencegah kolesterol dan gula darah naik, termasuk pola makan dan kelola stres.

Baca Selengkapnya

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

9 hari lalu

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

Ternyata lima masalah ini menjadi penyebab penderita diabetes sulit tidur.

Baca Selengkapnya