Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Gaya Santuy Suga BTS Menuju Jakarta Pakai Celana Pendek dan Sandal Mewah

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
Suga BTS. Foto: Instagram/@agustd
Suga BTS. Foto: Instagram/@agustd
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Suga BTS akan memulai rangkaian Agust D TOUR 2023 Asia, di Jakarta, pada Jumat 26 hingga Minggu 28 Mei 2023. Konser bertajuk SUGA | Agust D TOUR IN JAKARTA ini akan diselenggarakan di Hall 5-6 ICE BSD, Tangerang.

Menilik laman Instagram Dispatch, Suga berangkat ke Jakarta pada Rabu, 24 Mei 2023. Suga yang berjalan cepat di bandara Incheon, Korea Selatan, terlihat bergaya kasual mengenakan jaket, celana jeans pendek dan sandal. Penampilannya sedikit berbeda saat melakukan perjalanan ke negara lainnya. 

Meski begitu, harga outfit Suga cukup mencuri perhatian. Akun Instagram Bangtan Outfit mengunggah detaill pakaian yang digunakan pria bernama Min Yoongi itu. "Outfit ke kabupaten," bunyi keterangan unggahan tersebut.

Seperti yang diungkapkan laman Instagram Bangtan Outfit. Dia mengenakan jaket Reebok senilai Rp 1,5 juta, dan celana jeans pendek Amiri senilai Rp 8,3 juta. Sebagai pelengkap penampilan, duta global Valentiino mengenakan topi baseball dari koleksi merek itu senilai Rp 8,7 juta dan sandal Valentino Garavani, Men's Tonal Sandal V-logo senilai Rp 14,4 juta. Jika ditotal hampir mencapai Rp 33 juta. 

Penampilan yang terlihat sangat santai, mendapat respon beragam dari penggemar, terutama pilihan celana pendek dan sandal . "Dari semua negara yang yoogi kunjungi (tour) ini outfit yang paling santuyy, berasa mau mudik ke rumah istri," komentar seorang Army, sebutan penggemar BTS.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Celananya dilengkuk ke atas so stylish sekali Yunki nya aku, yoongi itu termasuk yg suka searching2 sesuatu biar dia lebih tau tentang apapun dan mungkin jg dia tau klo di Indonesia lg panas2 nya makanya dia pake celana pendek," tambah yang lain.

Beberapa penggemar juga mengomentari harga sandal Suga yang mencapai belasan juta. "Awas yoon sendal lu jangan di taro d iluar bahaya jakarta," tulis yang lain. 

"Kirain sendalnya paling murah, rupa-rupanya seharga motor," komentara lainnya.

Konser Agust D TOUR 2023 ini merupakan konser solo pertama Suga yang dimulai dari Amerika Serikat, Asia, dan Korea yang akan menjadi penutup. Pada konsernya di Asia, Suga akan mengunjungi 4 negara yaitu Indonesia, Jepang, Thailand, dan Singapura. 

Pilihan editor: 5 Fakta Unik Konser Suga BTS yang Akan Digelar di ICE BSD

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram lebih dulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Hari Batik Nasional: Daftar Tokoh Dunia yang Mengenakan Batik, Nelson Mandela sampai Suga BTS

9 hari lalu

Nelson Mandela saat dikunjungi Michelle Obama dan kedua anaknya tahun 2011. Mandela sering mengenakan batik kesayangannya saat bertemu beberapa tokoh dunia. Rnw.nl
Hari Batik Nasional: Daftar Tokoh Dunia yang Mengenakan Batik, Nelson Mandela sampai Suga BTS

Batik memiliki peringatan khusus dalam Hari Batik Nasional yang juga menarik minat tokoh dunia untuk mengenakannya.


Suga BTS Didenda Akibat Mabuk Berat Saat Naik Skuter, Berapa Kadar Alkoholnya Saat Itu?

9 hari lalu

Personel boyband K-pop, Suga BTS tampak bungkam setibanya di kantor polisi Seoul, Korea Selatan, 23 Agustus 2024. Suga BTS tampak tertunduk saat meminta maaf sebelum memenuhi panggilan polisi karena ia mengemudi skuter listrik dalam keadaan mabuk. Dalam pemeriksaan awal, terungkap kadar alkohol dalam darahnya 0,227 persen atau jauh di atas ambang batas 0,08 persen untuk pencabutan SIM. REUTERS/Kim Soo-hyeon
Suga BTS Didenda Akibat Mabuk Berat Saat Naik Skuter, Berapa Kadar Alkoholnya Saat Itu?

Kala itu, polisi menemukan Suga BTS dalam kondisi tergeletak di samping skuter listriknya pada larut malam.


