Revitalisasi Tenun Ulos  

Reporter

Minggu, 21 Juli 2013 12:41 WIB

Mahasiswa ITB asal Sumatera Utara mengenalkan jenis kain ulos pada Festival Seni dan Budaya ITB di sepanjang Jalan Ganeca, Bandung, Jawa Barat, Minggu (25/3). TEMPO/Prima Mulia

TEMPO.CO, Jakarta -Tanah Batak, juga meniliki keindahan tersendiri bila bicara soal tenun atau kain daerahnya. Seperti halnya batik yang menjadi kebanggaan dan berjaya di Jawa, tenun ulos merupakan kekayaan dan keindahaan kain dari Tanah Medan ini. Adalah perancang busana, Merdi Sihombing yang menuangkan karyanya atas nama lelulur dengan nama “Travel in Cloth, Partonun Ulos” yang digelar di Galeri Nasional Jakarta, sejak 19 Juli hingga 16 Agustus 2013.

Pameran ini kembali mengingatkan bahwa Indonesia kaya akan budaya. Selain batik, Merdi akan memamerkan kain tradisional yang kini menjadi kebanggaan Tanah Air, seperti menampilkan revitalisasi 40 kain ulos berciri khas, filosofi dan nilai tradisi yang terjaga dengan pewarnaan alami.

"Saya hanya ingin menjadi bagian dari kekayaan dan keindahan kain Indonesia dari tanah lelulur saya yaitu, tenun ulos," kata Merdi yang ditemui di sela-sela pameran pada Jumat, 19 Juli di Galeri Nasional Jakarta.

Dia menceritakan melalui pameran kali ini menuturkan melalui kain tekstil untuk fashion dan tekstil modern yang di-printing dan disesuaikan konsep aslinya melalui modifikasi motif-motif tua dan tradisional.

Merdi ingin menunjukkan keanekaragaman Batak melalui kain tenun.

"Selain kain, saya juga mempertunjukan seni patung seperti Sigale-gale, ukiran, parsanggul nan ganjang (sanggul nan tinggi), dan beberapa kebudayaan lain yang sudah hampir punah dan sulit ditemukan."

Merdi mengakui ini merupakan pameran ulos episode pertamanya sebagai orang Batak yang berkolaborasi dengan seniman.

"Tapi saya yakin ini sebagai pembuka untuk menuju pameran berikutnya tentang ulos yang menjadi bagian penting dari kekayaan, keindahan dan keragaman kain di Indonesia. Ulos akan berjaya seperti halnya batik," kata Merdi.

HADRIANI P
Baca berita lain
Gelar Batik Nusantara 2013, Inovasi Batik Indonesia
Pria Metroseksual Makin Banyak
Cerita Batik Nelson Mandela

Berita terkait

Bamsoet : Gotong Royong dan Menghidupi Kewajiban Check and Balances

4 menit lalu

Bamsoet : Gotong Royong dan Menghidupi Kewajiban Check and Balances

Ragam persoalan baru yang menjadi tantangan riel, utamanya di sektor ekonomi, terus tereskalasi akibat ketidakpastian global yang berlarut-larut sekarang ini.

Baca Selengkapnya

BPJS Ketenagakerjaan Tanggung Biaya Perawatan Petugas Jatuh dari Pintu Pesawat

8 menit lalu

BPJS Ketenagakerjaan Tanggung Biaya Perawatan Petugas Jatuh dari Pintu Pesawat

Sebuah video yang menunjukkan seorang petugas bandara terjatuh dari tangga pesawat, viral di media sosial.

Baca Selengkapnya

Hasil Thailand Open 2024: Alami Masalah Lutut, Komang Ayu Cahya Dewi Tersingkir di Perempat Final

14 menit lalu

Hasil Thailand Open 2024: Alami Masalah Lutut, Komang Ayu Cahya Dewi Tersingkir di Perempat Final

Komang Ayu Cahya Dewi terlihat mengalami masalah pada lutut kanannya saat melawan wakil Cina Han Yue dalam laga perempat final Thailand Open 2024.

Baca Selengkapnya

Mengenal Pemeran Film Tarot

14 menit lalu

Mengenal Pemeran Film Tarot

Film Tarot arahan sutradara Spenser Cohen dan Anna Halberg

Baca Selengkapnya

Dua Kubu Masyarakat Dalam Budaya Olahraga, yang Malas dan Ekstrem

18 menit lalu

Dua Kubu Masyarakat Dalam Budaya Olahraga, yang Malas dan Ekstrem

Banyak pula orang yang baru mulai olahraga setelah divonis mengalami penyakit tertentu.

Baca Selengkapnya

Soal Gaya Hidup Pejabat KPU yang Disindir DPR, Feri Amsari: Kita Jadi Mengerti Kenapa Kecurangan Pemilu Dibiarkan

18 menit lalu

Soal Gaya Hidup Pejabat KPU yang Disindir DPR, Feri Amsari: Kita Jadi Mengerti Kenapa Kecurangan Pemilu Dibiarkan

Pakar hukum tata negara Feri Amsari merespons gaya hidup pejabat KPU yang sempat disindir DPR, yakni menyewa private jet hingga bermain wanita.

Baca Selengkapnya

Daftar Negara yang Mendukung Palestina, Ada Indonesia

23 menit lalu

Daftar Negara yang Mendukung Palestina, Ada Indonesia

Mulai dari Indonesia hingga Afrika Selatan, berikut ini adalah negara yang mendukung Palestina melawan agresi Israel

Baca Selengkapnya

Profil Tanzania, Lawan Timnas Indonesia dalam Uji Coba Sebelum Kualifikasi Piala Dunia 2026

23 menit lalu

Profil Tanzania, Lawan Timnas Indonesia dalam Uji Coba Sebelum Kualifikasi Piala Dunia 2026

Duel Timnas Indonesia vs Tanzania nanti akan menjadi pertemuan kedua mereka sepanjang sejarah. Bagaimana profil tim asal benua Afrika tersebut?

Baca Selengkapnya

Garuda Indonesia: Penyebab Percikan Api Pesawat Pengangkut Calon Jemaah Haji Masih Diinvestigasi

26 menit lalu

Garuda Indonesia: Penyebab Percikan Api Pesawat Pengangkut Calon Jemaah Haji Masih Diinvestigasi

Salah satu tugas Garuda Indonesia adalah melakukan pemeriksaan serta perbaikan pesawat secara rutin dan regular.

Baca Selengkapnya

BEM USU: Mahasiswa Baru Dijebak, UKT Naik Diumumkan Usai Dinyatakan Lulus

39 menit lalu

BEM USU: Mahasiswa Baru Dijebak, UKT Naik Diumumkan Usai Dinyatakan Lulus

Kata BEM USU soal kenaikan UKT di kampusnya.

Baca Selengkapnya