Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

5 Zodiak yang Suka Sarkasme

Reporter

Editor

Rini Kustiani

image-gnews
Ilustrasi wanita/perempuan mengobrol. Shutterstock
Ilustrasi wanita/perempuan mengobrol. Shutterstock
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Sarkasme merupakan kebiasaan mengejek atau menyindir seseorang secara halus dan ambigu. Beberapa orang yang menyadarinya mungkin akan merasa sakit hati atau malah tertawa karena ejekan yang dilontarkan secara sarkastik terkesan lucu.

Jika sarkasme terlalu sering dilakukan, maka itu bisa menjadi pertanda hubungan yang tidak sehat. Untuk mengetahui siapa saja yang sering melakukannya, maka berikut ini daftar kelompok orangnya berdasarkan zodiak:

  • Gemini (21 Mei - 20 Juni)
    Para Gemini memiliki selera humor yang sangat cerdas dan kreatif. Mereka sering melakukan sarkasme hanya untuk membuat orang lain tertawa. Gemini juga tahu cara yang paling tepat untuk mengucapkan sindirannya secara tidak langsung.

  • Scorpio (23 Oktober - 21 November)
    Sering kali Scorpio menggoda temannya sebagai cara supaya lebih akrab. Bukan bermaksud jahat. Hanya saja jalan pikir mereka memang seperti itu, yakni menyindir agar hubungan bisa semakin dekat. Scorpio juga tak segan mengejek temannya yang sedang menasihati dia misalkan dengan memanggilnya "Ibu Guru".

  • Sagitarius (22 November - 21 Desember)
    Seorang Sagitarius memang memiliki selera humor yang tinggi dan dapat menemukan hal buruk di situasi yang berbeda. Mereka bisa menjadi orang yang disenangi ketika sedang berbicara, tapi juga dibenci karena sarkasme. Bagi Sagitarius, itu bukan urusan serius dan hanya cara untuk menyampaikan maksudnya.

  • Capricorn (22 Desember - 19 Januari)
    Alih-alih mengkritik orang atas dasar apa yang sudah dia lakukan, Capricorn memilih melakukan sarkasme atas pandangan mereka terhadap orang yang dianggapnya aneh atau konyol. Mereka merasa lebih mudah untuk menyampaikan maksudnya melalui ucapan sarkasme ketimbang bicara gamblang.

    Iklan
    Scroll Untuk Melanjutkan

  • Aquarius (20 Januari - 18 Februari)
    Aquarius merupakan orang yang sangat pintar, memiliki selera humor yang cerdas, dan tidak takut untuk melakukan hal-hal yang aneh atau tidak biasa baginya. Tidak seperti yang lain, Aquarius menggunakan sarkasme sebagai gaya bercandanya untuk menunjukkan sesuatu yang sudah jelas.

LAURENSIA FAYOLA | YOUR TANGO

Baca juga:
3 Zodiak Pemalu vs 3 Zodiak Paling Percaya Diri, Kamu Termasuk yang Mana?

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik Tempo.co Update untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram lebih dulu.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pakar Antimonopoli Sebut Rencana Google AI di iPhone Akan Bermasalah

38 hari lalu

Gemini (Google)
Pakar Antimonopoli Sebut Rencana Google AI di iPhone Akan Bermasalah

Google sudah berada di bawah pengawasan karena membayar miliaran dolar kepada Apple untuk menjadi penyedia pencarian default.


Google Menangguhkan Gemini Gambar Orang, Tak Akurat hingga Upaya Merilis Ulang Versi Baru

26 Februari 2024

Gemini (Google)
Google Menangguhkan Gemini Gambar Orang, Tak Akurat hingga Upaya Merilis Ulang Versi Baru

Google menghentikan sementara kemampuan Gemini AI untuk menghasilkan gambar orang setelah perangkat tersebut tidak akurat menghasilkan gambar tokoh


Google Hentikan Fitur Pembuatan Gambar di Gemini Imbas Bias di Tokoh Sejarah Amerika

26 Februari 2024

Gemini (Google)
Google Hentikan Fitur Pembuatan Gambar di Gemini Imbas Bias di Tokoh Sejarah Amerika

Google menghentikan fitur pembuatan gambar di Gemini--chatbot AI miliknya yang dulu bernama Bard.


Google Resmi Rebranding AI Bard Menjadi Gemini, Ini Detailnya

9 Februari 2024

Gemini (Google)
Google Resmi Rebranding AI Bard Menjadi Gemini, Ini Detailnya

Inti dari penawaran baru Gemini adalah Gemini Ultra yang tersedia melalui tingkat AI Premium Google One.


Google Bard Resmi Berubah Nama Menjadi Gemini, Ini Kelebihannya

9 Februari 2024

Gemini (Google)
Google Bard Resmi Berubah Nama Menjadi Gemini, Ini Kelebihannya

Dengan mengubah nama Bard menjadi Gemini, Google siap menantang popularitas ChatGPT OpenAI.


Tahun Baru Imlek 2024, PBB Terbitkan Prangko Khusus Seri Naga

17 Januari 2024

Gambar yang dirilis oleh Badan Pos PBB (UNPA) pada 16 Januari 2024 ini menunjukkan lembaran prangko Tahun Naga. (UNPA/HO via Xinhua)
Tahun Baru Imlek 2024, PBB Terbitkan Prangko Khusus Seri Naga

Badan Pos Perserikatan Bangsa-Bangsa (UNPA) akan menerbitkan prangko khusus seri Naga untuk merayakan Tahun Baru Imlek 2024.


Soal Ndasmu Etik Begini Pembelaan Prabowo dan Timnya, Pengamat: Umpatan Sarkasme, Kontras dengan Gemoy

19 Desember 2023

Calon Presiden nomor urut 2 Prabowo Subianto berjoget saat debat capres perdana di KPU RI, Jakarta, Selasa, 12 Desember 2023. Tema yang diusung pada Debat Capres 2024 pertama adalah Hukum, HAM, Pemerintahan, Pemberantasan Korupsi, dan Penguatan Demokrasi. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Soal Ndasmu Etik Begini Pembelaan Prabowo dan Timnya, Pengamat: Umpatan Sarkasme, Kontras dengan Gemoy

Capres Prabowo Subianto menjadi sorotan karena ucapan ndasmu etik. Prabowo dan timnya terus berkilah, pengamat sebut sebagai sarkasme.


Google Luncurkan Model AI Gemini untuk Mengalahkan GPT-4

7 Desember 2023

Logo Google. REUTERS
Google Luncurkan Model AI Gemini untuk Mengalahkan GPT-4

Gemini adalah lompatan besar dalam model AI yang pada akhirnya akan mempengaruhi hampir semua produk Google.


Ini Dia Gemini, Model AI Pesaing ChatGPT Buatan Google

7 Desember 2023

Logo baru Facebook yang dicetak 3D terlihat di depan logo Google yang ditampilkan dalam ilustrasi ini yang diambil pada 2 November 2021. REUTERS/Dado Ruvic/Illustration
Ini Dia Gemini, Model AI Pesaing ChatGPT Buatan Google

Alphabet, perusahaan holding bentukan Google, memperkenalkan model AI Gemini yang telah lama ditunggu-tunggu.


Menilik Horoskop: Sejarah dan Tanda Zodiak, Apa Bintangmu?

9 Agustus 2023

Ilustrasi Horoskop. shutterstock.com
Menilik Horoskop: Sejarah dan Tanda Zodiak, Apa Bintangmu?

Horoskop menjadi istilah yang tidak asing lagi terdengar oleh sebagian orang, terkait zodiak. Bagaimana perkembangan horoskop dari masa ke masa?