Efisien dan Cerdas, Ini 8 Gaya Hidup Orang Jepang yang Membuat Hidup Lebih Simpel

Selasa, 10 Oktober 2023 17:18 WIB

Orang-orang bersulang bersama saat mereka berpiknik di bawah pohon sakura di taman Ueno di Tokyo, Jepang, 21 Maret 2023. Piknik bersama di bawah pohon sakura yang sedang mekar merupakan tradisi di Jepang. REUTERS/Androniki Christodoulou

TEMPO.CO, Jakarta - World Population Review menyebut Jepang sebagai negara paling pintar di dunia. Hal itu tak lepas dari berbagai gaya hidup kebanyakan orang Jepang yang khas dan disiplin. Dilansir dari uniquejapantours.com, inilah 8 gaya hidup orang Jepang yang efisien dan cerdas:

1.Pola Makan yang Sehat

Meskipun banyak beredar fast food dan junk food, pola makan masyarakat Jepang dikenal tidak konsumtif. Mereka banyak memasak sendiri dan menyukai masakan rumahan. Lebih sering mengonsumsi sayuran dan olahan laut.

2. Memetik Hasil Kebun Sendiri

Jepang memiliki etos kerja tinggi, jarang yang menganggur, dan pandai memanfaatkan waktu, seperti berkebun. Alhasil, orang Jepang jarang menghabiskan uang untuk membeli sayuran dan buah yang dapat ditanam sendiri.

Advertising
Advertising

3. Menggunakan Transportasi Umum

Pengguna bus dan MRT di Jepang kebanyakan didominasi oleh anak sekolah dan para pekerja. Selain untuk menghemat biaya dari perawatan kendaraan pribadi, orang Jepang juga berkontribusi untuk mengurangi polusi udara.

4. Mengurangi Pakaian yang Jarang Dikenakan

Negeri sakura ini tak jarang memiliki event preloved pakaian yang masih layak dipakai. Orang Jepang tidak boros untuk membeli baju. Mereka cenderung memiliki beberapa helai pakaian resmi dan sisanya yang nyaman digunakan asal rapi.

5. Waktu adalah Uang

Di tempat kerja keterlambatan tidak dapat ditolerir karena merugikan secara ekonomi. Karena tiap pekerjaan sudah memiliki timeline masing-masing yang wajib selesai saat itu juga.

6. Hobi Membaca

Waktu senggang di Jepang digunakan untuk membaca buku. Toko bukunya bahkan menyediakan bacaan gratis yang dapat dimanfaatkan orang Jepang tanpa menguras kantong.

7. Memilih Menyewa Apartemen

Terbatas dan mahalnya lahan di Jepang membuat para pekerja berpikir ulang jika ingin memiliki rumah pribadi. Apartemen menjadi salah satu pilihan bagi mereka sebagai kebutuhan primer yang tak kalah nyaman dengan rumah pribadi.

8. Melarang Masyarakatnya Obesitas

Aturan tercantum dalam UU Jepang berupa sanksi denda dan penjara apabila warga negaranya obesitas. Hal ini dikarenakan obesitas menghalangi produktivitas kerja dan mengancam risiko kesehatan. Selain itu, aturan ini untuk membatasi perilaku hidup konsumtif.

Pilihan Editor: Apa Itu Gaya Hidup Slow Food?

Berita terkait

Waspada Dampak Obesitas pada Anak

6 jam lalu

Waspada Dampak Obesitas pada Anak

Dampak obesitas pada anak terhadap harapan hidup sangat besar.

Baca Selengkapnya

Dua Kubu Masyarakat Dalam Budaya Olahraga, yang Malas dan Ekstrem

7 jam lalu

Dua Kubu Masyarakat Dalam Budaya Olahraga, yang Malas dan Ekstrem

Banyak pula orang yang baru mulai olahraga setelah divonis mengalami penyakit tertentu.

Baca Selengkapnya

7 Potensi Ancaman Serius Hipertensi dan Langkah-Langkah Pencegahan

13 jam lalu

7 Potensi Ancaman Serius Hipertensi dan Langkah-Langkah Pencegahan

Hari hipertensi sedunia diperingati setiap 17 Mei

Baca Selengkapnya

Seoul Permudah Akses Transportasi Umum untuk Wisatawan dengan Climate Card

2 hari lalu

Seoul Permudah Akses Transportasi Umum untuk Wisatawan dengan Climate Card

Pemerintah Seoul menawarkan Climate Card, tiket transit untuk wisatawan jangka pendek

Baca Selengkapnya

Pola Makan yang Dianjurkan untuk Redakan Gejala Menopause

5 hari lalu

Pola Makan yang Dianjurkan untuk Redakan Gejala Menopause

Fokus pada pola makan yang baik dengan mengonsumsi makanan yang bervariasi bisa membantu meringankan gejala menopause.

Baca Selengkapnya

Risiko Diabetes dan Obesitas Lebih Tinggi pada Pekerja Shift Malam

5 hari lalu

Risiko Diabetes dan Obesitas Lebih Tinggi pada Pekerja Shift Malam

Hanya beberapa hari bekerja jadwal shift malam dapat mempengaruhi perkembangan kondisi metabolik kronis dengan risiko diabetes dan obesitas.

Baca Selengkapnya

Cuaca Panas Ekstrem Sebabkan Heat Stroke, Ini yang Perlu Diwaspadai

10 hari lalu

Cuaca Panas Ekstrem Sebabkan Heat Stroke, Ini yang Perlu Diwaspadai

Cuaca panas ekstrem yang terjadi di Asia berpotensi menyebabkan heat stroke. Apa saja yang perlu diwaspadai?

Baca Selengkapnya

7 Cara Glow Up untuk Pria Agar Penampilan Berseri

11 hari lalu

7 Cara Glow Up untuk Pria Agar Penampilan Berseri

Cara glow up untuk pria mudah. Selain merawat kulit, Anda juga harus menjalani pola hidup sehat, mulai dari istirahat cukup hingga makan bergizi.

Baca Selengkapnya

5 Perbedaan Karakter Alpha Male dan Sigma Male

17 hari lalu

5 Perbedaan Karakter Alpha Male dan Sigma Male

Meskipun sigma male dan alpha male memiliki sedikit kesamaan, namun sangat jelas ada perbedaan kunci yang membedakan keduanya.

Baca Selengkapnya

Olahraga dan Modifikasi Gaya Hidup, Investasi Kesehatan bagi Anak Muda

17 hari lalu

Olahraga dan Modifikasi Gaya Hidup, Investasi Kesehatan bagi Anak Muda

Olahraga bisa menjadi investasi kesehatan di masa datang dan penting bagi anak muda zaman sekarang mengubah gaya hidup sehat dengan rajin berolahraga.

Baca Selengkapnya