Nikmatnya Eggnog, Minuman Khas Liburan Natal. Cek Bahayanya bagi Kesehatan

Reporter

Tempo.co

Rabu, 20 Desember 2023 17:06 WIB

Ilustrasi eggnog. Foto: Pixabay.com/Jill Wellington

TEMPO.CO, Jakarta - Eggnog yang manis dan kental biasa menjadi hidangan khas saat liburan Natal dan Tahun Baru. Namun hati-hati minuman dengan bahan telur yang seharusnya sehat, meski dicampur susu dan krim, ini bisa jadi tak sehat.

"Telur mentah yang paling berisiko karena Anda bisa terinfeksi Salmonella,"kata litigator keamanan makanan Bill Marler kepada HuffPost.

Menurut Dr. Don Schaffner, spesialis ilmu makanan di Rutgers, yang membuat khawatir justru bukan telur atau campuran susu dan krim tapi karena bahan-bahan mentahnya. Selain salmonella, waspadai pula bakteri listeria, e.coli, dan kampilobakter.

Menurut para sejarawan, tradisi eggnog sebagai hidangan khas dimulai pada abad ke-17 di Inggris. Hanya orang-orang kaya yang mampu membeli telur dan susu yang bisa menghidangkannya di hari libur.

Pakar diet Dr. Mildred Cody mengingatkan jangan coba mencampurkan eggnog dengan alkohol dengan tujuan membunuh bakteri. Tindakan paling tepat tentu saja pasteurisasi.

Advertising
Advertising

Cara aman buat makanan
Untuk mengurangi risiko, para pakar tersebut menyarankan membeli telur yang memang disiapkan untuk eggnog dan sudah dipasteurisasi, bukan telur mentah biasa. Tips lain dari para ahli kesehatan tersebut soal keamanan makanan adalah:

-Simpan makanan dan minuman pada suhu sekitar 5 derajat Celcius atau lebih dingin lagi untuk mencegah invasi patogen.
-Jangan biarkan makanan matang berada di luar temperatur ruangan lebih dari 2 jam.
-Jaga makanan panas tetap hangat dan pisahkan dari makanan dingin.
-Cuci bersih peralatan dapur.
-Cuci tangan.

Pilihan Editor: Suka Makan Putih Telur Mentah? Awas Risiko Kekurangan Biotin

Berita terkait

Telur Memang Sedap dan Sehat tapi Pahami Juga Nutrisinya

6 jam lalu

Telur Memang Sedap dan Sehat tapi Pahami Juga Nutrisinya

Apapun olahan telur, ada baiknya untuk memahami kandungan nutrisinya. Sebelum membeli, berikut fakta manfaat telur dan nutrisinya.

Baca Selengkapnya

Mengapa Paskah Identik dengan Telur dan Kelinci?

45 hari lalu

Mengapa Paskah Identik dengan Telur dan Kelinci?

Ucapan Paskah ramai bertengger di berbagai kanal media sosial. Sebenarnya dari mana asalnya, mengapa telur dan kelinci identik dengan paskah?

Baca Selengkapnya

Saran Pakar Gizi untuk Lengkapi MPASI dengan Aneka Nutrisi Telur

54 hari lalu

Saran Pakar Gizi untuk Lengkapi MPASI dengan Aneka Nutrisi Telur

Telur merupakan sumber protein hewani yang serbaguna untuk memenuhi kebutuhan gizi anak saat diolah menjadi MPASI.

Baca Selengkapnya

Relaksasi HET Diklaim Redam Kenaikan Harga Beras di Jawa Barat

57 hari lalu

Relaksasi HET Diklaim Redam Kenaikan Harga Beras di Jawa Barat

Bahan makanan yang diwaspadai bergerak naik menjelang Hari Raya Lebaran di antaranya beras, daging ayam, telur, serta minyak goreng.

Baca Selengkapnya

Kemendag Sebut Harga Beras dan Cabai Turun, Daging Ayam dan Telur Stabil Tinggi

59 hari lalu

Kemendag Sebut Harga Beras dan Cabai Turun, Daging Ayam dan Telur Stabil Tinggi

Direktur Jenderal Perdagangan Dalam Negeri Kementerian Perdagangan, Isy Karim menyatakan bahwa harga cabai dan beras sudah mulai turun. Sedangkan harga daging ayam dan telur masih stabil tinggi.

Baca Selengkapnya

Kementan Pastikan Stok Telur dan Daging Ayam Aman di Pasar Jakarta Selatan

17 Maret 2024

Kementan Pastikan Stok Telur dan Daging Ayam Aman di Pasar Jakarta Selatan

Kementerian Pertanian terus menjalin kerja sama dengan berbagai pihak melakukan pemantauan ketersediaan pangan termasuk daging dan telur.

Baca Selengkapnya

3 Resep Hidangan Telur untuk Menu Sahur Anak-anak

15 Maret 2024

3 Resep Hidangan Telur untuk Menu Sahur Anak-anak

Dalam persiapan menu sahur, hidangan berprotein tinggi seperti telur menjadi pilihan utama untuk memberikan energi tahan lama bagi anak-anak

Baca Selengkapnya

Satgas Pangan Polri Awasi Distribusi Bahan Pokok untuk Menjaga Stabilitas Harga Jelang Idulfitri

15 Maret 2024

Satgas Pangan Polri Awasi Distribusi Bahan Pokok untuk Menjaga Stabilitas Harga Jelang Idulfitri

Satgas Pangan Polri melakukan pengawasan proses distribusi bahan pokok penting. Dilakukan untuk menjaga stabilitas harga jelang Idulfitri 1445 H.

Baca Selengkapnya

Cara Unik Calvin Harris Mengatasi Jet Lag

7 Maret 2024

Cara Unik Calvin Harris Mengatasi Jet Lag

Calvin Harris memiliki cara unik untuk mengatasi jet lag. Namun ada juga beberapa cara yang lebih umum untuk mencegahnya

Baca Selengkapnya

Tim Peneliti di IPB University Kembangkan Telur Ayam Kaya Vitamin D3

6 Maret 2024

Tim Peneliti di IPB University Kembangkan Telur Ayam Kaya Vitamin D3

Telur hasil penelitian tim IPB University ini bisa berkontribusi langsung terhadap peningkatan asupan vitamin D3 manusia tanpa mengubah pola konsumsi.

Baca Selengkapnya