Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Malas Bergerak, Mengapa Gaya Hidup Mager tidak Sehat?

Reporter

Editor

Bram Setiawan

image-gnews
Ilustrasi wanita makan di tempat tidur. Freepik.com/Bearfotos
Ilustrasi wanita makan di tempat tidur. Freepik.com/Bearfotos
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -  Malas bergerak atau mager tergolong gaya hidup yang tidak sehat. Organisasi Kesehatan Dunia atau WHO menyarankan gaya hidup aktif untuk mencegah penyakit. 

Mager kurangnya aktivitas fisik yang berdampak buruk terhadap kesehatan tubuh. Sport Sciences for Health memperkuat saran itu sekaligus menunjukkan peningkatan jumlah waktu tidak melakukan apa-apa berdampak buruk terhadap kesehatan mental.

Mager perlu dicegah

Gaya hidup sedentari atau sering diartikan malas bergerak itu pola perilaku yang minim melakukan aktivitas atau kegiatan fisik. Sering mager bisa meningkatkan risiko gangguan kesehatan. Menurut WHO, gaya hidup sedentari salah satu dari 10 penyebab kematian terbanyak di dunia. 

Pada 2008, European Prospective Investigation into Cancer and Nutrition (EPIC) melaporkan, kematian akibat kebiasaan malas gerak jumlahnya dua kali lebih banyak dibandingkan karena obesitas. Risiko mengalami lebih banyak masalah kesehatan akan  meningkat apabila diikuti dengan pola makan yang tidak seimbang dan kebiasaan tak sehat seperti merokok atau minum alkohol.

Saat bekerja sambil duduk lama, membungkuk atau melengkung menjadikan tulang belakang tegang. Paru-paru tidak mendapat ruang cukup untuk mengembang optimal sehingga kadar oksigen yang bisa diedarkan ke seluruh tubuh makin sedikit. Sirkulasi juga akan terganggu jika kurang bergerak. Kurangnya oksigen yang diterima otak bisa menyebabkan konsentrasi merosot.

Aktivitas fisik mampu merangsang aliran darah banyak oksigen ke otak dan memperbaiki sel juga jaringan. Kurang aktivitas fisik menyebabkan fungsi otak menurun sehingga dalam jangka panjang mengakibatkan gangguan fungsi kognitif.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Banyak manfaat dari olahraga salah satunya mencegah kemalasan. Berolahraga walaupun sebentar saja meningkatkan energi, memperbaiki suasana hati, dan mengurangi kecemasan, stres, depresi. Coba membiasakan diri berjalan kaki atau bersepeda untuk melawan rasa malas.

Ada berbagai cara untuk tidur lebih nyenyak saat malam. Misalnya, tidak menonton sebelum tidur hingga membatasi waktu tidur siang tidak berlebihan. Selalu mengusahakan tidur selama tujuh jam hingga delapan jam setiap malam supaya merasa segar. Mengutip Verrywell Mind, rutinitas tidur yang sehat membantu pikiran merasa seimbang dan berenergi untuk lebih produktif.

Pilihan Editor: 5 Kiat Mencegah Malas Bergerak atau Mager

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kenali Dampak Stres pada Diabetes dan Cara Mengelolanya

4 jam lalu

Ilustrasi stres. TEMPO/Subekti
Kenali Dampak Stres pada Diabetes dan Cara Mengelolanya

Stres fisik, seperti saat sakit atau cedera, gula darah juga bisa meningkat, yang dapat mempengaruhi penderita diabetes tipe 1 maupun tipe 2.


5 Teknik Pernapasan untuk Mempermudah Tidur pada Malam Hari

4 jam lalu

Ilustrasi perempuan tidur. Foto: Freepik.com
5 Teknik Pernapasan untuk Mempermudah Tidur pada Malam Hari

Berikut beberapa teknik pernapasan yang dapat Anda praktikkan untuk memeprmudah tidur pada malam hari


Psikiater: Jangan Ukur Kebahagiaan Berdasar Standar Orang Lain

5 jam lalu

Ilustrasi wanita bahagia. Unsplash.com/Priscilla du Preez
Psikiater: Jangan Ukur Kebahagiaan Berdasar Standar Orang Lain

Faktor penghambat kebahagiaan kerap berasal dari tekanan dalam diri untuk mencapai sesuatu dari standar mengukur kebahagiaan orang lain.


Tips Psikiater untuk Mengusir Rasa Tak Bahagia

16 jam lalu

Menulis jurnal setiap hari bisa menjadi salah satu cara untuk mengatasi gangguan kecemasan. (Pexels/Alina Vilchenko)
Tips Psikiater untuk Mengusir Rasa Tak Bahagia

Rutin menulis jurnal bersyukur atau gratitude journal, semacam buku harian, bisa menjadi salah satu cara mengusir perasaan tidak bahagia.


Inilah Manfaat Berlari di Pagi Hari

2 hari lalu

Ilustrasi laki-laki dan wanita berlari bersama. shutterstock.com
Inilah Manfaat Berlari di Pagi Hari

Salah satu manfaat yang paling signifikan dari berlari di pagi hari adalah kemampuannya untuk mengurangi gejala depresi.


12 Tips Bantu Cegah Kolesterol dan Gula Darah Tinggi

3 hari lalu

Ilustrasi ciri-ciri kolesterol tinggi pada wanita. Foto: Canva
12 Tips Bantu Cegah Kolesterol dan Gula Darah Tinggi

Berikut 12 tips yang bantu mencegah kolesterol dan gula darah naik, termasuk pola makan dan kelola stres.


Pakar Sebut 8 Hal Paling Umum yang Percepat Penuaan

4 hari lalu

Ilustrasi wanita menyikat gigi. Foto: Unsplash.com/Diana Polekhina
Pakar Sebut 8 Hal Paling Umum yang Percepat Penuaan

Pakar kesehatan menyebut delapan perilaku tak sehat paling umum yang mempercepat proses penuaan. Apa saja?


5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

4 hari lalu

Ilustrasi wanita alami kepala pusing saat bangun tidur. Foto: Freepik.com/Jcomp
5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

Ternyata lima masalah ini menjadi penyebab penderita diabetes sulit tidur.


Saling Mempengaruhi, Ini Hubungan Diabetes dengan Gangguan Tidur

4 hari lalu

Ilustrasi diabetes. Freepik.com
Saling Mempengaruhi, Ini Hubungan Diabetes dengan Gangguan Tidur

Penderita diabetes tipe 2 mengalami masalah gangguan tidur karena ketidakstabilan kadar gula darah dan gejala terkait diabetes.


Kelola Stres Setiap Hari untuk Redakan Emosi

4 hari lalu

Ilustrasi mengurangi stress. Freepik.com/fabrikasimf
Kelola Stres Setiap Hari untuk Redakan Emosi

Mengelola stres adalah cara meredakan emosi yang harus terus dilatih setiap hari agar tidak mudah emosional si situasi yang buruk.