Suga BTS Didenda Rp 173 Juta Imbas Kendarai Skuter Listrik Sambil Mabuk

11 hari lalu

Ekspresi personel boyband K-pop, Suga BTS setibanya di kantor polisi Seoul, Korea Selatan, 23 Agustus 2024. Suga BTS tampak tertunduk saat meminta maaf sebelum memenuhi panggilan polisi karena ia mengemudi skuter listrik dalam keadaan mabuk. Dalam pemeriksaan awal, terungkap kadar alkohol dalam darahnya 0,227 persen atau jauh di atas ambang batas 0,08 persen untuk pencabutan SIM. REUTERS/Kim Soo-hyeon
Suga BTS Didenda Rp 173 Juta Imbas Kendarai Skuter Listrik Sambil Mabuk

Kabulkan tuntutan jaksa, Hakim Pengadilan Distrik Barat Seoul menjatuhkan hukuman denda sebesar Rp 173 juta kepada Suga BTS atas kasus DUI.


Momen Lawak Jin BTS dan Lee Yi Kyung Reuni Sambil Main Tenis

23 hari lalu

Lee Yi Kyung menjadi bintang tamu Run Jin episode 6. (Tangkapan layar Youtube.com/BANGTANTV)
Momen Lawak Jin BTS dan Lee Yi Kyung Reuni Sambil Main Tenis

Jin BTS dan Lee Yi Kyung menunjukkan chemistry teman lama


Jungkook BTS Buka-bukaan Tentang Debut Solo dalam Film JUNG KOOK: I AM STILL

23 hari lalu

Film dokumenter JUNG KOOK: I AM STILL tayang mulai 18 September 2024. Instagram.com/@bts.bighitofficial
Jungkook BTS Buka-bukaan Tentang Debut Solo dalam Film JUNG KOOK: I AM STILL

Jungkook BTS berbicara tentang pemikiran dan perasaannya selama aktivitas solo pertamanyandalam film JUNG KOOK: I AM STILL


Megan Thee Stallion dan RM BTS Rilis Single Kolaborasi Berjudul Neva Play

31 hari lalu

Kolaborasi Megan Thee Stallion dan RM BTS. Foto: Instagram @bighitofficial.
Megan Thee Stallion dan RM BTS Rilis Single Kolaborasi Berjudul Neva Play

Megan Thee Stallion dan RM BTS meluncurkan video musik 'Neva Play' pada 6 September 2024, dan memuncaki tangga lagu internasional dalam waktu cepat.


Jin BTS Bintang Tamu Kian's Bizarre B&B, Mengenal Reality Show Ini

42 hari lalu

Jin BTS/Foto: X/K-Pop Charts
Jin BTS Bintang Tamu Kian's Bizarre B&B, Mengenal Reality Show Ini

Jin BTS dan Ji Ye Eun akan tampil di acara reality show terbaru Kian's Bizarre B&B


Penulis Buku Pachinko Ikut Unggah Dukungan untuk Kasus DUI Suga BTS

44 hari lalu

Ekspresi personel boyband K-pop, Suga BTS setibanya di kantor polisi Seoul, Korea Selatan, 23 Agustus 2024. Suga BTS tampak tertunduk saat meminta maaf sebelum memenuhi panggilan polisi karena ia mengemudi skuter listrik dalam keadaan mabuk. Dalam pemeriksaan awal, terungkap kadar alkohol dalam darahnya 0,227 persen atau jauh di atas ambang batas 0,08 persen untuk pencabutan SIM. REUTERS/Kim Soo-hyeon
Penulis Buku Pachinko Ikut Unggah Dukungan untuk Kasus DUI Suga BTS

Min Jin Lee, penulis novel Pachinko ikut mendukung Suga BTS melalui unggahan Instagramnya..


PSY Beri Dukungan untuk Suga BTS di Tengah Kasus DUI

46 hari lalu

PSY saat konser dan bersama dengan Suga BTS. Foto: Allkpop.
PSY Beri Dukungan untuk Suga BTS di Tengah Kasus DUI

Rapper PSY memberikan dukungan untuk Suga BTS di tengah kasus DUI yang menjeratnya saat tampil di Suwon, Korea Selatan.


Segini Kadar Alkohol Suga BTS Saat Diperiksa Polisi Naik Skuter Sambil Mabuk

46 hari lalu

Suga BTS. Foto: Instagram @agustd.
Segini Kadar Alkohol Suga BTS Saat Diperiksa Polisi Naik Skuter Sambil Mabuk

Suga BTS kedapatan mengendarai skuter listrik sambil mabuk. Berapa kadar alkohol dalam tubuhnya saat diperiksa polisi malam itu?