Buah Naga, Enam Manfaatnya dari Anti Penuaan sampai Kanker

Reporter

Editor

Susandijani

Kamis, 16 Maret 2017 19:36 WIB

Mahasiswa Ini Buat Pangan Lokal dari Buah Naga(Komunika Online)


3. Menurunkan kadar kolesterol jahat
Buah naga dapat dapat menurunkan kadar kolesterol jahat dalam tubuh. Sebuah studi dalam jurnal Pharmacognosy Research pada 2010, menemukan, konsumsi buah naha bisa menurunkan risiko berkembangnya penyakit jantung dan tekanan darah tinggi.

Selain itu, buah eksotik ini juga merupakan sumber lemak tak jenuh yang bagus untuk menjaga kesehatan jantung. (Baca :Flu Pilek Mewabah, Apa Rahasia Perempuan Ini Tetap Sehat?)

4. Menstabilkan gula darah
Asupan tinggi serat dalam buah naga dapat membantu menstabilkan tingkat gula darah seseorang, dengan menekan lonjakan gula darah.

5. Menjaga kesehatan pencernaan
Kandungan serat dalam buah naga dapat melancarkan sistem pencernaan. Di samping itu, konsumsi buah tropis ini juga dapat membantu mengurangi konstipasi.

"Mereka yang mengalami konstipasi bisa mengambil manfaat jika mengonsumsi buah ini dalam menu diet mereka," kata Meehan.

6. Meningkatkan daya tahan tubuh
Jumlah vitamin C yang tinggi dalam buah naga mampu meningkatkan sistem daya tubuh. Selain itu juga membantu menstimulasi antioksidan. Kandungan vitamin C, mineral, fitoalbumin juga mampu melawan radikal bebas. (Baca :Yoghurt Jangan Dimakan Mentah Karena Ada Sianida, Makanan lain?

Selain itu, kandungan vitamin B1, B2, B3, kalsium, fosfor, zat besi, protein, niasin dan serat juga berkontribusi meningkatkan fungsi sistem daya tahan tubuh.

ANTARA

Berita terkait

Rutin Aktivitas Olahraga, Apa Saja Manfaatnya?

1 hari lalu

Rutin Aktivitas Olahraga, Apa Saja Manfaatnya?

Olahraga bukan hanya tentang membentuk tubuh atau memperkuat otot

Baca Selengkapnya

Jokowi: Daerah Kepulauan Indonesia Kekurangan Dokter Spesialis

8 hari lalu

Jokowi: Daerah Kepulauan Indonesia Kekurangan Dokter Spesialis

Jokowi mengatakan kemampuan produksi dokter spesialis Indonesia hanya 2.700 per tahun.

Baca Selengkapnya

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

10 hari lalu

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

Bayi harus menjalani imunisasi karena beberapa alasan tertentu yang akan dibahas dalam artikel ini.

Baca Selengkapnya

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

10 hari lalu

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

Bayi penting untuk melakukan imunisasi secara rutin agar terhindar dari bahaya kesehatan mendatang. Lantas, apa saja bahaya bagi bayi yang tidak melakukan imunisasi?

Baca Selengkapnya

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

17 hari lalu

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

PT Indordesa-- anak perusahaan PT Konimex, meluncurkan produk makanan nutrisi dan perawatan kesehatan, FontLife One, di Kota Solo, Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

18 hari lalu

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

Kehadiran itu membahayakan tujuan perjanjian, yaitu mengatur keseluruhan daur hidup plastik untuk melindungi kesehatan manusia dan lingkungan.

Baca Selengkapnya

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

18 hari lalu

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

Presiden Joko Widodo atau Jokowi acap menyampaikan keresahannya soal warga negara Indonesia yang berbondong-bondong berobat ke negara lain, alih-alih dalam negeri.

Baca Selengkapnya

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

19 hari lalu

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

Ternyata lima masalah ini menjadi penyebab penderita diabetes sulit tidur.

Baca Selengkapnya

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

19 hari lalu

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

Proyek penelitian di 13 negara ini bertujuan meningkatkan kesadaran global tentang bahan kimia berbahaya dalam plastik daur ulang

Baca Selengkapnya

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

20 hari lalu

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

Presiden Jokowi mengungkapkan PR besar Indonesia di bidang kesehatan. Apa saja?

Baca Selengkapnya